Anda di halaman 1dari 6

Distribusi Binomial

Percobaan Bernoulli :
bersifat random, ada satu kejadian dari dua
kejadian yang mungkin, yang saling
independen
Distribusi Binomial

Distribusi Bernoulli :
fungsi distribusi :

1 x
f ( x)  p (1  p)
x
Distribusi Binomial

1. Mengikuti Percobaan Bernoulli


2. Diulang sebanyak n kali
Distribusi Binomial

Fungsi distribusi :

n x
f ( x)  n C x p (1  p)
x

Dimana x = 0, 1, 2, 3 ….. n
Distribusi Binomial
Krisis ekonomi yang berkepanjangan di Indonesia
berdampak pada kondisi gizi masyarakat, terutama balita.
Hal ini ditandai dengan besarnya probablitias kejadian
gizi buruk dalam satu keluarga, yaitu sebesar 0,05. Jika
akan dilakukan survey terhadap 20 keluarga yang
mempunyai balita, berapa probabilitas paling banyak ada
3 keluarga yang mempunyai balita dengan gizi buruk ?
Distribusi Binomial

Anda mungkin juga menyukai