Anda di halaman 1dari 13

KEPANITIAAN PAMERAN

Secara umum kepanitiaan suatu kegiatan dapat


dibagi menjadi dua bagian, yaitu panitia pengarah
dan panitia pelaksana

a. Panitia Pengarah / Steering Committee.


Pengarah yaitu panitia yang bertugas memberikan arahan,
nasihat dan petunjuk kepada panitia pelaksana dalam
menjalankan tugasnya. Dalam hal ini penanggung jawab
kegiatan di sekolah biasanya adalah Kepala Sekolah, Wakil
Kepala Sekolah, Ketua Yayasan atau yang sederajat, sedangkan
pembimbing atau Pembina kegiatan adalah guru mata
pelajaran yang bersangkutan.
b.      Panitia Pelaksana / Organizing Committee.
Pelaksana yaitu panitia yang bertugas
melaksanakan segala sesuatu yang berhubungan
dengan teknis pelaksanaan dan bertanggung jawab
atas kegiatan yang telah direncanakan dari awal
hingga akhir. Dimulai oleh ketua panitia
Perhatikan struktur organisasi Kepanitiaan berikut :

Tugas Kepanitiaan Pameran.


Adapun tugas dan tanggung jawab dari masing –
masing panitia bisa dijabarkan sebagai berikut :
Adapun tugas dan tanggung jawab dari masing – masing panitia
bisa dijabarkan sebagai berikut :

PELINDUNG/ PENANGGUNG JAWAB PAMERAN

Tugasnya adalah: penanggung jawab kegiatan,


memberikan nasihat saran dan pemecahan masalah di
lapangan baik kepada Pembina / pembimbing
ataupun langsung kepada panitia pelaksana pameran.
PEMBIMBING

1. Membimbing / memberi
masukan dan saran kepada
panitia.
2. Bertanggung jawab atas
keberhasilan pameran.
KETUA

1. Mengordinasi kerja seluruh panitia


kerja termasuk sekretaris dan
bendahara.
2. Mengetahui dan menandatangani
surat – surat dan kesekretariatan.
3. Bertanggung jawab terhadap
keberhasilan pameran.
SEKSI DOKUMENTASI

Tugas dan tanggung jawabnya


adalah mendokumentasikan
semua kegiatan pameran.
SEKRETARIS
1. Menyusun dan menyiapkan proposal
2. Menyiapkan surat – surat keluar.
3. Mengarsipkan surat masuk dan surat
keluar
4. Menyiapkan surat – surat izin.
5. Menangani urusan kedalam
6. Menyiapkan surat – surat untuk panitia
dan siswa.
BENDAHARA
1. Mencatat dan menyimpan uang
masuk
2. Mengeluarkan uang belanja
sesuai prosedur
3. Membuat administrasi
keuangan
4. Membuat laporan keuangan.
SEKSI ACARA
1. Mengoordinasi para
pendukung acara.
2. Menyiapkan susunan
acara.
3. Bertanggung jawab
terhadap kelancaran acara.
SEKSI PUBLIKASI

1. Menyediakan surat izin pameran.


2. Membuat poster, katalog, spanduk
dan lain – lain.
3. Menghubungi pihak – pihak terkait
yang perlu diundang
4. Menginformasikan kepada
masyarakat luas.
SEKSI KONSUMSI

1. Menyusun daftar tamu.


2. Menyediakan konsumsi pada saat
latihan, pelaksanaan sampai evaluasi.
3. Menyediakan konsumsi untuk tamu
undangan.
4. Bertanggung jawab terhadap urusan
konsumsi.

Anda mungkin juga menyukai