Anda di halaman 1dari 12

MODUL 3

KEGIATAN
BELAJAR 4

KETERKAITAN TEMA
DENGAN KEGIATAN
BELAJAR AUD
ANGGOTA KELOMPOK 4
1. ATHIRA NIM 219021495031
2. NURSIAH NIM 219021495033
3. SYAMSIDAR S NIM 219021495035
4. ROSMA NIM 219021495037
5. NURSYAMSI NIM 219021495039
6. ASNI RIANTI NIM 219021495041
7. ARNAWIAH ARSYAD NIM
219021495043
8. FITRIAH NIM 219021495045
9. YUNITA NIM 219021495047
Matematika
Kegiatan belajar matematika bagi anak usia dini
merupakan kegiatan yang dirancang untuk mengenalkan
konsep matematika permulaan dengan cara bermain yang
menyenangkan Agar anak tertarik untuk mengikuti
kegiatan tersebut. Keseharian anak sangat dekat dengan
matematika namun banyak yang memahami bahwa
matematika hanya tentang menghitung, menulis angka,
penjumlahan dan pengurangan tetapi banyak kegiatan-
kegiatan lain yang bisa diberikan misalnya mencocokkan,
mengelompokkan, mengurutkan bilangan, mengurutkan
pola, pengenalan geometri, pengukuran dan analisis.
sains
Konsep sains mengacu kepada keterampilan proses berpikir yang berkembang pada anak.
Yaitu:
Mengamati

Membuat
Membandingkan SAINS Pengelompokan

Mengukur Mengungkapkan
BAHASA DAN
LITERASI
DEFINISI BAHASA DAN LITERASI
Literasi (Literacy) secara sederhana diartikan sebagai
kemampuan untuk membaca, menulis dan berhitung

Perkembangan bahasa dan literasi


 Menyimak adalah kegiatan mendengarkan (memperhatikan) baik-bak
sesuatu yang di ucapkan oleh orang lain.
 Berbicara adalah kemampuan mengucapkan bunyi-bunyi atau kata untuk
menyampaikan gagasan,pikiran dan perasaan seseorang kepada orang lain.
 Membaca adalah kegiatan membaca memberikan kesempatan pada anak
untuk melibatkan kemampuan untuk memahami arti dari gambar dan tulisan
yang dilihatnya.
 Menulis yaitu kemampuan anak mencoba untuk menggabungkan beberapa
coretan yang memiliki makna
Kegiatan seni meliputi 3
hal
Senirupa atau visual art meliputi:

• Kegiatan membuat garis, mewarnai, menggambar, melukis,


membuat coretan, kolase, atau menciptakan suatu karya
daribahan-bahan tertentu.
• Seni Musik dan gerak pada anak usia dini berkaitan dengan
aktivitas menggerakan tubuh untuk mengekspresikan gagasan,
merespon musik, dan mencurahkan perasaan
• Drama atau bermain peran.merupakan kegiatan bermain pura-
pura, diman aanak akan memainkan peran atau menjadi
seseorang yang sering mereka jumpai
Pengembangan Materi Belajar Anak Usia Dini Berbasis Tema
Webbing tema sesuai dengan materi belajar matematika dan sains, studisosial, bahasa dan literasi,
Serta belajar seni
Bahasa dan literasi
Matematika dan SAINS •Meniru huruf “ I K A N’
•Menghubungkan gambar ikan dengan lambang •Menempel huruf menjadi kata “ I K A N”
bilangan 1 – 10 •Melingkari huruf vokal yang ada pada kata
•Mengelompokkan gambar ikan sesuai warnanya “ I K A N”
(merah-merah, kuning-kuning, hijau-hijau) •Bercerita tentang “ikan mas” dengan
•Mengurutkan gambar ikan dari yang paling besar ke menggunakan buku cerita
yang paling kecil

TEMA: Binatang
Sub Tema : Ikan

StudiSosial Seni
•Memberi makan ikan di kolam •Melipat kertas menjadi bentuk ikan
•Bermain menjala ikan •Membuat kolase gambar ikan dari
rautan pensil
Studi social adalah Ilmu/Wawasan
mengenai bagaimana cara
bermasyarakat atau berinteraksi
antar individu, antara individu
dengan masyarakat serta antara
individu dengan lingkungan.
Tujuan pembelajaran studi sosial anak usia dini:

1. Fokus pada konten pengetahuan (knowledge) yang harus


dipahami anak;
2. Fokus untuk memiliki sikap yang baik dan memahami
nilai-nilai yang berlaku di masyarakat (Attitude dan Value);
3.Fokus pada tahapan bagaimana anak memperoleh
keterampilan (Skills) yang berguna ketika mereka
dewasa.
Pengetahuan sosial yang
anak pelajari harus
disesuaikan dengan usia
dan tahapan
perkembangan anak
10 (sepuluh) pengetahuan yang dapat dipelajari anak, 1) Budaya, 2)
Waktu, Kesinambungan, dan Perubahan, 3) Orang, Tempat, dan
Lingkungan, 4) Perkembangan individu dan identitas, 5)
Individualitas, Kelompok, dan Institusi, 6) Kekuatan, Kekuasaan, dan
Pemerintah, 7) Produksi, Distribusi, dan Konsumsi, 8) Sains,
Teknologi, dan Kehidupan Masyarakat, 9) Hubungan Global dan
Kebebasan, dan 10) Kewarganegaraan.
Terimakasih

15
%

Anda mungkin juga menyukai