Anda di halaman 1dari 16

ASIMILASI

Proses pembauran dua unsur


kebudayaan yang berbeda menghasilakn
suatu kebudayaan baru.

A+B=C
FAKTOR ASIMILASI
1. AMALGAMASI
2. ADANYA MUSUH DARI LUAR
3. SIKAP SALING TOLERANSI
4. SALING MENGHARGAI KEBUDAYAAN
LAIN
5. SIKAP TERBUKA
Faktor penghambat
1. Adanya feeling in group yang kuat
2. Terisolasinya suatu golongan dalam
masyarakat
3. Sikap tertutup suatu kelompok
4. Adanya anggapan bahwa suatu kebudayaan
golongan atau kelompok lebih tinggi
daripada kebudayaan kelompok lain
5. Steriotip negative terhadap kelompok lain
Alkulturasi
Suatu kebudayaan yang berbeda
yang berbaur menjadi satu dengan
menciptakan kebudayaan baru tanpa
menghilangkan kebudayaan aslinya

A+B=
AB
Hubungan sosial
disosiatif
Apa sih hubungan sosial
disosiatif
Hubungan sosial disosiatif Bentuk-bentuk hubungan
merupakan salah satu bentuk sosial disosiatif :
interaksi sosial yang bersifat
merusak, merenggangkan, dan 1. Persaingan (kompetisi)
menghancurkan pola interaksi 2. Kontravensi
antar individu dengan individu,
individu dengan kelompok, 3. Pertikaian
maupun kelompok dengan
4. Permusuhan
kelompok.

6
1
Persaingan (Kompetensi)
Persaingan adalah proses sosial yang melibatkan
antara individu atau kelompok untuk memperoleh
atau mendapatkan suatu kemenangan tertentu.

Dalam persaingan terdapat
kontak fisik antara
individu maupun
kelompok.

8
Kontravensi
Rasa ketidakpuasan seseorang yang
disembunyikan terhadap kepribadian seorang
individu

2
Menurut Leopard von Wiese dan Howard
Becker, kontravensi dibagi menjadi :
1. Umum (Protes, perbuatan menghalangi)
2. Sederhana (Cercaan, maki-maki dimuka
umum
3. Intensif (Menghasut)
4. Rahasia (Pembocoran Rahasia)
5. Taktis (Provokasi)
Pertentangan
Pertentangan merupakan salah satu bentuk interaksi
disosiatif yang terjadi apabila individu atau kelompok
berusaha untuk memenuhi kebutuhan atau tujuannya dengan
jalan menentang pihak lain dengan cara menentang pihak

3
lain dengan cara ancaman atau kekerasan.
Bentuk-bentuk khusus pertentangan:
1. Pertentangan pribadi
2. Pertentangan rasial
3. Pertentangan antarkelas sosial
4. Pertentangan politik
5. Pertentangan internasional

10
Konflik
Konflik atau permusuhan merupakan
keadaan yang membuat salah satu pihak
menjadi penghalang bagi individu atau
kelompok dalam melakukan kegiatan –
kegiatan tertentu
Misalnya : konflik pribadi, konflik individu,
konflik politik, konflik internasional

11
Hubungan antara
keteraturan sosial
dan Interaksi sosial
Keteraturan sosial merupakan
hubungan yang selaras dan serasi
antara interaksi sosial, nilai sosial, dan
norma sosial.

12
Proses terbentuknya
keteraturan sosial
Tertib Sosial Order
Kondisi kehidupan Sistem nilai dan norma
masyarakat yang aman, yang berkembang di
dinamis, dan teratur yang masyarakat yang diakui
ditandai dengan setiap dan dipatuhi oleh
individu bertindak sesuai masyarakat.
dengan hak dan
kewajiban.

13
Proses terbentuknya
keteraturan sosial
Keajekan Pola
Suatu kondisi keteraturan Corak hubungan yang
yang dilakukan secara tetap atau ajek dalam
berulang dan merupakan interaksi sosial dan
hasil dari hubungan antara dijadikan model bagi
tindakan, nilai, dan norma semua anggota
yang berlaku secara terus masyarakat atau
menurus. kelompok. Pola ini
didapatkan apabila keajeg-
kan tetap terpelihara dan
teruji dalam berbagai
situasi.

14
Contoh Keteraturan
Sosial
1. Pola hubungan Santri yang mencium
tangan ketika bertemu Kyai.
2. Pola hubungan antara penjual dan
pembeli di pasar tradisional.
3. Pola hubungan antara setiap individu
beragama Hindu dengan
setiap Pemangku/Sulinggih di Pura.
4. Pola hubungan interaksi dengan rekan
disabilitas.
5. Seorang anak yang rutin pergi ke
sekolah untuk belajar
15
Contoh Keteraturan
Sosial
6. Seorang pegawai yang rutin pergi ke
kantor untuk melayani masyarakat.
7. Seorang hansip yang rutin melakukan jaga
malam keliling kampung.
8. Seorang dokter yang rutin melakukan
pembersihan alat-alat kesehatan sebelum
memulai praktek.
9. Perilaku pendatang yang melapor kepada
ketua RT setempat sebelum keliling kampung
meminta sumbangan pembangunan masjid.
10. Perilaku pengendara yang mematikan
motor ketika masuk gang kecil saat jam
belajar masyarakat.

16

Anda mungkin juga menyukai