Anda di halaman 1dari 31

SANITASI TEMPAT-

TEMPAT UMUM

Oleh: YUSTINI ARDILLAH, M.PH


DEPARTEMEN KESEHATAN LINGKUNGAN
FKM UNSRI
DEFINIISI
 Tempat – tempat umum adalah : suatu
tempat dimana orang banyak berkumpul
untuk melakukan kegiatan baik secara
insidentil maupun secara terus menerus.
 Dari STTU ada dua usaha yg dilakukan :
Pengawasan dan pemeriksaan faktor
lingkungandari tempat-tempat umum dan
faktor manusianya sendiri yang melakukan
kegiatan
Penyuluhan terhadap masyarakat (edukasi),
terutama yang menyangkut pengertian dan
kesadaran masyarakat terhadap bahaya-
bahaya yang timbul dari tempat-tempat
umum.
 Yang dimaksud dengan pengawasan dan
pemeriksaan :
 Melakukan pemeriksaan terhadap faktor lingkungan
dan perlengkapan/peralatan dari tempat-tempat
umum, misalnya : lingkungan pekarangan, bangunan,
tempat perabotan, persediaan air bersih, cara
pembuangan sampah dan air kotor, perlengkapan WC
dan urinoir dan lain-lain
 Melakukan pemeriksaan dengan maksud memberikan
bimbingan dan petunjuk-petunjuk kepada faktor
manusia yang melakukan kegiatan pada tempat-
tempat umum misalnya : cara
 Beberapa kegiatan yang mendasari usaha STTU.
STTU sebagai ilmu tidak berdiri sendiri, tetapi
merupakan pengetrapan daripada ilmu-ilmu lain
(aplied) yang mendasarinya, antaranya :
1. Water supply
2. Solid waste disposal
3. Sawage & excreta disposal
4. Food hygiene & Sanitation
5. Housing/Konstruksi bangunan
6. Vector control
7. Physical Pollution
8. Industrial Hygiene & sanitation
PENGENDALIAN LINGKUNGAN

WHO merumuskan usaha pengawasan


lingkungan, SBB :
 Penyediaan air bersih, Pengolahan air kotor
dan pengendalian pencemaran air
 Pengelolaan sampah padat,
 Pengawasan vektor penyebab penyakit,.
 Pencegahan dan pengawasan pencemaran
tanah
 Hygiene makanan, meliputi juga hygiene susu
 Pengawasan pencemaran udara
 Pengawasan terhadap bahaya radiasi
 Kesehatan kerja,
 Pengawasan terhadap gangguan suara.
 Perumahan dan lingkungannya,
 Perkotaan dan perencanaan perkembangannya.
 Aspek kesehatan dari alat-alat transportasi udara,
laut, dan darat
 Pencegahan terhadap bahaya kecelakaan
 Tempat-tempat rekreasi dan tourisme, terutama
yang erat hubungannya dengan aspek lingkungan
sehat dari pemandian pantai, kolam renang, tempat
camping dan lain sebagainya
 Tindakan-tindakan sanitasi dihubungkan dengan
epidemi, pertolongan darurat, bencana, daerah
urbanisasi dan transmigrasi.
 Tindakan usaha-usaha pencegahan yang diperlukan
agar lingkungan bebas resiko-resiko terhadap
kesehatan

Anda mungkin juga menyukai