Anda di halaman 1dari 33

KEBIJAKAN

PELAYANAN KESEHATAN
PEDULI REMAJA (PKPR)

Oleh
Dinas Kesehatan kabupaten
Gunungkidul
Piramida Penduduk Indonesia

Sumber : Sensus Penduduk 2010

  Laki-laki Perempuan Total


0-4 11,658,856 11,013,204 22,672,060
5-9 11,970,804 11,276,366 23,247,170
Sumber: Proyeksi Penduduk 10 -14 11,659,310 11,018,180 22,677,490
Indonesia 2000-2025
15-19 10,610,119 10,260,967 20,871,086
Jumlah 45,899,089 43,568,717 89,467,806
LATAR BELAKANG
 Remaja merupakan aset penting bagi pembangunan
bangsa
 Permasalahan remaja yang semakin kompleks baik
aspek fisik, mental dan sosial
 Perlu pelayanan kesehatan yang berkualitas, dan
memenuhi kebutuhan remaja
 Melibatkan semua pihak, serta mengikutsertakan
partisipasi remaja
MASALAH

• Informasi tentang KR
termasuk KRR
• Perilaku berisiko
• Akses Pelayanan
• Peraturan Perundangan

01/31/22
----- lanjutan MASALAH

• Informasi tentang KR
termasuk KRR
• Informasi Positif kurang
• Informasi Negatif banyak
• Sulit ditapis, tidak terkontrol

01/31/22
----- lanjutan MASALAH

• Perilaku Berisiko
• Tawuran
• NAPZA
• Seksual Aktif

01/31/22
----- lanjutan MASALAH

• Kurangnya Akses thd yankes remaja


• Tak ada fasilitas
• Remaja tak tahu bermasalah
• Remaja tak tahu ada fasilitas
• Remaja tahu tapi tak terakses (waktu,
biaya, datang harus dengan ortu)
• Remaja tahu, ada akses tapi tak mau
(tunggu lama, petugas tak simpatik)

01/31/22
Terbatasnya Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Peduli Remaja (PKPR)

• Setiap Kab/Kota minimal 4 Puskesmas


Mampu Laksana PKPR
• Target 2010: 50%, capaian 2010: 55,87%
• Rumah Sakit PKPR hanya beberapa
• Jejaring Kerja belum berjalan baik

01/31/22
Rencana Strategis Dinas
Kesehatan Kabupaten Gk
STRATEGI UMUM
 PEMBINAAN KESEHATAN  SESUAI DNG
TAHAPAN TUMBUH KEMBANGNYA
 LINTAS PROGRAM DAN LINTAS SEKTOR
 PELAYANAN DASAR & RUJUKAN
 POLA INTERVENSI :
 SEKOLAH FORMAL DAN NON FORMAL
 DILUAR SEKOLAH – TERORGANISIR – NON
 PELAYANAN PRO AKTIF
s REMAJA

sebagai pusat
UNIK
KELOMPOK RUMAH
SEBAYA
Dampak terhadap Kesehatan Keluarga
Anemia
Perilaku & Gaya hidup
Malaria, TB?
Merokok, Kecelakaan
Penggunaan alkohol, KTD – Aborsi tak aman
Penyalahgunaan Napza IMS – HIV/AIDS
SEKOLAH Perilaku seksual berisiko Kekerasan
ORGANISASI
MUDA-MUDI

FASILITAS PELAYANAN
KESEHATAN TEMPAT KERJA
BENTUK PELAYANAN APA YANG COCOK UNTUK
REMAJA?
Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja
(PKPR)
Preventif, Promotif, Kuratif & Rehabilitatif
ditujukan & dapat dijangkau oleh remaja,
menyenangkan, menerima remaja dengan tangan
terbuka,
menghargai remaja, menjaga kerahasiaan,
peka akan kebutuhan terkait dengan kesehatan
remaja,
komprehensif, efektif dan efisien dalam memenuhi
kebutuhan kesehatan remaja
“ Peningkatan kualitas ”
Pelayanan Kesehatan Bagi Remaja

TOKOH MASY & ORANG TUA


PETUGAS memberi dukungan penuh pada
KESEHATAN: pelaksanaan PKPR Dalam & luar
- tidak menghakimi & Gedung dengan Sasaran remaja
penuh perhatian dalam
menangani remaja Masyarakat/Orangtua

PC (Pendidik Sebaya )
- memberikan
pelayanan dengan *- Mampu megadakan
cara yang benar Peer Counselor pertemuan kelompok
dengan teman sebaya
*- mengajak/ merujuk
PELAYANAN Petugas
Remaja ke
KESEHATAN: kesehatan Pelayanan kesehatan
- Memberi kemudahan Pelayanan
bagi remaja untuk
kesehatan
memperoleh pelayanan
promotif , preventif dan
kuratif REMAJA
Remaja
- menarik bagi remaja & - tahu jadwal
dan menjaga kerahasiaan Pelayanan PKPR
remaja -sempat dan mau hadir -
- menyediakan untuk memanfaatkan
pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan
yang Sesuai kebutuhan dan pertemuan
remaja
Pengambil keputusan kelompok Sebaya/ PC
RUANG LINGKUP
PKPR memberikan layanan kepada remaja
secara komprehensif melalui upaya promotif,
preventif, kuratif dan rehabilitatif baik di
dalam maupun luar gedung dengan jenis
kegiatan al:
 Pemeriksaan fisik termasuk penunjang dan
rujukannya
 Pengobatan
 Konseling
 penyuluhan
SASARAN

10 – 19 Tahun

 SEKOLAH : SMP, SMA


 REMAJA PUTUS SEKOLAH
 REMAJA DI LUAR SEKOLAH : ANJAL,
REMAJA MASJID, DLL
KRITERIA PKPR DI PUSKESMAS :

