Anda di halaman 1dari 36

KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN

Nama Kelompok :

Dosen Pengampu : Titik Ambarwati


KEWIRAUSAHAAN

Definisi menurut ahli Thomas W. Zhimmerer


"Kewirausahaan adalah hasil dari suatu disiplin, proses sistematis
penerapan kreatifitas dan inovasi dalam memenuhi kebutuhan dan
peluang di pasar. Pada dasarnya kewirausahaan tidak hanya bakat
bawaan sejak lahir atau urusan pengalaman lapangan tetapi
kewirausahaan merupakan disiplin ilmu yang dapat diajarkan dan
dipelajari”.
KEWIRAUSAHAAN

KREATIFITAS INOVASI

OUTPUT

MEMENUHI PELUANG DI
KEBUTUHAN PASAR
WIRAUSAHAWAN SUKSES

KEBERANIAN
KEMAMPUAN

KETEGUHAN HATI KREATIVITAS


Objek Studi Kewirausahaan
OUTPUT
Nilai-nilai dan kemampuan (ability) PERILAKU

Menurut Soeparman Soemohamidjaja objek studi kewirausahaan meliputi :

1. Kemampuan merumuskan tujuan hidup/usaha.


2. Kemampuan memotivasi diri
3. Kemampuan untuk berinisiatif
4. Kemampuan berinovasi
5. Kemampuan membentuk modal uang atau barang modal.
6. Kemampuan mengatur waktu dan membiasakan diri selalu tepat waktu
dalam tindakan,
7. Kemampuan yang dilandasi dasar-dasar keagamaan.
8. Kemampuan mengambil hikmah dari pengalaman yang baik ataupun
pengalaman buruk.
RUANG LINGKUP KEWIRAUSAHAAN

INTERNAL EXTERNAL

a. Sehari-hari a.Dunia usaha


b. Bekerja b. Dunia masyarakat
c. Keluarga c. Kehidupan bernegara
HAKIKAT KEWIRAUSAHAAN

ENTREPRENEURSHIP

KEWIRAUSAHAAN
???

BACKBONE OF
ECONOMI
Apa bedanya
wirausaha,
kewirausahaan
dan
wirausahawan?
WIRAUSAHA
??
Kemampuan melihat peluang bisnis,
mengumpulkan sumber daya, bertindak
untuk mengambil untung dan meraih sukses

Menurut Thomas W. Zimmerer


"Wirausahawan (entrepreneur) adalah seseorang yang
menciptakan bisnis baru dengan mengambil resiko dan
ketidakpastian demi mencapai keuntungan dan pertumbuhan
dengan cara mengidentifikasi peluang yang signifikan dan
menggabungkan sumber-sumber daya yang diperlukan sehingga
sumber sumber daya itu bisa dikapitalisasikan”
ENAM HAKEKAT PENTINGNYA
KEWIRAUSAHAAN

1. Nilai  Perilaku  Sumber daya, tenaga penggerak, tujuan,


siasat, kiat, proses dan hasil bisnis
2. Nilai  Memulai dan mengembangkan usaha
3. Proses  Kreatif dan Inovatif  Bermanfaat dan Bernilai
tambah
4. Proses  Memecahkan persoalan dan menemukan peluang
 Memperbaiki usaha
5. Kemampuan menciptakan  Baru dan Berbeda
6. Menciptakan  Nilai tambah  Memenangkan persaingan
ESENSI KEWIRAUSAHAAN

SUMBER
DAYA
PROSES
KOMBINASI
CARA-CARA
BARU

KOMPETISI

OUTPUT

NILAI TAMBAH
Menurut Zimmerer (2005)
Nilai tambah dapat diciptakan melalui 4 cara :

1. Pengembangan teknologi baru (developing new technology)


2. Penemuan pengetahuan baru (discovering new knowledge)
3. Perbaikan produk (barang dan jasa) yang sudah ada
(improvingexisting products or services)
4. Penemuan cara-cara yang berbeda untuk menghasilkan
barang dan jasa yang lebih banyak dengan sumber daya yang
lebih sedikit (finding different ways of providing more goods
and services with fewer resources)
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN
Geoffrey G. Meredith
CIRI-CIRI WATAK

Keyakinan, ketidaktergantungan,
Percaya diri
individualistis, optimism
Kebutuhan untuk berprestasi,
berorientasi laba, ketekunan dan
Berorientasi pada tugas dan hasil ketabahan, tekad kerja keras
mempunyai dorongan kuat, energik
dan inisiatif

Pengambil resiko dan suka Kemampuan untuk mengambil


tantangan resiko yang wajar
Perilaku sebagai pemimpin,
bergaul dengan
Kepemimpinan
orang lain, menanggapi saran-
saran dan kritik

Keorisinilan Inovatif, kreatif dan fleksibel

Berorientasi ke masa depan Pandangan ke depan dan perspektif


Vernon A. Musselman, Wasty Sumanto dan Geoffrey Meredith,
Ciri kewirausahaan sebagai berikut :

 Keinginan yang kuat untuk berdiri sendiri.


 Kemauan untuk mengambil resiko.
 Kemampuan untuk belajar dari pengalaman
 Memotivasi diri sendiri
 Semangat untuk bersaing
 Orientasi pada kerja keras
 Percaya pada diri sendiri
 Dorongan untuk berprestasi
 Tingkat energi yang tinggi
 Tegas
 Yakin pada kemampuan sendiri.
 Tidak suka uluran tangan pemerintah
 Tidak tergantung pada alam dan berusaha tidak menyerah pada alam.
 Kepemimpinan
 Keorisinilan
 Berorientasi kemasa depan dan penuh gagasan.
Nilai-nilai KWU

MATERI NON MATERI

KEMAJUAN
KEBIASAAN
Menurut Zimmerer untuk mengembangkan keterampilan
kreatif digunakan otak kanan, ciri-cirinya:

◦ Selalu bertanya "Apa ada cara yang lebih baik?"


