Anda di halaman 1dari 9

Organisasi dan Kemahasiswaan

STIE YBPK
Oleh : Christian Radiafilsan, SE., M. Pd
Pengalaman Organisasi
 SMP (Pramuka, Pecinta Alam dan Tim Sepak Bola)
 SMA (Pramuka, Pecinta Alam dan Tim Sepak Bola)
 S1 Internal (UKM Paduan Suara, UKM Musik) / Eksternal tidak
mengikuti
 S2 Ekternal (KNPI, Karang Taruna, dan Organisasi Pemuda
Dayak)
Organisasi
• Stephen P. Robbins menyatakan bahwa Organisasi adalah kesatuan (entity)
sosial yang dikoordinasikan secara sadar, dengan sebuah batasan yang
relatif dapat diidentifikasi, yang bekerja atas dasar yang relatif terus
menerus untuk mencapai suatu tujuan bersama atau sekelompok tujuan.
• Prof Dr. Sondang P. Siagian, mendefinisikan organisasi ialah setiap bentuk
persekutuan antara dua  orang atau lebih yang bekerja bersama serta
secara formal terikat dalam rangka pencapaian suatu tujuan yang telah
ditentukan dalam ikatan yang mana terdapat seseorang / beberapa orang
yang disebut atasan dan seorang / sekelompok orang yang disebut dengan
bawahan.
ARTINYA ORGANISASI MAHASISWA ADALAH?
Organisasi Mahasiswa
• Organisasi mahasiswa adalah organisasi yang
beranggotakan mahasiswa untuk mewadahi
bakat, minat dan potensi mahasiswa yang
dilaksanakan di dalam kegiatan ko dan ekstra
kurikuler.
Organisasi Mahasiswa
• Organisasi mahasiswa atau yang dapat disebut juga
organisasi kemahasiswaan memiliki fungsi untuk :
Mewadahi kegiatan Mahasiswa dalam mengembangkan
bakat, minat, dan potensi Mahasiswa
mengembangkan kreativitas, kepekaan, daya kritis,
keberanian, dan kepemimpinan, serta rasa kebangsaan,
Memenuhi kepentingan dan kesejahteraan Mahasiswa,
dan
Mengembangkan tanggung jawab sosial melalui
kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat.
Internal dan Eksternal
• Organisasi Mahasiswa Internal Kampus adalah Organisasi mahasiswa yang melekat pada
pribadi kampus atau universitas, dan memiliki kedudukan resmi di lingkungan perguruan tinggi.
Bentuknya dapat berupa Badan Legislatif Mahasiswa
Badan Eksekutif Mahasiswa
Senat Mahasiswa
Himpunan Mahasiwa Jurusan.

Organisasi Internal kampus pada suatu perguruan tinggi dapat bergabung dalam skala daerah,
nasional dan bahkan internasional. Gabungan organisasi internal kampus beberapa perguruan
tinggi ini disebut Organisasi Antar Kampus.

• sedangkan, Organisasi Eksternal Kampus adalah Organisasi yang tidak melekat pada pribadi
kampus atau universitas. Organisasi Ekstra Kampus lebih mengutamakan independensi nya.
Jaringan relasi untuk Organisasi Ekstra Kampus lebih luas dibandingkan Organisasi Internal
Kampus. Organisasi Ekstra Kampus yang saat ini masih eksis di dunia mahasiswa diantaranya
HMI (Himpunan Mahasiswa Islam), GMKI, PMII, PMKRI, dsb.
OUTPUT MATERI ORGANISASI DAN
KEMAHASISWAAN STIE YBPK
Nama : Christian Radiafilsan
Jabatan : Kabag. Kemahasiswaan
Hp : 0813 4745 7329
Email : chrstianradiafilsanmpd@gmail.com

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai