Anda di halaman 1dari 13

SINOPSIS TOKOH ENTREPRENEURSHIP DHEWI

JNANAdan HAFIZA ELFIRA DALAM BIDANG


KEPERAWATAN
Dosen Pengampu :
Defi Yulita, M.Biomed
Mata Kuliah : Enterpreunership 1
Disusun Oleh :
Kelompok 3 Kelas 5 C Keperawatan

Agnes jumatisa(1914201101)
Dilla Dwi dara bansusumi (1914201107)
Nadia Latasea Putri Afel(1914201123)
Nurul ulfa (1914201126)
Ratih Mayurista (1914201130)
Sharah athafari heldina (1914201137)
Suci Ramadhani (1914201142)
Tika permata sari (1914201145)
Tasya adia putri (1914201143)
Wela Safira(1914201150)
Entrepreneurship
• Kewirausahaan (entrepreneurship) adalah
kemampuan kreatif dan inovatif yang dijadikan
dasar, kiat, dan sumber daya untuk mencari
peluang menuju sukses. Sesuatu yang baru dan
berbeda adalah nilai tambah barang dan jasa
yang menjadi sumber keunggulan untuk
dijadikan peluang. Jadi, kewirausahaan
merupakan suatu kemampuan dalam
menciptakan nilai tambah di pasar melalui
proses pengelolaan sumber daya dengan cara-
cara baru dan berbeda.
Tokoh Enterpreunership
Dhewi Jnana
Gambaran Umum/Biografi
Dhewi Jnana, wanita dari Tangerang yang sekarang tinggal
dan merintis bisnis di Bali ini ternyata dulunya kuliah
keperawatan. Dari sini saja sudah bisa langsung kita
simpulkan kalau pendidikan yang diambil tidak melulu
menampilkan seseorang bakal jadi apa, kan? Semua
tergantung dari visi misi masing- masing. Sukses menjadi
enterpreneur bukan sekadar mimpi lagi.
Usaha yang ia jalankan saat ini bergerak di bisnis kuliner.
Dhewi memberikan nama usahanya Ice Sapuh Jagat
Ide Membangun Usaha
Awal Perjalanan Usaha Menggeluti Bisnis
Minuman Kekinian Oleh karena sering jajan
minuman seperti es kepal milo yang pada tahun
2018 sempat booming khususnya di perkotaan,
Dhewi dan suami akhirnya mencoba resep es
kepal milo. Inisiatif ini bermula dari pertimbangan
di antara pilihan mau kerja atau buka usaha di
kampungnya (Karangasem).
Peluang Usaha
• Dhewi mengaku, pandemi covid-19 sangat berdampak
pada usaha yang dijalankannya. "Jelas sangat
berdampak, tapi kami punya strategi khusus, sering
ngasih gift, misal hari ini yang datang ke toko, tiga orang
pertama dapat minum gratis dll." tutur Dhewi yang juga
bisa kamu contoh ke usahamu sekarang, barangkali
mempan! Intinya sih jangan pelit.
• Sebelum mengakhiri wawancara jarak jauh, Dhewi juga
sempat menyampaikan pesan, "Pokoknya untuk teman-
teman semua, tetap semangat dan yakin bahwa Tuhan
punya skenario terbaik.
• Sukses wirausaha memang hanya akan
dirasakan oleh siapapun yang mau terus
berjuang sekalipun kelihatannya tidak ada
harapan, banyak yang mencibir, ataupun
berbagai cobaan berat seperti kehadiran covid-
19. Dari kisah Warung Ice Sapuh Jagat ini, kita
juga sama-sama bisa belajar, bahwa di mana
pun kita tinggal dan menjalankan usaha, pasti
ada saja rejeki di sana tidak pandang di kota
atau di desa.
Strategi
• Salah satu strategi promosi yang paling seksi
untuk saat ini adalah lewat promosi di
Instagram. Dhewi telah memanfaatkan
Instagram sejak awal memulai, namun mengaku
belum terlalu mengelolanya secara maksimal,
seperti iklan maupun endorsement. Segala