◦ Selalu menantang kebiasaan
◦ Berefleksi
◦ Berani bermain mental
◦ Menyadari kemungkinan banyak jawaban
◦ Melihat kegagalan dan kesalahan sebagai jalan
mencapai sukses.
◦ Mengkorelasikan ide-ide yang masih Samar
◦ Memiliki keterampilan helicopter.
Menurut Zimmerer dengan menggunakan otak kiri ada
tujuh langkah proses kreatif:

 Tahap 1: Persiapan
 Tahap 2: Penyelidikan
 Tahap 3: Transformasi
 Tahap 4: Penetasan
 Tahap 5: Penerangan
 Tahap 6: Pengujian
 Tahap 7: Implementasi
Klasifikasi wirausaha

Founder
(Pendiri perusahaan)

General Manager

Franchisee
Menurut Dusselman,pola-pola dan tingkah laku yg
menandai kewirausahaan sebagai berikut:

 Inovasi
 Keberanian untuk menghadapi resiko
 Keberanian untuk menghadapi resiko
 Kemampuan manajerial
David McClelland mengemukakan enam ciri perilaku
kewirausahaan:

 Keterampilan mengambil keputusan dan mengambil


resiko yang moderat
 Energik
 Tanggung jawab individual
 Mengetahui hasil-hasil dari berbagai keputusan yang
diambil
 Mampu mengatisipasi berbagai kemungkinan dimasa
yang akan datang.
 Memiliki kemampuan berorganisasi
Chairil Tanjung
Reza Nurhilman CEO Keripik Makicih
Hendy Setiono Owner Kebab Turki Baba Rafi
Sandiaga Uno Fouder Saratoga Group
Tujuan kewirausahaan bagi
mahasiswa/i
 Pendidikan saja sudah tidak cukup menjadi bekal untuk masa depan.
 Kewirausahaan bisa diterapkan di semua bidang pekerjaan dan

kehidupan
 Kewirausahaan bisa menjadi langkah alternatif untuk mencari nafkah

dan berrtahan hidup.->PHK


 Kewirausahaan adalah ilmu nyata yang bisa mewujudkan bukti nyata

 Memajukan perekonomian Indonesia dan menjadi lokomotif

peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran bangsa Indonesia.


 Meningkatkan pendapatan keluarga dan daerah yang akan berujung

pada kemajuan ekonomi bangsa.


 Membudayakan sikap unggul, perilaku positif, dan kreatif.

 Menjadi bekal ilmu untuk mencari nafkah, bertahan hidup, dan

berkembang.
  
Karakter entrepreneur
◦ Pandai mengelola ketakutannya
◦ Mempunyai “iris mata” yang berbeda dengan yang
lain
◦ Pemasar sejati atau epnjual yang ulung
◦ Melawan arus dan menyukai tantangan baru
◦ High determination (mempunyai keteguhan hati
yang tinggi)
◦ Tidak menerima apa yang ada didepannya dan
selalun mencari yang terbaik (perfectionist)
Ciri khusus Seorang Entrepreneur
yang Sukses
1. Mempuntai mimpi-mimpi yang realitas dan tinggi
2. mempunyai empat karakter dasar kekuatan emosional yang saling
mendukung untuk sukses
3. Menyukai tantangan dan tidak pernah puas dengan apa yang
didapat (high achiever)
4. Mempunyai ambisi dan motivasi yang kuat (motivator)
5. memiliki keyakinan yang kuat akan kemampuannya bahwa “dia
bisa” (power of mind)
6. seorang yang visioner dan mempunyai daya kreativitas yang tinggi
7. risk manager, not just risk taker
8. memiliki strong emotional attachment (kekuatan emosional)
9. Seorang problem solver
10. Mampu menjual dan memasarkan profuknya (Seller)
11. Seorang kreator ulung.
SMART ENTREPRENEUR

Strategic Thinker

Motivator

Ambitious

Risk Manager

Totality
Faktor Keberhasilan Usaha
Faktor Peluang Faktor Keuangan Faktor Manusia

Faktor Pengelolaan Faktor Organisasi Faktor Perencanaan


Usaha

Faktor Penjualan dan Faktor Peraturan


Faktor Administrasi
Pemasaran Poleksosbud

Catatan Bisnis
 
Faktor-faktor Kegagalan Usaha

 Tidak atau jarang membuat perencanaan usaha secara tertulis


 Kontradiktif antara AKU (pendidikan, latar belakang, pengalaman,
dan kesukaan) dengan BISNIS itu sendiri dan ini suatu keharusan
 Lokasi tidak tepat untuk bisnis anda (ini sangat penting)
 Bisnis anda tidak mempunyai ‘tenaga hli’, keunikan dan perbedaan
yang jelas
 Tidak berorientasi ke depan
 Tidak melakukan riset dan analisa pasar
 Masalah legalitas dan perizinan
 Tidak kreatif dan inovatif
 Cepat puas diri
 One man show or “the boss not a leader”
 Anggota keluarag ikut masuk kedalamnya
 Kesulitan keuangan dan cash flow

Anda mungkin juga menyukai