Anda di halaman 1dari 1

Perbedaan Spematogenesis dan Oogenesis

No Perbedaan Spermatogenesis Oogenesis


Spermatogenesis terjadi di testis Oogenesis terjadi di lapisan
1 Lokasi
manusia terluar dari ovarium

Spermatogenesis terjadi dari masa


2 Keberlangsungan Proses pubertas hingga kematian Oogenesis terjadi dari masa
pubertas hingga menopause
organisme tersebut

Terdiri dari 3 tahap


Terjadi dari 3 fase yaitu fase
spermatogenesis,
3 Tahapan spermatidogenesis, dan folikuler, fase ovulasi, dan
fase luteal
spermiogenesis

4 Sitokinesis Terjadi sitokinesis Tidak terjadi sitokinesis

5 Hasil Proses Menghasilkan 4 sel anak sperma Menghasilkan 1 sel telur


yang fungsional yang fungsional

Sel terbesar dalam tubuh


6 Ukuran Sel terkecil dalam tubuh manusia manusia

7 Gerakan bergerak Tidak bergerak

Anda mungkin juga menyukai