Anda di halaman 1dari 5

Selamat datang

dalam kuliah 15

Bams Statistika 1
PREDIKSI
(MENAFSIR LETAK)

PERSENTASE PARAMETER
(PP)

Bams Statistika 2
SD% : Standart kesalahan prosentase
Dengan menemukan SD% dapat digunakan untuk menguji
hipotesis sederhana.
Rumus

Keterangan :
N = Cacah Kasus
Pp = Prosentase Parameter/ Prosesntase Populasi
Ps = Prosesntase Statistik/ Prosesntase Sampel
P = Prosesntase parameter
Q = 100-P
1,96 = Bilangan Konstan
2,58 = Bilangan Konstan
Bams Statistika 3
CONTOH
Masalah:
“75% Binatang Film untuk merawat kecantikannya, bila mandi pakai
sabun Lux”
Benarkah?!
Mari kita coba uji melalui tindakan penelitian terhadap sampel 100 BF
Dari hasil wawancara diperoleh informasi sbb.
Yang menggunakan sabun Lux = 67 BF
Yang pakai sabun “Lain” = 33 BF

Penyelesaian :
N = 100
P = 75
Q = 100-75=25

Bams Statistika 4
LATIHAN
Soal Latihan :
 “Menteri pendidikan mengatakan bahwa lebih
dari 50% tenaga pendidik (guru) terjangkit
penyangkit TBC (Tidak Bisa Computer)”

 Jika diambil sampel acak sebesar 250 guru


dari Kabupaten Blambangan, dan dari hasil
observasi diperoleh data bahwa :
 130 guru yang tidak terjangkit TBC
 Dapatkan anda menerima pernyataan menteri
tsb.? (Uji pada Ts.5%)
Bams Statistika 5

Anda mungkin juga menyukai