Anda di halaman 1dari 13

MINUK

Mahasiswa S1 Ilmu Perpustakaan yang mengikuti


tutorial online PUST4208 Pengolahan Bahan
Nonbuku, selamat bergabung kembali dalam
pertemuan tutorial online Universitas Terbuka.
Untuk pertemuan kali kita akan membicarakan
Terbitan Berseri Sebagai Sumber Informasi

MINUK
Batasan Terbitan Beseri

Terbitan Berseri merupakan salah satu terbitan yang


berisi informasi, berita atau kabar, berita keilmuan,
serta kejadian- kejadian yang menyangkut ekonomi,
politik dan lain-lain yang menarik di masyarakat

Menurut ALA serials : suatu publikasi yang diterbitkan


berturut-turut, bagian demi bagian, biasanya dengan
jarak penerbitan yang tetap dan dimaksudkan untuk
terbit terus menerus tanpa batas-batas waktu tertentu.

MINUK
CIRI TERBITAN BERSERI

1. Dalam satu kali terbit memuat beberapa artikel


yang ditulis beberapa orang
2. Artikel yang menjadi isi terbitan biasanya tidak
terlalu panjang
3. Artikel menyampaikan informasi seperti berita,
peristiwa, penemuan dan gagasan baru
4. Terbitan ini dikelola oleh sekelompok orang yang
dikenal dengan redaksi

MINUK
CIRI TERBITAN BERSERI

5. Merupakan bentuk arsip ilmiah yang telah


diketahui masyarakat
6. Terbit terus menerus dengan memiliki kala
terbit misalnya harian, mingguan, bulanan
dan sebagainya
7. Memiliki sistem kontrol Internasional

MINUK
JENIS TERBITAN BERSERI

Terbitan Berkala
Transaction dan
(periodicals)
Memoar

Terbitan Surat Kabar


Berseri
Prosiding
Tabloid

Seri Monograf Buku Tahunan

MINUK
KOLEKSI PERPUSTAKAAN

1. Umum
2. Referensi 7. Skripsi
3. Terbitan berseri 8. Tesis dan disertasi
4. Mikro 9. Khusus
5. Audiovisual
6. Multimedia

MINUK
Peran Terbitan Berkala

Memberikan ruang untuk


menampung ide, gagasan, dan
pengalaman seseorang
Peran Terbitan
Berkala
Sebagai media untuk
menyampaikan gagasan dan
penemuan baru dalam bidang
tertentu

MINU
KOLEKSI TERBITAN BERSERI

Masalah utama pengelolaan terbitan berseri adalah


laju pertumbuhan terbitan berseri yang mendekati
laju eksponensial (berlipat 10) setiap 50 tahun.

Pengewasan terbitan berseri dengan adanya ISSN


(internasional Standard Serial Number)

MINUK
KOLEKSI TERBITAN BERSERI

Penempatan koleksi terbitan


berseri terpisah karena terbitan
ini mempunyai kekhasan
tersendiri
Koleksi terbitan berseri biasanya
dijajarkan menurut abjad judul

MINUK
KATALOG TERBITAN BERSERI

Informasi yang terdapat pada katalog terbitan


berseri adalah ;
1. Judul terbitan berseri
2. Volume, nomor, dan tahun terbit pertama
kali
3. Frekuensi atau kala terbit
4. ISSN
5. Kota terbit

MINUK
KATALOG TERBITAN BERSERI

6. Nama lembaga, Organisasi Penerbit,


Redaksi
7. Tahun, Volume, maupun Nomor atau Bulan
majalah yang dimiliki perpustakaan
8. Ukuran tinggi terbitan
9. Edisi
10. Catatan

MINUK
Demikianlah pemaparan materi pertemuan 6, mudah-
mudahan dapat dipahami. Apabila kurang paham
silakan untuk membaca materi pokok Pengelolaan
Terbitan Berseri pada materi yang terkait.
Untuk pertemuan berikutnya akan dipelajari tentang
Pengatalogan Terbitan Berseri.

SELAMAT BELAJAR, SEMOGA SUKSES


SELALU

MINUK

Anda mungkin juga menyukai