Anda di halaman 1dari 19

SELAMAT PAGI

SELALU BERSEMANGAT
dan
PENUH SUKACITA
TEMA 1
SELAMATKAN MAKHLUK
HIDUP
SUB TEMA 3
AYO SELAMATKAN HEWAN DAN
TUMBUHAN
Pembelajaran 5 DAN 6
Tujuan belajar hari ini
Dengan membaca teks,
siswa mampu
menyimpulkan informasi
.
berdasarkan teks laporan
hasil pengamatan yang
didengar dan dibaca.
Bacalah teks berikut dalam hati !
FLORA dan
FAUNA LANGKA
ASEAN
Orang Utan Sumatera Merak Hijau & Anggrek Thazin ( Myanmar )

Saola dan Teratai ( Vietnam )


Bekantan dan Bunga Simpur ( Brunai Darussalam )

Bunga Sepatu dan Harimau ( Malaysia )


Kadal air dan Anggrek Hibrida ( Singapura )

Primata ( Vietnam ) Kouprey/ sapi hutan ( Kamboja ) Owa Jambul Hitam ( Laos )
OWA PILEATED
 Owa Pileated adalah primata hidup di hutan Thailand.
 Tubuhnya ditutupi oleh rambut berwarna putih dan
kulitnya berwarna abu-abu kecoklatan.
 Ukuran tubuhnya kecil / kerdil , bola matanya besar, dan
hidungnya kecil.
 Hidupnya di atas pohon.
RAFFLESIA ARNOLDI
Rafflesia Arnoldi pertama kali ditemukan pada tahun 1818 di hutan tropis Bengkulu Sumatera
oleh seorang pemandu yang bekerja pada Dr. Joseph Arnold yang sedang mengikuti ekspedisi
Thomas Stanford Raffles, sehingga tumbuhan ini diberi nama sesuai sejarah penemunya yaitu
penggabungan antara Raffles dan Arnold.

* Rafflesia Arnordi dijuluki


sebagai bunga Puspa Langka
DUA NEGARA ASEAN
KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA,
EKONOMI DAN POLITIK
INDONESIA
Sosial Budaya : * Terdiri dari berbagai suku, agama, dan budaya.
* Negara Kepulauan
Ekonomi : * Penghasil pupuk, karet, tapioca, kopi, kelapa,sawit,
tembakau
* Mengekspor ikan tuna, udang, teh, timah, nikel, gas,
minyak, tembaga.
Politik : * Bentuk pemerintahan Republik
* Kepala negara seorang Presiden
* Pancasila sebagai dasar negara
THAILAND

Sosial Budaya : * Ramakien adalah cerita nasional yang mempengaruhi
kehidupan masyarakat Thailand.
* Negara yang tidak pernah dijajah ( Tanah Merdeka /
Tanah
Kebebasan )
* Memiliki banyak pagoda
Ekonomi : * Hasil pertanian, kehutanan, pertambangan, industri
* Penghasil padi terbesar di Asia
Politik : * Bentuk negara adalah kerajaan
* Kepala negara seorang Perdana Menteri
Kesimpulan dari Teks “ Daun Pandan yang Wangi “

Daun pandan adalah tumbuhan semak. Helai daun pandan berbentuk pita, tipis,

licin, dan berujung runcing.

Daunnya berwarna hijau dan bila diremas atau diiris-iris baunya harum.

Tanaman ini sering digunakan sebagai bahan penyedap, pewangi, dan pemberi

warna hijau pada masakan.


TUGAS BAHASA INDONESIA
Kerjakan pada buku tulis dan kirim ke GCR
Bacalah teks di bawah ini dan buatlah kesimpulan dari teks tersebut !

Anda mungkin juga menyukai