Anda di halaman 1dari 10

PROSES PEMERIKSAAN DI SIDANG

PENGADILAN
Disusun Oleh Kelompok V

Aldan Syaifullah Alulu


Aditya Alghifari Badu
Ismail Yahya

Mahasiswa Jurusan Ilmu Hukum


Fakultas Hukum
Universitas Negeri Gorontalo
1. PEMANGGILAN PARA PIHAK

 PEMANGGILAN PARA PIHAK ADALAH MENYAMPAIKAN SECARA RESMI (OFFICIAL) DAN PATUT (PROPERLY)
KEPADA PIHAK-PIHAK YANG TERLIBAT DALAM SUATU PERKARA DI PENGADILAN, AGAR MEMENUHI DAN
MELAKSANAKAN HAL-HAL YANG DIMINTA DAN DIPERINTAHKAN MAJELIS HAKIM.
 BAGIAN TERPENTING DALAM PROSES PERSIDANGAN SALAH SATUNYA ADALAH PROSES PEMANGGILAN,
DI MANA HAL INI MENJADI SUATU KEHARUSAN BAGI SETIAP PENGADILAN, APABILA PROSES
PEMANGGILAN INI SENDIRI TIDAK DIJALANKAN ATAUPUN TIDAK TERLAKSANA SEBAGAIMANA
SEHARUSNYA MAKA PROSES PERSIDANGAN ITU SENDIRI AKAN MENGALAMI GANGGUAN. RANGKAIAN
PROSES PEMERIKSAAN PERSIDANGAN HARUS BERJALAN MENURUT TATA CARA YANG DITENTUKAN OLEH
PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN. PEMANGGILAN PARA PIHAK UNTUK MENGHADIRI PERSIDANGAN
MERUPAKAN AWAL DARI RANGKAIAN PROSES BERACARA DI PENGADILAN. BERLANDASKAN
PEMANGGILAN, HAKIM MEMERIKSA, MENGADILI DAN MEMUTUS PERKARA YANG DITANGANI.
2. ACARA PEMERIKSAAN BIASA

• PEMERIKSAAN DENGAN ACARA BIASA ADALAH PROSES PEMERIKSAAN NORMAL


YANG SEHARUSNYA DILALUI OLEH SETIAP GUGATAN YANG DIAJUKAN (PROSES
YANG TIDAK DITERAPKAN SECARA KHUSUS).
3 NOTA EKSEPSI TERHADAP SURAT DAKWAAN

BERBENTUK NOTA
EKSEPSI ADALAH SALAH SATU TAHAPAN DARI PROSES BERACARA
DIPENGADILAN DALAM PERKARA PIDANA. KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM
ACARA PIDANA (KUHAP) MEMBERIKAN HAK KEPADA TERDAKWA UNTUK
MENYAMPAIKAN KEBERATAN YANG LAZIM JUGA DISEBUT DENGAN EKSEPSI
ATAS DAKWAAN PENUNTUT UMUM.
4. TANGGAPAN ATAS EKSEPSI

• TANGGAPAN DARI JAKSA PENUNTUT UMUM


• SEPERTI CONTOH :

SELASA 30 MARET 2021, JAKSA PENUNTUT UMUM (JPU) PADA JAKSA AGUNG MUDA TINDAK
PIDANA UMUM DAN KEJAKSAAN NEGERI JAKARTA TIMUR MENGHADIRI PERSIDANGAN DI
PENGADILAN NEGERI JAKARTA TIMUR DALAM PERKARA PEMBERITAAN BOHONG DAN
PENANGGULANGAN WABAH PENYAKIT MENULAR ATAS NAMA TERDAKWA DR. ANDI TATAT BIN
M. AZHAR TOHA TERKAIT PERISTIWA TINDAK PIDANA YANG TERJADI DI RUMAH SAKIT UMMI
BOGOR DENGAN AGENDA PERSIDANGAN YANG TELAH DIRENCANAKAN YAITU TANGGAPAN
JAKSA PENUNTUT UMUM ATAS KEBERATAN (EKSEPSI) DARI TERDAKWA DAN PENASIHAT HUKUM
TERDAKWA DR. ANDI TATAT BIN M. AZHAR TOHA.
5. PUTUSAN SELA

