Anda di halaman 1dari 10

TITIK, GARIS DAN BIDANG SERTA KEDUDUKANNYA

PADA BANGUN RUANG

Khairul Umam Rambe, S.Pd


NIP. 19930727201903015

SMA NEGERI 1 SILANGKITANG

085297586863
www.epapantulis.com
Kedudukan titik, Garis dan bidang dalam bangun ruang

Pengertian titik

Sebuah titik hanya dapat ditentukan oleh lokasi/letaknya, tidak mempunyai ukuran
(panjang, lebar, dan tinggi).

Titik merupakan sebuah ide atau abstraksi

Karena titik tidak dapat didefinisikan dengan istilah sederhana, maka sebuah titik
digambarkan menggunakan noktah dan ditulis menggunakan huruf kapital seperti A, B, C, N,
atau O

A
B
Kedudukan titik, Garis dan bidang dalam bangun ruang

Definisi garis
Sebuah garis mempunyai panjang tak terbatas, lurus, tidak tebal, tidak ada titik akhir.

Mengingat terbatasnya bidang tempat gambar, sebuah garis hanya dilukiskan sebagian
saja/sangat tipis. Bagian ini disebut wakil garis.

Garis hanya mempunyai ukuran panjang tetapi tidak mempunyai ukuran lebar

Nama sebuah garis dapat dinyatakan dengan menyebutkan wakil dari garis tersebut
menggunakan huruf kecil: l, g, k atau menyebutkan nama segmen garis dari titik pangkal ke
titik ujung

g
A

B
Pengertian Bidang

Sebuah bidang dapat diperluas seluas-luasnya/tidak ada batas, terus kesegala arah, datar, tidak
tebal

Bidang mempunyai ukuran panjang dan lebar


Sebuah bidang difikirkan sebagai suatu himpunan titik berderet dan berjajar secara
rapat dan tak terbatas, tetapi tidak memiliki ketebalan
Bidang Biasanya digambarkan dengan bentuk persegi, persegi panjang atau jajargenjang

  
Sebuah bidang dapat ditentukan oleh tiga
titik yang tidak segaris

Sebuah bidang dapat ditentukan oleh


sebuah garis dan sebuah titik

Sebuah bidang dapat ditentukan oleh


dua buah garis berpotongan

Sebuah bidang dapat ditentukan oleh


dua buah garis sejajar
Kedudukan titik terhadap garis

Titik terletak pada garis


Titik diluar garis Titik C terletak pada garis karena
B garis dapat diperpanjang

A
g
C

Kedudukan titik terhadap bidang

Titik terletak pada bidang


Titik diluar bidang


Kedudukan garis terhadap bidang

Garis terletak pada bidang

g

h
Garis sejajar bidang

Garis menembus /
memotong bidang


Kedudukan dua garis

Dua garis berhimpit

Dua garis sejajar

Dua garis berpotongan

Dua garis bersilangan


Kedudukan dua bidang

Dua bidang berhimpit

Dua bidang sejajar

Dua bidang berpotongan


Diketahui kubus H G
Tentukan:
Titik-titik yang terletak pada garis AB=….
Titik A dan B E F
Titik-titik yang diluar garis AB=… titik E, F, D, dll

Titik-titik yang diluar bidang ABCD=…Titik E, F, G, H D C

A B

Titik A, B, C, D
Titik-titik yang terletak pada bidang ABCD=…

Rusuk kubus yang sejajar bidang BCGF=…AD, EH, AE, DH

Rusuk kubus yang bersilangan dengan AD=….EF, BF, CG, HG

EA, FB, GC, HD


Rusuk kubus yang menembus bidang ABCD=…

Garis potong antara bidang ABCD dengan bidang ADHE=…geris AD

Anda mungkin juga menyukai