Anda di halaman 1dari 13

DANGEROUS GOODS

FOR
AIRPORT OPERATION

Handling DG based on
Section 4.2 (kolom N) and section 9
IATA DGR
Penanganan DG sesuai ICAO Doc 9481
*Emergency Response Drill
Section 9.5.1.2 . Informasi terkait Tindakan
emergency
(Emergency Response Information)

Operator harus memasitikan barang kiriman


yang memerlukan SHIPDEC untuk Barang
Berbahaya, informasi yang tepat dan
sesegera mungkin tersedia setiap saat untuk
digunakan dalam Tindakan darurat pada
kecelakaan dan insiden yang melibatakan
barang berbahaya dalam transportasi udara.
Informasi harus tersedia untuk Pilot yang
bertugas dan dapar disediakan oleh
1. ERG untu insident pesawat yang
melibatkan Barang berbahaya (ICAO Doc
9481-AN/928) atau
2. Dokumen lain yang menyediakan
informasi terkait barang berbahaya yang
diangkut
Penanganan DG dalam
Gudang Kargo
A. Penempatan material radioactive dari para pekerja dan
masyarakat yang ada di Pergudangan Ref 10.9.2.1.1/2.1.2 IATA DGR
Radioaktif harus dipisahkan pada jarak yang cukup aman dari pekerja dan masyarakat
umum. Nilai dosis berikut harus digunakan sbg tujuan untuk menghitung jarak
pemisahan dari tingkat radiasi

1. Untuk pekerja yang rutin bekerja pada area tempat dimana radioaktif tsb, toleransi
dosis yang bisa diterima sebesar 5 Msv dalam setahun
2. Untuk masyarakat umum yang melewati jalur yang rutin dilalui dan terdapat
radioaktif disekitarnya, maka dosis setahun yang dapat ditoleransi sebesar 1 Msv.
B. Penanganan Package DG yang
mengandung liquid Ref 9.3.3 IATA DGR
Selama transportasi kemasan harus dilabel dengan label orientasi
(orientation label) yang menunjukkan “this way up” ini bagian
atas, dan petunjuk harus terus di ikuti selama di loading (muat),
ditempatkan, dan ditangani.

Kemasan tunggal (single packaging) dengan tutup , berisikan


cairan barang berbahaya harus diloading (muat) dan ditempatkan
di pesawat sesuai dengan dimana tutupnya selalu berada diatas
C. Penanganan Material-material DG yang
mengandung magnet Ref 9.3.9 IATA DGR
Material DG yang mengandung magnet harus dimuat dengan
mengupayakan agar kompas pesawat tidak terpengaruh oleh
kekuatan magnet tersebut sesuai dengan tolerasi yang disarankan
dalam persyaratan keselamatan pesawat yang digunakan atau yang
dapat applikasikan. diLokasikan dimana dapat meminimalisir
kemungkinan mempengaruhi kompas pesawat, Banyaknya kemasan
dapat menghasilkan dampak kumulatif pengaruh magnet yang kuat.
Untuk Material DG yang mengandung magnet yang diangkut pada
kondisi yang memerlukan persetujuan sebagaimana yang
digambarkan/dijelaskan pada PI 953, pemuatannya harus sesuai
dengan kondisi yang dianjurkan dalam persetujuan yang
diotorisasikan .
D. Penempatan binatang hidup dengan
material DG Ref 9.3.13 IATA DGR
9.3.13. Hewan hidup sebaiknya tidak dimuat
dalam jarak yang berdekatan dengan karbon
dioksida , padat (Dry Ice) karena uap yang
dikeluarkan dari karbon dioksida padat
tersebut bisa lebih berat dari udara , dan
konsentrasinya akan kebawah, sehingga yang
bisa dilakukan menempatkan hewan hidup
tersebut diatas kemasan yang berisikan karbon
dioksida tersebut. Note : pada kondisi lain
karbon dioksida padat tersebut dibutuhkan
sebagai pendingin pada hewan hidup seperti
lebah, semua persyaratan untuk pengangkutan
harus dipenuhi
9.3.13.2 Untuk Radioaktif dengan kemasan
kategori II Yellow dan III yellow harus
dipisahkan dari hewan hidup dengan jarak 0,5
m atau lebih untuk perjalanan selama 24 jam
atau kurang, dan dengan jarak 1 m untuk
perjalanan lebih dari 24 jam
DG vs AVI
Binatang hidup harus diperhatikan jarak amannya terhadap
Cryogenic liquid (div 2.2) atau Carbon dioxide , solid (dry ice) (class 9)
Dapat mengakibatkan terhisapnya oksigen, karena lebih berat dari oksigen, gas ini
akan terkonsentrasi di bagian bawah dari kargo kompartemen, oleh karenanya
binatang hidup harus ditempatkan lebih tinggi dari / diatas dari kemasan yang berisi
barang berbahaya tsb.
1. Bila mengangkut kemasan dengan Cat II dan III Radioactive material, harus
dipisahkan dengan jarak 0,5 m atau lebih selama perjalanan selama 24 jam atau
kurang dari jarak tsb, tetapi diberi jarak 1 m bila melebihi 24 jam.
2. Bila mengangkut Divisi 2,3 dan Class 6 Toxic dan DG yang termasuk CAT A
infectious subtance, dan juga DG yang memiliki label dengan sub risiko sebagai
toxic, seharusnya tidak ditempatkan dalam satu kompartemen baik itu dengan
A) hewan, b) bahan Makanan c) Makanan yang disiapkan d) bahan lain yang
ditujukan untuk dapat dikonsumsi oleh hewan dan manusia.
Kecuali dimana, DG tsb dimuat dalam satu unit tertutup (container) dan hewan juga
makanan dimuat dalam ULD tertutup (container) juga.
Bila menggunakan ULD terbuka (pallet) , maka pallet tersebut mesti dipisahkan
dengan jarak yang aman.
E. Penempatan material DG yang mengandung
infectious substances Ref 9.4.2.
Orang yang diberikan tanggung jawab dalam pengiriman kemasan
yang mengandung bahan dapat menginfeksi *infectious substance,
harus memperhatikan bila ada kerusakan atau kebocoran pada
kemasan tersebut, maka orang tersebut harus
1. Menghindari langsung menangani barang tsb atau menjaga jarak
minimum
2. Memeriksa kemasan dari jarak yang aman, bila terjadi kontaminasi
dan isolasi kemasan yang terkontaminasi tsb,
3. Melaporkan kepada otoritas kesehatan publik yang ditunjuk atau
dokter hewan yang diberikan otorisasi , dan menyediakan
informasi ke negara dimana barang tersebut akan transit dimana
bisa terjadi akan menulari orang yang berada di wilayah tsb,
4. Melaporkan kepada pengirim dan penerima barang.
Handling DG di Area Ramp

Anda mungkin juga menyukai