MENURUT PASAL 185 AYAT HIR ATAU PASAL 48 RV, PUTUSAN SELA ADALAH
PUTUSAN YANG DIAMBIL ATAU DIJATUHKAN HAKIM DAN BUKAN PUTUSAN
AKHIR ATAU EIND VONNIS, YANG DIJATUHKAN PADA SAAT PROSES
PEMERIKSAAN BERLANGSUNG.
PUTUSAN SELA DIKENAL JUGA DENGAN PUTUSAN PROVISIONAL. PUTUSAN SELA
ADA BERMACAM-MACAM, YAITU PUTUSAN PREPARATOIR, PUTUSAN INSIDENTIL,
DAN PUTUSAN PROVISIONAL.
6. NOTA PEMBELAAN (PLEDOI)

 NOTA PEMBELAN (PLEDOI) ATAU YANG DALAM BAHASA BELANDA DISEBUT


DENGAN PLEIDOI ADALAH UPAYA TERAKHIR DARI TERDAKWA ATAU PEMBELA
TERDAKWA DALAM MEMPERTAHANKAN HAK-HAK HUKUM YANG DIMILIKINYA,
SEBELUM MAJELIS HAKIM MENJATUHKAN PUTUSAN DALAM SEBUAH PERKARA
PIDANA.
 NOTA PEMBELAAN INI BISA DIBUAT DAN DISAMPAIKAN SECARA MANDIRI OLEH
TERDAKWA ATAU DIWAKILKAN KEPADA PENASIHAT HUKUMNYA.
7. REPLIK DAN DUPLIK
o REPLIK ADALAH TANGGAPAN PENGGUGAT ATAS JAWABAN YANG DIAJUKAN OLEH
TERGUGAT. REPLIK HARUS DISESUAIKAN DENGAN KUALITAS DAN KUANTITAS
JAWABAN TERGUGAT. OLEH KARENA ITU, REPLIK ADALAH RESPON PENGGUGAT
ATAS JAWABAN YANG DIAJUKAN TERGUGAT. BAHKAN TIDAK TERTUTUP
KEMUNGKINAN MEMBUKA PELUANG KEPADA PENGGUGAT UNTUK MENGAJUKAN
REREPLIK.
o REPLIK PENGGUGAT INI DAPAT BERISI PEMBENARAN TERHADAP JAWABAN
TERGUGAT ATAU BOLEH JADI PENGGUGAT MENAMBAH KETERANGANNYA DENGAN
TUJUAN UNTUK MEMPERJELAS DALIL YANG DIAJUKAN PENGGUGAT DALAM
GUGATANNYA.
DUPLIK ADALAH JAWABAN TERGUGAT ATAS REPLIK YANG DIAJUKAN PENGGUGAT.
TERGUGAT DALAM DUPLIKNYA MUNGKIN MEMBENARKAN DALIL YANG DIAJUKAN
PENGGUGAT DALAM REPLIKNYA DAN TIDAK PULA TERTUTUP KEMUNGKINAN
TERGUGAT MENGEMUKAKAN DALIL BARU YANG DAPAT MENEGUHKAN
SANGGAHANNYA ATAS REPLIK YANG DIAJUKAN OLEH PENGGUGAT.
TAHAPAN REPLIK DAN DUPLIK DAPAT SAJA DIULANGI SAMPAI TERDAPAT TITIK TEMU
ANTARA PENGGUGAT DENGAN TERGUGAT ATAU DAPAT DISIMPULKAN TITIK SENGKETA
ANTARA PENGGUGAT DENGAN TERGUGAT ATAU TIDAK TERTUTUP KEMUNGKINAN
HAKIMLAH YANG MENUTUP KEMUNGKINAN DIBUKANYA KEMBALI PROSES JAWAB-
MENJAWAB INI, APABILA MEJELIS HAKIM MENILAI, BAHWA REPLIK YANG DIAJUKAN
PENGGUGAT DENGAN DUPLIK YANG DIAJUKAN OLEH TERGUGAT HANYA MENGULANG-
NGULANG DALIL YANG TELAH PERNAH DIKEMUKAKAN DI DEPAN SIDANG.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai