Anda di halaman 1dari 36

STIKes Husada Borneo Banjarbaru

Prodi D3 Perekam dan Informasi Kesehatan

EPIDEMIOLOGI
PENYAKIT TIDAK
MENULAR HARY SATRISNO, SKM., MPH.
Beberapa Pengertian/Istilah Lain
PTM
Penyakit Kronik

Penyakit Non Infeksi


Non Communicable
Diseases (NCDs)

Penyakit Degenaratif
Berdasarkan perjalanannya
penyakit dapat dibagi menjadi :
• Akut
Klasifikasi • Kronis
Penyakit Berdasarkan sifat
penularannya dapat dibagi
menjadi :
• Menular
• Tidak Menular
Contoh Penyakit Berdasarkan Klasifikasi Penyakit
(Durasi dan Etiologi)

Akut Kronik

Infeksi • Pneumonia • Tuberculosis


• Tifoid • Lepra/kusta

Non Infeksi • Kecelakaan • Hipertensi


• Keracunan pangan • Penyakit Jantung
Koroner
• Diabetes Mellitus
• Penyakit degenerative
lainnya
JENIS FAKTOR R E S I K O
C VD (cardio vascular Penggunaan tembakau
disease)
Cancer Diet yang tidak sehat
NCDs Chronic obstructive
Pulmonary Disease
Diet yang tidak sehat

terbanyak (copd)
DM Kurang aktivitas fisik
(dunia) Mental disorder
Injuries
Ischemic heart disease
Depresi
KLL
CVA / stroke
LATAR
BELAKANG

1. AGRARIS  INDUSTRI
2. TRANSISI EPIDEMIOLOGI
- PTM MENINGKAT
- PENDUDUK TUA MENINGKAT
Transisi Epidemiologi

Kemajuan pembangunan telah dicapai secara


menyeluruh telah mempengaruhi berbagai
perkembangan dalam kehidupan manusia.

Kondisi infrastruktur yang membaik serta


perkembangan teknologi kedokteran dan
kesehatan menyebabkan angka kematian dan
kelahiran yang tinggi menjadi rendah.

Hal tersebut menyebabkan terjadi perubahan


struktur umur penduduk menjadi struktur
penduduk umur tua (umur harapan hidup
meningkat)
Transisi Epidemiologi (1)

Perubahan tersebut mengakibatkan terjadi pergeseran pola


penyakit serta tingkat kesehatan yang ada di masyarakat
dengan determinan yang mempengaruhinya.

Terjadinya pergeseran urutan penyakit menunjukan terjadinya


perubahan status kesehatan masyarakat.

Keadaan tersebut dikatakan dengan transisi epidemiologi


TRANSISI EPIDEMIOLOGI MEMILIKI DUA PENGERTIAN:

INTERVAL WAKTU YANG


DIMULAI DARI DOMINASI
PENYAKIT MENULAR DAN
DIAKHIRI DENGAN DOMINASI
PENYAKIT TIDAK MENULAR
SEBAGAI PENYABAB
KEMATIAN.
Transisi
Epidemiologi
Add Title PROSES DINAMIS POLA SEHAT
You can simply impress your audience SAKIT DARI SUATU
and add a unique zing and appeal to
your Presentations. Easy to change
MASYARAKAT BERUBAH SEBAGAI
colors, photos and Text. Get a modern AKIBAT DARI PERUBAHAN
PowerPoint Presentation that is DEMOGRAFI, SOSIAL EKONOMI,
beautifully designed.
TEKNOLOGI DAN POLITIS.
MEKANISME TERJADINYA TRANSISI EPIDEMIOLOGI

 PERUBAHAN FERTILITAS, YANG AKAN MEMPENGARUHI


STRUKTUR UMUR
 PERUBAHAN FAKTOR RISIKO, YANG AKAN MEMPENGARUHI
INSIDEN PENYAKIT
 PEBAIKAN ORGANISASI DAN TEKNOLOGI PELAYANAN
KESEHATAN, YANG BERPENGARUH TERHADAP CRUDE
FATALITY RATE (CFR)
 INTERVENSI PENGOBATAN, PENGARUHNYA KEMUNGKINAN
PENGURANGAN KEMATIAN PENDERITA. PADA PENDERITA
PENYAKIT KRONIS HAL INI MUTLAK MENINGKATKAN
ANGKA KESAKITAN KARENA MEMPERPANJANG RATA-RATA
LAMA SAKIT.
TAHAPAN TRANSISI DEMOGRAFI

TRANSISI EPIDEMIOLOGI DIAWALI OLEH TRANSISI DEMOGRAFI.


