Anda di halaman 1dari 20

MENGHITUNG PARASIT

MALARIA

JASRA ( 081354361384)
UPTD BALAI LABKES PROV SULTRA Disampaikan untuk
Pelatihan Penguatan Tenaga
Mikroskopis Malaria
22 Oktober 2018
• Tujuan umum
Peserta mampu membaca sediaan darah
malaria sesuai standar.

• Tujuan khusus
Peserta mampu melakukan hitung parasit
malaria.
Pengertian

Menghitung parasit adalah suatu cara yang


digunakan untuk mengetahui jumlah
parasit dalam sediaan darah malaria
Manfaat

Kepadatan parasit per ul darah


(parasitaemia)
Berat infeksi
Rencana pengobatan
Mengetahui efikasi pengobatan
Studi surveilans
Alat dan Bahan
 Tally counters (2 buah)
Untuk menghitung jumlah lekosit dan parasit
 Alat hitung/kalkulator
 Alat tulis
Teknik

1. Hitung parasit malaria dalam sediaan darah


tebal
2. Hitung parasit malaria dalam sediaan darah
tipis
Hitung parasit malaria dalam
sediaan darah tebal
• Menghitung parasit (N) dalam 200 sel leukosit.
• Jika jumlah parasit (N) kurang dari 100 maka
dilanjutkan sampai 500 leukosit
• Hitung leukosit dimulai ketika telah ditemukan
parasit.
• Parasit yang dihitung hanya pada stadium aseksual
• Lapang pandang yang dihitung parasit maupun leukosit
berselang tergantung jumlah persebaran leukosit.
= lapang pandang yang dihitung

= lapang pandang yang diloncati/tidak dihitung


Konversi ke Hitung Parasit per µl
Jumlah Parasit jika jumlah leukosit 200
Kepadatan Parasit = Jumlah parasit (N) x 8000
200
=............../uL darah.

* 8000 adalah jumlah nilai normal leukosit dalam


tubuh manusia.
Konversi ke Hitung Parasit per µl
Jumlah Parasit jika jumlah leukosit 500
Kepadatan Parasit = Jumlah parasit (N) x 8000
500
=............../uL darah.

* 8000 adalah jumlah nilai normal leukosit dalam


tubuh manusia.
Hitung parasit malaria dalam
sediaan darah tipis
• Dilakukan jika kepadatan parasit sangat tinggi
pada sediaan darah tebal sehingga sangat sulit
dilakukan penghitungan.
• Penghitungan dilakukan pada sediaan darah
tipis pada lapang pandang yang rata terdiri
dari satu lapis eritrosit.
• Penghitungan dilakukan mulai dari pinggir atas
apusan tipis bergerak sepanjang aksis vertikal.
• Menghitung jumlah eritrosit yang berparasit
pada total 1000 atau 2000 eritrosit
(berparasit dan tidak berparasit).
Pola Pembacaan Apusan yang Benar

Horizontal, mulai di atas dari kanan ke Vertikal , mulai dari atas ke bawah
kiri
Konversi ke Hitung Parasit per µl
•  
Kepadatan parasit x 5.000.000

=............../uL darah.

* 5.000.000 merupakan jumlah nilai normal


eritrosit di dalam darah manusia.
Contoh perhitungan

1. Jumlah parasit 543


Jumlah leukosit 217

2. Jumlah parasit 305


Jumlah leukosit 489
jawab
1.
•  Jumlah parasit 543
Jumlah leukosit 217
Kepadatan parasit x 8000 = 20.018
Jawab

•2.  Jumlah parasit 305


Jumlah leukosit 489
Kepadatan parasit x 8000 = 4.990
Contoh perhitungan

Jumlah eritrosit berparasit 19


Jumlah total eritrosit 1089
 
Jawab :
Kepadatan parasit x 5.000.000 = 87.236

Anda mungkin juga menyukai