sesuatunya benar-benar secara organik dan
dirintis dari nol.
Tokoh Enterpreunership
Hafiza Elfira
• Hafiza Elfira Novitarini, Dara kelahiran 22 september
1990 yang juga seorang lulusan Sarjana Ilmu
Keperawatan UI. Pernah menjadi mahasiswa
berprestasi, director Nalacity Foundation dan sederet
prestasi lainnya adalah bukti bahwa Hafiza adalah
seorang yang muda, cantik, berprestasi, wirausahawan,
dan berjiwa sosial. memiliki ide cemerlang
memberdayakan wanita-wanita penyandang kusta untuk
diajak bersama-sama membuat hal yang menarik
dengan mendirikan “Nalacity Fondation”. Niatnya ini
tumbuh karena dia mendapatkan inspirasi dari social
enterpreneurship indonesia yang sudah lebih dulu
membuat program pemberdayaan masyarakat yang
juga telah sukses dalam program tersebut.
• Prestasi :
• 1. Speaker in Kick Andy Show—Karya Anak Negeri episode Indonesia National TV
Media (on October 14) 2011.
• 2. Published in Aneka Yess—Inspiring Girls theme Indonesia National Youth
magazine (on December 5) 2011.
• 3. 2nd place for Indonesia Produktif Project—Fatigon Business Plan Competition
Jakarta, Indonesia 2011.
• 4. 1st Place for The Most Outstanding Student Faculty of Nursing Universitas
Indonesia 2010.
• 5. Finalist of The Most Outstanding Student Universitas Indonesia 2010.
• 6. Greifswald International Students Festival University of Greifswald, Germany 2010.
• 7. Asia Pacific Model United Nations Conference University of Queensland, Australia
2009.
• 8. Asia Pacific Nursing Students Conference Universiti Kebangsaan Malaysia,
Malaysia 2009.
ide membangun Usaha
• Sebuah Training Internal Leadership (2010)
yang di lakukan oleh kampus Universitas
Indonesia yaitu (ILDP), telah memberikan
sebuah tugas kepada semua pesertanya,
termasuk Hafiza dan keempat orang temannya.
Tugas yang dimaksud adalah tugas Sosial
Project di sebuah komunitas dan diselesaikan
secara berkelompok. Setelah training itu
selesai, pada awal tahun 2011, barulah tugas
sosial projek tersebut dilaksanakan.
Peluang Usaha
• Wanita muda berusia 22 tahun ini memiliki rasa
kepedulian dan jiwa sosial yang tinggi, dia adalah
seorang socialpreneur, yakni entrepreneur yang memiliki
dan memberikan dampak positif di bidang sosial.
Dengan berbekal hal tersebut, mahasiswi Universitas
Indonesia ini memberdayakan ibu-ibu penderita kusta di
Sitanala di bawah naungan Nalacity Foundation.
• Selain menggunakan jiwa sosialnya yang tinggi, Hafiza
juga mengandalkan kemampuan bisnisnya untuk
membekali ibu-ibu penderita kusta di tempat tersebut
dengan berbagai keterampilan menjahit manik-manik
pada jilbab
Strategi
• Sosial projek yang digagas Fiza tidaklah mudah
dilakukan. awalnya banyak warga yang belum tertarik.
Itu harus diubah oleh Fiza dan kawan-kawannya.
Mengubah mindset bahwa berusaha dan menghasilkan
karya yang bagus akan membangun kondisi finansial
yang lebih baik untuk warganya. Warga yang kebanyak
penderita kusta awalnya hanya hidup bergantung
dengan rasa belas kasih orang lain. Itu menjadikan
semangat hidup dan optimis warga Sitanala cukup
rendah.
THANK YOU :))

Anda mungkin juga menyukai