Anda di halaman 1dari 12

ESA DEBATING CLUB

DEBATING SYSTEM
ASIAN PARLIAMENTARY SYSTEM

Goverment Opposition
Leader of
Prime Minister
Opposition

Deputy of Prime Deputy of Leader


Minister of Opposition

Goverment Whip Opposition Whip

Reply Speech Reply Speech


SPEAKER
(GOVERMENT)

1. Prime Minister
• Mendefinisikan mosi dan parameter (ruang lingkup) debat.
• Memberikan sedikit latar belakang mengenai mengapa mosi tersebut
dicetuskan, serta isu yang berkaitan
• Memberikan themeline - garis besar/inti dari mosi yang diambil dari
keseluruhan argument
• Memberikan team split - Memberikan gambaran alur argumentasi
secara singkat
• Memaparkan argumentasi pertama
SPEAKER
(GOVERMENT)

2. Deputy of Prime Minister


• Membantah argumen Leader of Opposition.
• Memberikan argumen kedua dan ketiga.
• Memperkuat posisi tim.

3. Goverment Whip
• Mematahkan seluruh bantahan dari pihak Opposition.
• Mematahkan seluruh argumen dari pihak Opposition.
• Tidak memberikan argumen baru, namun menjelaskan argumen yang
sudah dijelaskan sebelumnya dari sudut pandang lain.
• Memberikan analisis yang lebih mendalam untuk argumen dan bantahan
yang sudah dijelaskan sebelumnya
SPEAKER
(OPPOSITION)

1. Leader of Opposition
• Membantah argumen pembicara Prime Minister.
• Memberikan themeline - garis besar/inti dari mosi yang diambil dari
keseluruhan argumen.
• Memberikan team split - Memberikan gambaran alur argumentasi
secara singkat
• Memaparkan argumentasi pertama
SPEAKER
(OPPOSITION)

2. Deputy of Leader of Opposition


• Membantah argumen Deputy of Prime Minister.
• Memberikan argumen kedua dan ketiga.
• Memperkuat posisi tim.

3. Goverment Whip
• Mematahkan seluruh bantahan dari pihak Goverment.
• Mematahkan seluruh argumen dari pihak Goverment.
• Tidak memberikan argumen baru, namun menjelaskan argumen yang
sudah dijelaskan sebelumnya dari sudut pandang lain.
• Memberikan analisis yang lebih mendalam untuk argumen dan bantahan
yang sudah dijelaskan sebelumnya
SPEAKER
(REPLY SPEECH)
• Pembicara yang diperbolehkan untuk memberikan pidato
penutup hanya pembicara pertama atau kedua dari masing-
masing tim (tidak boleh pembicara ketiga).
• Memberikan ringkasan mengenai jalannya debat
• Memperkuat posisi tim masing-masing
PENJURIAN
(ADJUDICATOR)
• Tugas Juri
• Menilai lomba secara keseluruhan
• Memberikan keputusan akhir tentang kemenangan (dengan voting)
• Memberikan pandangan umum tentang isi lomba
• Memberikan nasehat-nasehat bagi peningkatan lomba bahasa Inggris di
kemudian hari
• Aspek Penilaian
• Matter / Konten(40%)
• Manner / Sikap (40% / 30% / 20%)
• Method / Strategi (30% / 20%)
ASPEK PENILAIAN

• Matter
• Relevan adalah keterkaitan antara pendapat dengan topik/mosi yang
sedang dilombakan.
• Kuat atau Lemahnya sebuah argumentasi
• Referensi yang diberikan peserta hanya mendukung pendapat, tetapi
tidak bisa menggantikan pendapat itu sendiri.
• Valid atau Invalid sebuah argumentasi
ASPEK PENILAIAN

• Manner
• Cara atau gaya berbicara dan penyampaian argumen
• Pertanyaan kuncinya: “Apakah cara seperti itu tepat?”
• Elemen penilaian sikap adalah:
• Suara • Berpakaian
• Penggunaan Bahasa • Pandangan Mata
• Penggunaan Catatan • Kesan Ketulusan Hati
• Bahasa Tubuh • Humor
• Cara Berdiri
• Sikap dinilai secara keseluruhan sebagai kesan yang ditimbulkan dari
penggunaan keseluruhan elemen sikap di atas.
ASPEK PENILAIAN

• Method
Penataan dan pengorganisasian ide pada pidato si pembicara.
Sebuah pidato yang tertata dan terorganisir ciri-cirinya:
• Pembukaan yang menarik.
• Susunan kalimat yang jelas dan mudah dipahami.
• Adanya urut-urutan yang logis dari ide-idenya dan juga menunjukkan
adanya tahapan-tahapan yang jelas dari argumen pembicara.
• Efektivitas argumen terhadap waktu.
• Mempunyai kesimpulan atau ringkasan dari semua poin-poin utama
pidatonya.
• Adanya penataan atas keseluruhan argumen yang ditampilkan oleh
sebuah tim.
• Tidak memakai pengalaman dan pandangan pribadi.
Pemerintah Setuju Untuk
menghapus Ujian Nasional

Anda mungkin juga menyukai