Sangat Tergantung pada


Kemampuan Puskesmas
Situasi dan kondisi setempat

Yang harus diingat :


 KRITERIA HARUS DISEPAKATI BERSAMA DAN
MENGAKOMODASI PRINSIP YF- WHO/ KEBIJAKAN
PEMERINTAH

HARUS SELALU DIUPAYAKAN PENINGKATAN KUALITAS
Kriteria Puskesmas PKPR

 1. Melakukan pembinaan minimal pd 1 sekolah


(umum/berbasis agama) per tahun
 2. Melatih kader kesehatan remaja / peer conselor
minimal 10% dari jumlah murid di sekolah
 3. Memberikan pelayanan konseling pada remaja
yang memerlukan konseling yang kontak dengan
petugas
 4. Melaksanakan kegiatan KIE di sekolah binaan
minimal 2X / tahun
TIM PKPR PUSKESMAS
 Dokter
 Bidan
 Perawat
 Petugas UKS
 Petugas penyuluhan
 Petugas gizi
 Petugas lain yang dibutuhkan
( lab,obat,gigi )
TAHAP PEMBENTUKAN PUSK PKPR
Pelatihan bagi petugas Pusk.
PKPR
Materi
Materi Dasar :
1. Strategi kesehatan remaja
2. Peran Puskesmas dalam PKPR

Materi Inti :
1. Pedoman PKPR
2. Tumbang Remaja
3. Kespro Remaja
4. Pengenalan Konsep Gender’
5. IMS / HIV AIDS
6. Penyalahgunaan NAPZA
7. Komunikasi dan konseling
8. RTL
Persiapan Sarana & Prasarana di
Puskesmas
Prasarana :
- bangunan Puskesmas yg mudah dijangkau
- alat komunikasi (telepon / Hp)
- komputer ……. Dengan sarana internet ?
Sarana :
- ruangan untuk pemeriksaan, konsultasi, konseling
&
pengobatan yg dapat menjamin kerahasiaan
- sarana konseling & penyuluhan : film, CD, leaflet
phantom anatomi organ reproduksi, buku lembar
balik
Sosialisasi PKPR di Puskesmas &
Kecamatan
 Sosialisasikan maksud dan tujuan PKPR bagi
seluruh petugas Puskesmas yang melayani
kunjungan umum remaja : Ruang KIA, Gizi, Gigi,
pengobatan
 Sosialisasikan maksud dan tujuan PKPR untuk
LS tingkat kecamatan : Tim Pembina UKS,
Instansi terkait, LSM, toga, toma
Pelatihan Peer Conselor

Materi :
1. Tumbang Remaja
2.Kespro Remaja
3. IMS / ISR
4.HIV / AIDS
5.Penyalahgunaan NAPZA
6.Dasar – dasar komunikasi dan konseling
7. PKHS (Pendidikan Keterampilan Hidup Sehat)
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR (WHO)

DUKUNGAN/KETERLIBATAN
MASYARAKAT

• Tahu keberadaan
• Menghargai nilainya
• Membantu kegiatan dan
peningkatan mutu
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

PARTISIPASI/
KETERLIBATAN REMAJA

• Remaja Terinformasi  sadar hak


 memanfaatkan  menyebar-
luaskan
• Turut aktif dalam : Penilaian,
perencanaan , pelaksanaan dan
evaluasi
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

KEBIJAKAN PEDULI REMAJA


• TAK MENSYARATKAN PERSETUJUAN ORTU
• BIAYA TERJANGKAU
• GENDER SENSITIF
• MENGAKOMODASI SEMUA SEGMEN YANG
BERAGAM
• TIDAK MENGHALANGI PEMBERIAN
PELAYANAN DAN PRODUK KESEHATAN
• MENJAMIN KERAHASIAAN
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

PROSEDUR PEDULI REMAJA

• PENDAFTARAN MUDAH/PRIVASI
• WAKTU TUNGGU PENDEK
• BOLEH BERKUNJUNG KAPAN SAJA
TANPA PERJANJIAN
• KEMITRAAN KUAT DENGAN PEMBERI
LAYANAN KESEHATAN DAN SOSIAL
LAIN
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

PETUGAS PEDULI REMAJA

• MEMILIKI KOMPETENSI TEKNIS


• PERHATIAN PENGERTIAN BAIK BUDI
• MUDAH DIDEKATI,DAPAT DIPERCAYA
• RESPEK PADA SEMUA REMAJA
• TIDAK MENGHAKIMI
• MAU MENGORBANKAN WAKTU
• DAPAT DITEMUI PD KUNJUNGAN
BERIKUT
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

LINGKUNGAN / FASILITAS KESEHATAN

• TIDAK ADA STIGMA


• SUASANA MENARIK
• LINGKUNGAN AMAN
• LOKASI DAN TEMPAT PELAYANAN NYAMAN
• JAM BUKA SESUAI
• TERSEDIA MATERI KIE
• PENGATURAN TEMPAT : JAGA PRIVASI
/KERAHASIAAN
ELEMEN KARAKTERISTIK PKPR

JANGKAUAN

• BERBASIS MASYARAKAT
• KELUAR GEDUNG
• ADA LAYANAN TEMAN SEBAYA
PUSKESMAS PKPR DI KAB GK

 Tahun 2010:
Puskesmas Ponjong 1 ,Ngipar 1, Kr Mojo
2,wno1 ,wno 2.

Tahun 2011:
Puskesmas Patuk 1, Semin 1, Semanu
1,Panggang 1, Tanjungsari
Terima kasih

01/31/22

Anda mungkin juga menyukai