Anda di halaman 1dari 11

PERTEMUAN 3

KONSEP MENGENALI KEPRIBADIAN


KONSEP MENGENALI KEPRIBADIAN
PENDAHULUAN
 Kepribadian bersifat unik, dpt memikat orang lain
menjadi simpati, orang tertarik dg pembicaraanya
& terkesima.
 Kepribadian seperti ini perlu dimiliki oleh
wirausahawan
1. Definisi Kepribadian
 Kepribadian berasal dari kata berbahasa inggris
“personality”,
 Yg artinya keseluruhan kualitas psikis yg diwarisi
atau diperoleh yg khas pada seseorang yg
membuatnya unik.
2. Kepribadian yang Produktif

Wirausaha harus memiliki kepribadian yg produktif.


Produktif artinya kegiatan yg menimbulkan atau
meningkatkan kegunaan (utility).
Jenis Kegunaan (utility) :
1. Kegunaan tempat
2. Kegunaan waktu
3. Kegunaan bentuk
4. Kegunaan kepemilikan
Menurut Gilmore : bahwa pribadi yg produktif
adalah individu yg menghasilkan konstribusi
bermanfaat bagi lingkungannya.
Contoh wirausaha seperti dpt menampung tenaga
kerja,sumbangan sosial, menjaga kebersihan, bergaul
dgn sesama. Dikatakan juga bahwa pribadi yg produktif
adalah individu yg matang, yg bercirikan :

1. Tidak banyak tergantung pd orang lain


2. Memiliki rasa tanggung jawab
3. Obyektif & kritis (tidak asal terima issu)
4. Emosinya stabil
5. Sociability
6. Keyakinan agama
3. Temperamen & Watak

Temperamen= cara bereaksi/ bertingkah laku


yg bersifat tetap,
Watak = dibentuk oleh pengalaman-
pengalaman semasa kecil & dpt
berubah pada batas-batas
tertentu, karena diperolehnya
pengalaman-pengalaman baru.
4. Macam temperamen menurut Hippocrates:
1. Choleric (api, panas, cepat & kuat = gampang
marah)
2. Sanguine (udara, panas, lembab, cepat & lemah =
terlalu optimis)
3. Melancholic (bumi, dingin, kering, lemah & kuat &
pendiam)
4. Phlegmatic (air, dingin, lembab & lemah)
.
Temperamen diimbangi dg watak,

Contoh: seorang yg bertemperamen chloreric


cara bereaksinya sangat cepat, bila ia
berwatak produktif & pecinta keadilan, maka
ia akan mencintai & berlaku adil, tetapi bila
wataknya sadistik maka ia dpt cepat
menganiaya & merusak.
Kunci sukses Wirausahawan adalah berkepribadian
menarik, bila ada kekurangan pd dirinya berusaha utk
belajar dari sesama/ lingkungan.

4. Sifat-sifat yg perlu dimiliki Wirausaha


Menurut penelitian di Amerika Serikat, bahwa
untuk menjadi wirausahawan seseorang harus
memiliki ciri-ciri seperti:
Ciri-Ciri Watak
Percaya diri Kepercayaan/keteguhan,
ketidaktergantungan, kepribadian mantap,
optimisme
Berorientasikan tugas & Kebutuhan/haus akan prestasi,
hasil berorientasi laba/hasil, tekun & tabah,
tekad, kerja keras, morivasi, energik,
penuh inisiatif.
Pengambil resiko Mampu mengambil resiko, suka pd
tantangan
Kepemimpinan Mampu memimpin, dpt bergaul, tanggap
saran & kritik
Keorisinilan Inovatif, kreatif, fleksibel, banyak sumber,
serba bisa, mengetahui banyak
Berorientasi ke masa depan Pandangan ke depan, perseptif
ciri-ciri harap dijelaskan rinciannya
Menurut Bygrave, karakteristik dari wirausahawan yg
berhasil memiliki sifat 10 D, yaitu :
Dream, Punya visi dan mampu mewujudkan
impian
Decisiveness, cepat & tepat, penuh perhitungan
dlm mengambil keputusan
Doers, tidak menunda kesempatan yang dpt
dimanfaatkan
Determination, punya perhatian & tanggung
jawab tinggi & pantang menyerah
Dedication, bekerja tidak mengenal waktu
Devotion, mencintai pekerjaan & produk yg
dihasilkan
Details, memperhatikan faktor-faktor kritis scr
rinci
Destiny, bertanggung jawab thd nasib & tujuan
yg hendak dicapai
Dollars, tidak sangat mengutamakan mencapai
kekayaan
Distribute, bersedia mendistribusikan
kepemilikan bisnisnya

Anda mungkin juga menyukai