Anda di halaman 1dari 10

TUGAS TE MU 3

PANCASILA

FRISKA AGUSTINA SILABAN

202013500101

S1A
LAHIRNYA PANCASILA
PANCASILA
Panca artinya lima,
dan sila artinya dasar,
jadi pancasila berarti
lima dasar atau lima asas
BPUPKI atau Dokuritsu Junbi
Anggota BPUPKI berjumlah 74
Cosakai , pemberian janji oleh
orang (67 orang indonesia dan 7
perdana mentri jepang pada
orang jepang) yang diketuai
tanggal 7 september 1944 oleh
oleh Ir.Soekarno
KUNIAKI KOISO, dan BPUPKI
dibentuk pada taggal 1 maret 1945

Sidang BPUPKI terjadi pada


dari tanggal 29 Mei 1945 – 01
Juni 1945
MUHAMMAD YAMIN

29 MEI 1945
1. Peri Kebagsaan
2. Peri Kemanusiaan

3. Peri Ketuhanan
4. Peri Kerakyatan

5. Kesejahteraan Rakyat
PROF. DR.MR. SOEPOMO 31 MEI 1945

1. Persatuan
2. Kekeluargaan
3. Keseimbangan lahir
batin
4. Musyawarah
5. Keadilan Rakyat
IR. SOEKARNO 1 JUNI 1945

1. Internasionalisme

2. Peri Kemanusiaan

3. Mufakat atau
Demokrasi
4. Kesejahteraan Sosial

5. Ketuhanan Yang Maha


Esa
BPUPKI membentuk panitia kecil 22 JUNI 1945
untuk merumuskan dan menyusun Isi Piagam Jakarta:
undang undnag dasar, panitia 1. Ketuhanan dengan menjalankan syariat
sembilan (Ir.soekarno, muhammad islam

Hatta, A.A Maramis. Abikoesno 2. Kemanusiaan yang adil dan beradab

Tjokrosoejoso, Abdul Kahar 3. Persatuan Indonesia

Muzakir, Agus Salim, Ahmad 4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat


kebijaksanaan dalam permusyawaratan
Soebarjo, Wahid Hasyim dan
perwakilan
Muhammad Yamin
5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat
indonesia
Akhirnya pada tanggal 17 1. Kata Muqadimah diganti dengan
Pembukaan
agustus 1945 tepat pada sore
2. Ketuhanan dengan menjalankan
hari muhammad Hatta syariat Islam bagi pemeluknya
menerima utusan dari digantii dengan Ketuhanan Yang

Indonesia Timur bahwa isi Maha Esa

3. Menurut kemanusiaan yang adil


piagam jakarta no.1 tidak
dan beradab diganti kemanusiaan
sesuai , akhirnya PPKI yang adil dan beradab
melakukan perubahan materi 4. Pada pasal 6:1 “Preiden ialah orang

UUD sebagai berikut: Indonesia asli dan beragama islam”


diganti presiden adalah orang
indonesia asli

5. Sejalan dengan urutan kedua maka


pasal 29 pun berubah
Disahkan dan diresmikan pancasila
Pancasila sebagai konsep
pada tanggal 18 agustus 1945, sebagai
dasar negara lahir pada tanggal dasar negara dan tidak bisa dipisahkan

1 Juni 1945 dengan UUD 1945

Anda mungkin juga menyukai