Anda di halaman 1dari 18

ILMU SOSIAL DAN BUDAYA

DASAR
HAKIKAT DAN RUANGLINGKUP
ILMU BUDAYA DASAR DAN SOSIAL
DASAR

PENGAMPU : Bpk.Tri Waluyo,S.pd

Kelompok : DADAN
: DERUS
ISBD:ILMU SOSIAL DAN
BUDAYA DASAR
MATA KULIAH BERKEHIDUPAN BERMASYARAKAT(MBB)
-INDENTIFIKASI SUATU KEBUDAYAAN
Hanya ada dalam kehidupan manusia
Hanya diperoleh dalamanggota masyarakat
Di wariskan dengan cara belajar
Berwujud material dan nonmaterial
-MANUSIA SEBAGAI PENCIPTA KEBUDAYAAN
Kelakuan manusia di dasarkan pada akalnya
Kehidupan manusia berlangsung atas bantuan prelatan sebagai hasil kerja akalnya
Perlakuan manusia didapat dan biasakan dengan proses belajar
Dengan akalnya manusia memiliki alat komunikasi berupa bahasa
-PENGETAHUAN MANUSIA BERSIFAT AKUMULATIF
Dengan akalnya manusia dapat ,merumuskan segal pengetahuannya
Sistem pembagian kerja manusia lebih kompleks
Masyarakat manusia beranekaragam
HAKIKAT DAN RUANG
LINGKUP ISBD
1.Hakikat ISD dan IBD

Secara garis besar ilmu dan ilmu dan pengetahuan dapat di kelompokan menjadi 3 yaitu
A.Ilmu alamiah (natural sciences) meliputi: fisik,kimia,astronomi,biologi,botani dan
lainya
B.Ilmu sosial (sosial sciences),meliputi:
sosiologi,ekonomi,politik,astropologi,sejarah,psikologi ,geografi,dan lainya
C.Pengetahuan budaya (the humanities) meliputi: bahasa,agama,kesustraan,kesenian
dan lainya
ISD itu sendiri ialah

AILMU SOSIAL DASAR


(ISD) ADALAH ILMU-ILMU
SOSIAL YANG
DIPERGUNAKAN DALAM
PENDEKATAN, SEKALIGUS
SEBAGAI SARANA JALAN
KELUAR UNTUK MENCARI
PEMECAHAN MASALAH-
MASALAH SOSIAL YANG
SERING TERJADI DALAM
KEHIDUP DI MASYARAKT.
PERMASALAHAN SOSIAL DASAR YANG
SEKARANG DAN DULU YANG SEDANG
TERJADI SEBAGAI BERIKUT
1.Permasalahan kemiskinan
2.Permasalahan pengangguran
3.Permasalahan premanisme
4.Permasalahan pungli
5.Permasalahan kesopan santunan
6.Permasalahan SEK di kalangan pelajar,SMP,SMA Dan Permasalahan-
permasalahan lainya..
IBD itu sendiri ialah
IBD sendiri adalah Ilmu Budaya Dasar yang
mengajarkan mengenai konsep-konsep
kebudayaan dan kemanusiaan, yang meliputi
permasalahan kebudayaan dan kemanusiaan
terhadap lingkungan yang seharusnya
manusia harus ada timbal balik terhadap
lingkungan,
Budaya atau kebudayaan itu sendiri adalah
kita sebagai generasi penerus kita harus
memahami kebudayaan yang ada di
indonesia dan kita juga harus melestraikanya
jangan terlalu memasukan budaya asing
kepada kebudayaan indonesia
CONTOH KEBUDAYAAN YANG HARUS
KITA LESTARIKAN DAN KITA
KEMBANGKAN
 Kebudayaan kesenian
 Kebudyaan peninggalan-peninggalan kuno
 Kebudayaan pelestarian hewan langka
 Kebudyaan pelestarian lingkungan
 Kebudayaan menghormati orang lain
 Dan kebudayaan-budayaan lainya
RUANG LINGKUP ISBD
A.RUANG LINGKUP ISD

MENCANGKUP BEBERAPA
 Individu,keluarga dan masyarakat
 Ilmu pengetahuan teknologi dan
kemiskinan
 Pemuda dan sosialisasi
 Masyarakat desa dan masyarakat kota
 masalah penduduk
 Pelapisan sosial
B.RUANG LINGKUP IBD