 TAHAP I: ANGKA KELAHIRAN DAN KEMATIAN TINGGI
 TAHAP II : ANGKA KEMATIAN MENURUN AKIBAT PENEMUAN OBAT
DAN ANGGARAN KESEHATAN DIPERBESAR. NAMUN ANGKA KELAHIRAN
TETAP TINGGI SEHINGGA PERTUMBUHAN PENDUDUK MENINGKAT
DENGAN PESAT
 TAHAP III: ANGKA KEMATIAN TERUS MENURUN. BEGITU JUGA
DENGAN ANGKA KELAHIRAN AKIBAT URBANISASI, PENDIDIKAN, DAN
PERALATAN KONTRASEPSI
 TAHAP IV : ANGKA KELAHIRAN DAN KEMATIAN MENCAPAI RENDAH
DAN PERTUMBUHAN PENDUDUK KEMBALI KE TAHAP I.
TIDAK MELALUI RANTAI
PENULARAN TERTENTU

MASA INKUBASI PANJANG

BERLANGSUNGNYA PENYAKIT
BERLARUT-LARUT (KRONIK)

KARAKTERISTIK KESULITAN MENDIAGNOSIS


PTM
VARIASI LUAS

PENANGGULANGAN BIAYA
TINGGI

MULTIKAUSAL
MENULAR TIDAK MENULAR
• NEGARA BERKEMBANG • NEGARA INDUSTRI
• RANTAI PENULARAN • TIDAK ADA RANTAI
JELAS PENULARAN
PERBEDAAN
PENYAKIT MENULAR • AKUT • KRONIK
DENGAN TIDAK • ETIOLOGI • ETIOLOGI TIDAK
MENULAR MIKROORGANISME JELAS
• SINGLE KAUSA • MULTIPLE KAUSA
• DIAGNOSA MUDAH • DIAGNOSA SULIT
MENULAR TIDAK MENULAR
• MUDAH MENCARI • SULIT MENCARI
PENYEBAB PENYEBAB
• BIAYA RELATIF • BIAYA RELATIF
PERBEDAAN MURAH MAHAL
PENYAKIT MENULAR
• JELAS MUNCUL • ADA ICEBERG
DENGAN TIDAK DIPERMUKAAN PHENOMENA
MENULAR
• MORBIDITAS DAN • MORBIDITAS DAN
MORTALITAS MORTALITAS
CENDRUNG TURUN CENDRUNG
MENINGKAT
MASA LATEN YANG PANJANG ANTARA
KESULITAN PAPARAN DENGAN PENYAKIT

MENETAPKAN
HUBUNGAN FREKUENSI PAPARAN TIDAK TERATUR

ANTARA
PAPARAN INSIDEN YANG RENDAH

DENGAN
PENYAKIT RISIKO PAPARAN KECIL
TIDAK
MENULAR ETIOLOGI MULTIKOMPLEKS
Proses terjadinya penyakit merupakan interaksi antara agen
penyakit, manusia (Host) dan lingkungan sekitarnya.
Untuk penyakit menular, proses terjadinya penyakit akibat interaksi
antara : Agent penyakit (mikroorganisme hidup), manusia dan
lingkungan
Untuk penyakit tidak menular proses terjadinya penyakit akibat
interaksi antara agen penyakit (non living agent), manusia dan
lingkungan.

Penyakit tidak menular dapat bersifat akut dapat juga bersifat kronis.

Pada Epidemiologi Penyakit tidak Menular terutama yang akan


dibahas adalah penyakit- penyakit yang bersifat kronis.
Penyakit yang termasuk di dalam penyebab utama
kematian, yaitu :

Ischaemic Heart Disease


PENYAKIT -
PENYAKIT Cancer
TIDAK
17 MENULAR Cerebrovasculer Disease

YANG
BERSIFAT Chronic Obstructive Pulmonary Disease

KRONIS Cirrhosis

Diabetes Melitus
Penyakit yang termasuk dalam
special – interest, banyak
menyebabkan masalah
PENYAKIT - kesehatan tapi jarang
PENYAKIT frekuensinya (jumlahnya),
TIDAK yaitu :
MENULAR • Osteoporosis
YANG • Penyakit Ginjal kronis
BERSIFAT • Mental retardasi
KRONIS • Epilepsi
• Lupus Erithematosus
• Collitis ulcerative

18
Penyakit yang termasuk akan
PENYAKIT - menjadi perhatian yang akan
PENYAKIT datang, yaitu :
TIDAK • Defisiensi nutrisi
MENULAR • Akloholisme
YANG • Ketagihan obat
BERSIFAT • Penyakit-penyakit mental
KRONIS • Penyakit yang berhubungan dengan
lingkungan pekerjaan.

19
Faktor resiko untuk timbulnya penyakit tidak menular
yang bersifat kronis belum ditemukan secara
keseluruhan,

Untuk setiap penyakit, faktor resiko dapat berbeda-beda

FAKTOR
(merokok, hipertensi, hiperkolesterolemia)

RISIKO Satu faktor resiko dapat menyebabkan penyakit yang


berbeda-beda, misalnya merokok, dapat menimbulkan
kanker paru, penyakit jantung koroner, kanker larynx.

Untuk kebanyakan penyakit, faktor-faktor resiko yang


telah diketahui hanya dapat menerangkan sebagian kecil
kejadian penyakit, tetapi etiologinya secara pasti belum
diketahui

20
Faktor-faktor resiko yang diketahui ada kaitannya
dengan penyakit tidak menular yang bersifat kronis

Tembakau Alkohol Kolesterol Hipertensi

Diet Obesitas Aktivitas Stress

Lingkungan
Pekerjaan masyarakat life style
sekitar
Penyakit tidak menular
terjadi akibat interaksi
KARAKTERISTIK antara agent (Non living
PENYAKIT agent) dengan host dalam
hal ini manusia (faktor
TIDAK MENULAR predisposisi, infeksi dll) dan
lingkungan sekitar (source
and vehicle of agent)
1. Agent
a. Agent dapat berupa (non living
Interaksi agent) :
1) Kimiawi
Terjadinya 2) Fisik
Penyakit 3) Mekanik
4) Psikis

23
b. Agent penyakit tidak menular sangat bervariasi,
mulai dari yang paling sederhana sampai yang
komplek (mulai molekul sampai zat-zat yang
komplek ikatannya)
c. Suatu penjelasan tentang penyakit tidak menular
Interaksi tidak akan lengkap tanpa mengetahui spesifikasi
dari agent tersebut
Terjadinya d. Suatu agent tidak menular dapat menimbulkan
Penyakit (1) tingkat keparahan yang berbeda-beda (dinyatakan
dalam skala pathogenitas)
Pathogenitas Agent : kemampuan / kapasitas
agent penyakit untuk dapat menyebabkan sakit
pada host

24
e. Karakteristik lain dari agent tidak
menular yang perlu diperhatikan
antara lain :
Interaksi 1) Kemampuan menginvasi /
memasuki jaringan
Terjadinya 2) Kemampuan merusak jaringan :
Penyakit (2) Reversible dan irreversible
3) Kemampuan menimbulkan reaksi
hipersensitif

25
2. Reservoir
a. Dapat didefinisikan sebagai organisme
hidup, benda mati (tanah, udara, air batu
dll) dimana agent dapat hidup,
berkembang biak dan tumbuh dengan
Interaksi baik.
Terjadinya b. Pada umumnya untuk penyakit tidak
menular, reservoir dari agent adalah
Penyakit (3) benda mati.
c. Pada penyakit tidak menular, orang yang
terekspos/terpapar dengan agent tidak
berpotensi sebagai sumber/reservoir
tidak ditularkan.

26
Relasi Agent – Host
a. Fase Kontak
Interaksi Adanya kontak antara agent
Terjadinya dengan host, tergantung :
Penyakit (4) 1) Lamanya kontak
2) Dosis
3) Patogenitas

27
b. Fase Akumulasi pada jaringan
Apabila terpapar dalam waktu lama dan
terus-menerus

c. Fase Subklinis
Interaksi Pada fase subklinis gejala/sympton dan
Terjadinya tanda/sign belum muncul
Telah terjadi kerusakan pada jaringan,
Penyakit (5) tergantung pada :
1) Jaringan yang terkena
2) Kerusakan yang diakibatkannya
(ringan, sedang dan berat)
3) Sifat kerusakan (reversiblle dan
irreversible/ kronis, mati dan cacat)

28
d. Fase Klinis
Agent penyakit telah menimbulkan
Interaksi reaksi pada host dengan
menimbulkan manifestasi (gejala
Terjadinya dan tanda).
Penyakit (6)

29
Karakteristik penyakit
tidak menular :

1. Tidak ditularkan
2. Etiologi sering tidak jelas
3. Agent penyebab : non living
agent
4. Durasi penyakit panjang
(kronis)
5. Fase subklinis dan klinis
panjang untuk penyakit kronis.

30
Melalui sistem
pernafasan, sistem
Poin of Entry digestiva, sistem
/ Rute dari integumen/kulit
keterpaparan dan sistem
vaskuler.

31
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT

PROSES TERJADINYA PENYAKIT


1. Proses terjadinya penyakit tergantung pada :
a. Karakterisitik dari agent
b. Karakteristik dari Host
c. Karakteristik dari environment

32
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT

PROSES TERJADINYA PENYAKIT


2. Pada penyakit Menular
Manusia mempertahankan keseimbangan untuk tetap sehat
melawan :
a. Agent (living organisme)
b. Kondisi lingkungan yang sesuai dengan organisme tersebut
c. Faktor predisposisi

33
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT

PROSES TERJADINYA PENYAKIT


3. Pada Penyakit Tidak Menular
Manusia mempertahankan keseimbangan untuk tetap sehat
melawan :
a. Agent (non living organisme)
b. Kondisi lingkungan yang sesuai dengan organisme tersebut
c. Faktor predisposisi ent

34
KEMBALI PADA KONSEP RIWAYAT
ALAMIAH PENYAKIT

Prepatogenesis

Patogenesis
• Inkubasi
• Penyakit Dini
• Penyakit Lanjut
• Kondisi Akhir
THANK YOU
Epidemiologi Penyakit Tidak Menular

Anda mungkin juga menyukai