Anda di halaman 1dari 8

APPLICATION

Kegiatan A(120’)

A1. Identifikasi sifat hakiki bahasa.

A2. Identifikasi contoh sifat hakiki bahasa

A3. Identifikasi fungsi dan kedudukan bahasa


Indonesia.

A4. Identifikasi ragam bahasa Indonesia


Kegiatan A1 - Sifat Bahasa

1. Peserta bekerja kelompok (@5-6 orang).


2. Masing-masing kelompok mendapatkan 2 amplop (amplop A:
ciri/ sifat bahasa & amplop B: uraiannya).
3. Setiap anggota kelompok membaca isi amplop.
4. Diskusi kelompok untuk mencari pasangan dari isi amplop A dan
B (LK I.A1)
5. Peserta menempelkan pada plano.
6. Kelompok yang telah selesai segera menempelkan hasil diskusi
di dinding.
7. Kunjung karya > mengecek hasil kelompok lain berdasarkan
slide berikut.
PENGUATAN
PENGUATAN
Ciri/ Sifat Bahasa
LK I.A1

No. Ciri/ Sifat Uraian


1.

2.

3.

4.
PENGUATAN
PENGUATAN
Ciri/ Sifat Bahasa
LK I.A1

No. Ciri/ Sifat Uraian


1. Sebuah sistem Bahasa terdiri dari unsur-unsur yang secara
teratur tersusun menurut pola tertentu dan
membentuk satu kesatuan.
2. Berwujud lambang Perwujudan lambang bunyi.
3. Berupa bunyi Bunyi yang dihasilkan alat ucap manusia
yang bermakna.
4. Bersifat arbitrer Tidak adanya hubungan wajib antara
lambang bahasa (yang berwujud bunyi itu)
dengan konsep atau pengertian yang
dimaksud oleh lambang tersebut.
Lanjutan …
No. Ciri/ Sifat Uraian
5. Bermakna Bahasa melambangkan suatu pengertian,
konsep, ide, arti, maksud, atau suatu pikiran
yang ingin disampaikan dalam wujud bunyi
itu.
6. Konvensional Semua anggota masyarakat bahasa itu
mematuhi kesepakatan bahwa lambang
tertentu itu digunakan untuk mewakili konsep
yang diwakilinya
7. Unik Setiap bahasa mempunyai ciri khas sendiri yang
tidak dimiliki oleh bahasa lainnya. Ciri khas ini
bisa menyangkut sistem bunyi, sistem
pembentukan kata, sistem pembentukan kalimat,
atau sistem-sistem lainnya.
Lanjutan …
No. Ciri/ Sifat Uraian
8. Universal Ada ciri-ciri yang sama yang dimiliki oleh setiap
bahasa yang ada di dunia ini.
9. Produktif Meskipun unsur-unsur bahasa itu terbatas, tetapi
dengan unsur-unsur yang jumlahnya terbatas itu
dapat dibuat satuan-satuan bahasa yang tidak
terbatas, meski secara relatif, sesuai sistem yang
berlaku dalam bahasa itu.
10. Bervariasi Setiap anggota masyarakat suatu bahasa biasanya
terdiri dari berbagai orang dengan berbagai
status sosial dan latar belakang budaya yang
tidak sama sehingga bahasa yang digunakan
menjadi bermacam-macam.
Lanjutan …
No. Ciri/ Sifat Uraian
11. Dinamis Keterikatan dan keterkaitan bahasa
dengan manusia, yang di kehidupan
bermasyarakatnya selalu berubah,
maka bahasa menjadi ikut berubah,
menjadi tidak tetap.
12. Manusiawi Bahasa itu hanya milik manusia dan hanya
dapat digunakan oleh manusia.

Anda mungkin juga menyukai