 Manusia dalam pandangan hidup


 Manusia dan keindahan
 Manusia dan keadilan
 Manusia dan cinta kasih
 Manusia dan tanggung jawab
 Manusia dan kegelisahan
 Manusia dan harapan
ISBD SEBAGAI MATA KULIAH Berkehidupan
Bermasyarakat(MBB) dan pendidikan umum
ISBD Merupakan Kelompok MBB
Di Perguruan Tinggi
 Menurut menteri pendidikan nasional republik indonesia
nomor 232/u/2000 tentang pendoman penyusunan kurikulum
pendidikan tinggi dan penilaian hasil belajar
mahasiswa,kelompok bahan kajian dan belajaryang di cakup
dalam suatu program study yang di rumuskan dalam
kurikulum terediri atas
A.Kelompok perkembangan kepribadian MPK
B.Kelompok mata kuliah keilmuan dan keterampilan MKK
C.Kelompok mata kuliah keahlian berkarya MKB
D.Kelompok mata kuliah perilaku berkarya MPB
E.Kelompok mata kuliah berkehidupan bermasyarakat MBB
KEPUTUSAN DIRJEN
DIKTI
Berdasarkan surat keputusanya Dirjen Dikti No.30/Dikti/kep/2003
tentang rambu-rambu pelaksanaan kelompokmata kuliah Berkehidupan
Bermasyarakat di Perguruan Tinggi,Maka ISBD termasuk dalam
kelompok MBB.
Penjelasan selengkapnya ,mata kuliah yang termasuk dalam MBB terdiri
A.Ilmu sosial dan budaya dasar ( ISBD)
B.Ilmu kealaman dasar (IAD)
VISI dan PENJELASAN Mata
Kuliah ISD sebagai berikut:
 ISD sendiri adalah Ilmu Sosial Dasar mata kuliah yang di berikan untuk
memberikan pengetahuan dasar dan pengertian umum tentang konsep yang
di kembangkan untuk mengkaji fakta sosial dan tindakan sosial agar
mahasiswa tanggap lingkungan sosialnya
 Konsep-konsep ilmu sosial yang di pelajari dalam ISD membedah masalah
sosial yang di gunakan sebagai alat bagi pendekatan dan pemecahan masalah
yang timbul dan berkembang dalam masyarakat. Masalah sosial yang
menjadi sasaran ISD merupakan masalah yang selalu berkaitan dengan nilai-
nilai moral dan pranata –pranata sosial serta dengan hubungan manusia
dan kontek normatif sehingga hubungan manusia-manusia itu
terwujud.selain masalah sosial,orientasi lain ISD adalah menguasia
pengetahuan tentang keanekaragaman dan kesederajatan manusia sebagai
individu dan mahluk sosial dalam kehidupan bermasyarakat
IBD meliputi sebagai berikut:

 IBD sendiri adalah Ilmu Budaya Dasar yang mengajarkan


mengenai konsep-konsep kebudayaan dan kemanusiaan,
 Konsep-konsep kebudayaan ialah:
 Kebudayaan dan fungsinya
 Relativitas dan universalitas kebudayaan
 Konsep-konsep kemanusiaan meliputi:
 Cinta kasih
 Keindahaan
 Keadilan
 Tanggung jawab dan pengabdiaan kegelisahan
MISI DAN PENJELASAN Mata
Kuliah ISD sebagai berikut

 Meberikan landasan pengetahuan dan wawasan luas


serta keyakinan kepada mahasiswa sebagai bekal
hidup
 Bermasyarakat selaku individu
 Mahluk sosial yang beradab ,bertanggung jawab
terhadap sumber daya alamdan lingkungan
MISI dan PENJELASAN Mata
Kuliah IBD Sebagai Berikut
 Menguasai pengetahui tentang
keanekaragaman,kesederajatan dan kemartabatan
manusia sebagai individu dan mahluk sosial dalam
kehidupan bermsyarakat
 Estetika,etika dan nilai-nilai budaya yang menjadi
pendoman bagi keturunan dan kesejahteraan hidup
dalam dan menata hidup kebersamaan
ISBD sebagai program pendidikan umum (General
Education)

ISBD mengambil peran sebagai sebagaiprogram pendidikan umum yang bersifat


mengantarkan hasiswa memilik kemampuan personalan.Menempatkan diri
sebagai anggota masyarakat yang tidak terpisah dari masyarakat,serta memiliki
kemampuanyang bertanggu jawab sosial dalam masyarakat,tanggung jawab itu
diwujudkan dengan keikutsertaan dalam memecahkan masalah sosial di
masyarakat dengan ilmu yang dimilikinya
Program pendidikan umum berusaha untuk memperluas cakrawala perhatian dan pengetahuan
para mahasiswa sehingga tidak terbatas dalambidang pengetahuan keahlian serta golongan asal
masing-masing, membantu mahasiswa menemukan diri sendiri dan nempatkan diri dalam
perkembangan masyarakat dan kebudayaan yang sedang berlangsung,menghadapakanya dengan
masalah-masalah susila serta masalahyang di wujudkan oleh kenyataan-kenyataan kehidupan
sosial ekonomi,dan politik yaang secara sadar ataupun tidak sadar senantiasa
dihadapinya ,memberikan pengertian kepada mereka mengenai hubungan dan keterkatian dari
ilmu pengetahuan,Singkatnya program pendidikan umum di harapkan dapat menjadikan
mahasiswa lebih peka dan lebih terbuka di sertai rasa tanggung jawab yang lebih kuat
SEKIAN PENJABARAN DAN
PENJELASAKAN TENTANG MATA
KULIAH ISBD DALAM BENTUK POWER
INI SAYA UCAPKAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai