Anda di halaman 1dari 14

PERAN BIDAN DESA

PERAN BIDAN DESA


DALAM MENSUKSESKAN
DALAM MENSUKSESKAN
KAMPUNG
KAMPUNG KBKB
Oleh :
Hj. Yani Purwasih
Ketua PD IBI Banten
TUPOKSI BIDAN DESA

PELAYANAN KEBIDANAN KEPADA


MASYARAKAT

Pemberian asuhan kebidanan kepada ibu hamil


sampai pada pencatatan dan pelaporan yang
dilakukan bidan desa pada pelayanan
kesehatan puskesmas

KOMPETENSI BIDAN DESA


9 K0MPETENSI BIDAN DESA

1
Bidan Desa memberikan
asuhan kepada ibu hamil

1. Pemeriksaan kehamilan
2. Konseling
3. Deteksi dini terhadap
komplikasi yang dapat
menyertai selama
kehamilan
2
Bidan Desa memberikan
asuhan kebidanan kepada
ibu bersalin

Bidan desa memberikan asuhan


persalinan berupa pertolongan
persalinan dan pemantauan
pasca persalinan
3
Bidan Desa memberikan
asuhan kebidanan kepada
Bayi Baru Lahir
Melakukan kunjungan neonatal
asuhan kebidanan yang dapat
diberikan pada bayi baru lahir
berupa : Pemeriksaan fisik,
Pemberian imusisasi, dsb.
Menjalin kerjasama atau
kemitraan dengan dukun
4 bersalin di wilayah kerja
puskesmas

Paraji membantu bidan dalam


memberikan asuhan kebidanan,
namun peran utama dalam
memberikan asuhan kebidanan
tetap diberikan oleh bidan
Memberikan pendidikan
kesehatan melalui penyuluhan
5
kesehatan reproduksi dan
kebidanan

Pendidikan kesehatan dirberikan


kepada wanita usia subur atau
WUS dan remaja usia reproduksi
MEMBERIKAN PELAYANAN KELUARGA
6 BERENCANA PADA WANITA USIA SUBUR.

Wanita usia subur memerlukan pelayanan KB untuk mengatur


jarak kehamilan dan pelayanan KB ini dapat dilakukan oleh
Bidan Desa
TUGAS BIDAN SEBAGAI KONSELOR PELAYANAN KB

1. Mengkaji kebutuhan pelayanan keluarga berencana


dimana mencakup pada PUS
2. Menentukan diagnosis dan kebutuhan pelayanan
3. Menyusun rencana pelayanan KB sesuai prioritas.
4. Melaksanakan asuhan sesuai dengan rencana yang
telah dibuat
5. Mengevaluasi asuhan kebidanan yang telah diberikan.
6. Membuat rencana tindak lanjut pelayanan bersama.
7. Membuat pencatatan dan pelaporan.
Melakukan pelacakan dan
rujukan kepada ibu hamil
7 yang termasuk kedalam resiko
tinggi
Ibu hamil dengan resiko tinggi
diantaranya Ibu hamil yang memiliki
tekanan darah tinggi, kadar hemoglobin
atau HB rendah, dan sebagainya.
Melakukan diskusi audit maternal
8 perinatal apabila terjadi kematian
ibu dan bayi di wilayah kerjanya

Dilakukan oleh bidan desa bersamaan


dengan petugas kesehatan lainnya
dengan mengundang tokoh masyarakat
desa
Melakukan pencatatan dan
9 pelaporan secara terpadu pada
puskesmas.

Pencatatan pelaporan beriksan


mengenai :
1. Kunjungan ibu hamil
2. Ibu bersalin
3. Kunjungan bayi
4. Kunjungan balita
5. Imunisasi
6. Keluarga Berencana (KB)
7. dsb
PERAN IBI DALAM PENGGERAKAN
& PELAYANAN KB

Sebagai organisasi Profesi yang mewadahi


Bidan, IBI mempunyai kewenangan sebagai
pelaksana, pembinaan, pengelola, pendidik dan
peneliti pelayanan kesehatan KIA, salah satunya
pelayanan Keluarga Berencan (KB)

1. Menggalang dukungan Internal IBI dan


Stakeholders dalam pelayanan KB .
2. Menyelenggarakan pelatihan dan
pembinaan kepada bidan desa sebagai
konselor pelayanan KB
3. Mendukung program Keluarga Berencana
yang dicanangkan oleh pemerintah
4. Bekerjsama dengan instansi pemerintah
dalam penyelenggaraan program KB

Anda mungkin juga menyukai