Anda di halaman 1dari 11

PENGELOLAAN LINEN

BEKAS PAKAI

EMANUEL I LEWAR
PENGELOLA LINEN BEKAS PAKAI

Unit pengguna Linen antara lain :


• Instalasi Gawat Darurat (IGD)
• Instalasi Bedah Sentral (IBS)
• Instalasi Rawat Jalan (IRJ)
• Intensive Care Unit (ICU)
• Instalasi Rawat Inap (IRI)
• Instalasi Pemulasaraan Jenazah
• DLL
Tata laksana Linen bekas pakai di Unit
Pengguna :
1. Pemilahan linen :
• Linen bekas pakai tercemar oleh darah dan
cairan tubuh lainnya disebut LC ditampung
dlam wadah kedap air (kantong plastik)
warna kuning
• Linen bekas pakai tidak tercemar disebut
LB ditampung dalam kantong hitam atau
trolly linen bekas
Tata laksana Linen bekas pakai di Unit
Pengguna :
Prosedur tata laksana di unit pengguna :
• Petugas menggunakan sarung tangan rumah
tangga dan gaun pelindung.
• LC dan LB di pegang dan digerakkan
sesedikit mungkin, tujuannya mencegah
kontaminasi udara dan petugas.
• LC dilipat dan digulung sedemikian rupa
sehingga bagian yang tercemar berada ditengah
gulungan
Next..Tata laksana Linen bekas pakai di
Unit Pengguna :

Next…Prosedur tata laksana di unit pengguna :

• Masukkan LC kedalam kantong plastik


(wadah kedap air) warna kuning.
• LC 3/4 penuh harus diikat
• LC dan LB diangkat ke Laundry
menggunakan trolly linen kotor.
Persiapan cuci di Laundry :
• Tersedia 2 bak besar yaitu Bak LC dan Bak
LC
• Tersedia alat pelindung untuk tugas , al :
- Baju pelindung yang kedak air
- Sarung tangan rumah tanggal
- Sepatu bot
- Kaca mata pelindung
Prosedur tata laksana linen bekas pakai di
Laundry/ Binatu
• Petugas menggunakan alat pelindung
• Dekontaminasi LC, direndam dlm chorin 0,5%
selama 10 menit, Bila clorin tidak tersedia dengan
lysol 7% selama 1 jam.
• Kemudian lakukan proses pencucian dengan
deterjen, pembilasan dan pengeringan dengan
bahan kimia.
• LB tidak perlu didekontaminasi langsung proses
pencucian.
Sarana di Laundry
• Sarana di laundry yang harus ada adalah
:Sarana dekontaminasi a.l :
- Clorin - Meja strika
- Deterjen - Tepat jahit
- Bahan kimia lain - Alat Pelindung
- Mesin cuci
-Tempat penyimpananbersih
Penyimpanan
• Lemari penyimpanan harus bersih bebas
debu
• Pada waktu pengangkutan ke ruangan
penggunaan diangkat dengan
menggunakan trolly tertutup.
• Tempat penyimpanan di ruang pengguna
harus terlindung sampai digunakan oleh
pasien
• Linen yang perlu disteril distribusi menjadi
tanggung jawab oleh unit tsb
KESIMPULAN
• Jumlah LC dihitung setelah dekontaminasi
• Alur pintu linen kotor dan linen bersih perlu
diciptakan dilaundry
• Monitoring dan evaluasi dari Tim Dalin
The End

Anda mungkin juga menyukai