Anda di halaman 1dari 10

ANITA J LISA ASRANI

FEBRONIA MARIANA NURDIANTI M.


HELMIDAH MAKMUR ORPA LETSOIN
INDAH SULISTIYANTI VINA FITRIANI

PROSES KEWIRAUSAHAAN
OLEH : KELOMPOK 1
APA ITU KEWIRAUSAHAAN?
Kewirausahaan adalah semangat,
pelaku dan kemapuan untuk
memberikan tanggapan yang
positif terhadap peluang
memperoleh keuntungan diri
sendiri dan atau pelayanan yang
lebih baik pada
pelanggan/masyarakat, dengan
selalu berusahan mencari dan
melayani lebih banyak dan lebih
baik, serta menciptakan dan
menyediakan produk yang lebih
bermanfaat dan menerapkan cara
kerja yang lebih efisien, melalui
keberanian mengambil risiko,
kreativitas dan inovasi serta
kemampuan manajemen.
Faktor Pemicu Kewirausahaan
Faktor yang mendorong seseorang terjun ke dunia bisnis yaitu
adanya ketidakpuasan terhadap pekerjaan yang ada,
terjadinya pemutusan hubungan kerja,keberanian
menanggung resiko, dan komitmen yang tinggi terhadap
bisnis. Kewirausahaan diwali dengan adanya inovasi,
didukung, oleh kejadian pemicu, diimplementasikan, dan
akhirnya tumbuh dan berkembang. Faktor pemicu yang
berasal dari lingkungan ialah peluang, model peran, aktivitas,
pesaing, inkubator, sumber daya, dan kebijakan pemerintah.
Orang yang berhasil dalam berwirausaha adalah orang yang
dapat menggabungkan nilai, sifat utama (pola sikap), dan
perilaku dengan bekal pengetahuan, pengalaman, dan
keterampilan praktis.
Tahapan Permulaan dan
Pertumbuhan Kewirausahaan
Pada umumnya proses pertumbuhan kewirausahaan
berkembang pada tiga proses yaitu:
01 Proses imitasi dan duplikasi

Pada tahap ini wirausaha mulai meniru ide-ide orang lain,


misalnya memulai usaha barunya diawali dengan meniru
usaha orang lain, dalam menciptakan jenis barang yang
dihasilkan meniru yang sudah ada

02 Proses duplikasi dan pengembangan

Pada tahap ini wirausaha mulai mengembangkan ide


barunya. Dalam tahap duplikasi produksi wirausaha mulai
mengembangkan produksinya melalui depersivikasi dan
diferensiasi dengan model sendiri.

03 Proses penciptaan

Proses penciptaan atau disebut proses inovasi dan kreasi


yang diawali dengan teknik produksi baru, mencari bahan
baku baru, orgasniasi usaha baru, dan metode pemasaran
baru seperti halnya proses inovasi dari schumpeter.
Faktor Penyebab Keberhasilan dan Kegagalan Berwirausaha

1. Kemauan keras dan 5. Networking yang


tekad yang kuat luas
2. Memiliki modal yang 6. Pemasaran yang
cukup efektif
Faktor
Keberhasilan

3. Tahu persis akan target


7. Inovasi dan kreativitas
pasar
tinggi
4. Pelayanan yang baik
Faktor Penyebab Keberhasilan dan Kegagalan Berwirausaha

1. Tidak kompeten dalam 5. Lokasi yang kurang


manajerial. memadai.
2. Kurang berpengalaman 6. Kurang pengawasan
baik dalam kemampuan peralatan.
teknik
Faktor
Kegagalan 7. Sikap yang kurang sungguh-
3. Kurang dapat
sungguh dalam berusaha.
mengendalikan keuangan
8. Ketidakmampuan dalam
4. Gagal dalam
melakukan peralihan/transisi
perencanaan.
kewirausahaan.
Keuntungan
dan Kerugian Keuntungan
Berwirausaha

1. Waktu Untuk 3. Memiliki 5. Wawasan


Keluarga Lebih Pendapatan Bertambah
Banyak Sendiri 6. Hobi
2. Membuka 4. Relasi Semakin Tersalurkan.
Kesempatan Luas
Kerja
Keuntungan
dan Kerugian Kerugian
Berwirausaha

1. Bekerja keras
3. Pada saat awal 5. Memperoleh
dan waktu/jam
memulai bisnis pendapatan yang
kerjanya
harus berhemat. tidak pasti, dan
panjang.
4. Tanggung memikul berbagai
2. Beban pikiran
jawab dan resiko resiko.
yang berat
yang di hadapi
sangatlah besar.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai