Anda di halaman 1dari 147

PASCA SARJANA STIE-ABI

MANAJEMEN PRODUKSI OPERASI

MANAJEMEN
PRODUKSI OPERASI
MANAJEMEN PRODUKSI OPERASI

DJOKO PURWONO
DAFTAR PUSTAKA
Bernard W. Taylor III, 1996, Sains Manajemen, Salemba Empat, Jakarta

Chase, Aquilano, Jacobs, 2001, Operation Management 9ed, McGraw Hill, New York

Jay Heizer, Barry Render, 2006, Pearson Education 8ed, Prentice Hall, New Jersey

Donald G. Newnan, 1990, Engineering Economic Analysis 3th ed, Binarupa Aksara
Engineering Press, Jakarta

E. Paul DeGarmo, William G. Sullivan, James A. Bontadelli, Elin M. Wicks, 1997,


Engineering Economic 10th ed , Prenhallindo, Jakarta

Frederiicks S. Hillier, Gerald J. Liberman, 1994, Pengantar Riset Operasi, Penerbit


Erlangga, Jakarta

Singgih Santoso, 2003, Statistika – SPSS 11.5, Elex Media Komputindo, Jakarta

Sofjan Assauri, 1999, Manajemen Produksi dan Operasi, FE - UI, Jakarta

Thomas L Saaty, 1993, A H P – Pengambilan Keputusan, GRAMEDIA, Jakarta

Vincent Gaspersz, 2001, Production Planning and Inventory Control, Vincent


3
Foundation dan Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
‫ﺑﺳﻢﺍﷲﺍﻠﺮﺤﻣﻦﺍﻠﺮﺤﻴﻢ‬
MANAJEMEN PRODUKSI OPERASI

NO LESSON HALAMAN
1 INTRODUCTION TO OPERATION MANAGEMENT 2
2 OPERATION STRATEGIC 8
3 DESIGN PRODUCT AND PROCESS SELECTION 20
4 DESIGN AND ANALYSIS PROCESS 24
5 FORECASTING DEMAND 28
6 CAPACITY PLANNING 36
7 LINIER PROGRAMMING 51
8 PLANT LAY OUT 61
9 AGGREGATE PLANNING 68
10 SCHEDULING 73
11 INVENTORY 84
12 MATERIAL REQUIREMENT PLANNING 87
13 JUST IN TIME AND KANBAN 92
14 QUALITY CONTROL 93
15 TOTAL QUALITY MANAGEMENT 99
Supporting Materi

1. I B M Global Technology Service

2. E R P + S C M

3. B P R

4. Inventory Management – Ops 5 th edition

5. Project Management C P M

6. Scheduling Project

7. Operation Planning Control for S C M

8. T Q M
5
LESSON 1
INTRODUCTION TO OPERATION MANAGEMENT
KONSEP
KEGIATAN DIMANA SUMBER DAYA YANG MENGALIR DIDALAM SUATU SISTEM
TERTENTU, DIKOMBINASIKAN DAN DIUBAH BENTUK DENGAN CARA
TERTENTU SEHINGGA BERTAMBAH NILAINYA,

SUMBER DAYA, SISTEM, PROSES TRANSFORMASI, NILAI TAMBAH

SUMBER DAYA, INPUT MAN, MONEY, MATERIAL, METHOD, IT, ENERGY


SISTEM, RANCANG BANGUN DAN REKAYASA UNTUK MENCAPAI TUJUAN
PROSES TRANSFORMASI, MENGUBAH BENTUK SUMBER DAYA DENGAN
MEMANFAATKAN PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
NILAI TAMBAH, MENGHASILKAN NILAI LEBIH TINGGI BAGI KONSUMEN DARI
PEROLEHAN DAN BIAYA PEMROSESAN INPUT

ASPEK
 ASPEK STRUKTURAL, KONFIGURASI KOMPONEN YANG MEMBANGUN
SISTEM MANAJEMEN OPERASI BERUPA INPUT
 ASPEK FUNGSIONAL, BERKAITAN DENGAN MANAJEMEN, STRUKTUR
ORGANISASI UNTUK MENCAPAI KINERJA YANG OPTIMAL
 ASPEK LINGKUNGAN, MELIHAT PERKEMBANGAN DAN KECENDERUNGAN
YANG TERJADI DILUAR SISTEM / LINGKUNGAN EKSTERNAL
6
System : Rangkaian dari bagian-bagian yang saling Interaksi,
Interdependensi dan Integrasi untuk mencapai tujuan

INPUT PROSES OUTPUT


Man MANAJEMEN : Produk / Jasa
Material  PLANNING

Money  ORGANIZING

Machine  ACTUATING

Method  CONTROLLING

IT
Environment
Time

Manajemen dilakukan agar


lebih terarah Efisien - Efektif
7
I B M Global Technology Service
MANAJER
INPUT PROSES OUTPUT
Data Informasi Analisa Berfikir Keputusan
A
B
Sama Sama Tidak selalu sama

Karena :
IQ ; EQ ; SQ mempunyai pengaruh yang besar
terhadap hasil keputusan

8
Sejarah Pengembangan Manajemen Produksi dan Operasi
1764 James watt menemukan mesin uap sebagai pengganti tenaga manusia dan mengawali
era revolusi industri
1776 Adam Smith, efisiensi didapat dari spesialisasi buruh, memilah tugas, tenaga ahli dan
terampil
 Peningkatan keahlian, ketrampilan dilakukan berulang-ulang

 Mengurangi kehilangan waktu, bila satu aktivitas diubah menjadi aktivitas yang lain

 Mendorong penemuan peralatan oleh tenaga kerja spesialis pada pekerjaan khusus

1832 Charles Babbage, “On the Economy of Machinery and Manufactures”, mengembangkan
ajaran Adam Smith, upah buruh dibayar sesuai dengan keahlian yang diperlukan dalam
suatu aktivitas
1911 Permulaan abad 20, Frederick W Taylor, “Principle of Scientific Management”,
meneruskan teori Adam Smith, penerapan ilmu pengetahuan pada pengelolaan
pabrikasi dan mengembangkan teknik produksi yang didasarkan analisis ilmiah
1930 Elton Mayo, “Humanizing the Work Place”, motivasi, kebutuhan ekonomi, sosial dan
kepuasan kerja buruh merupakan faktor utama dalam penentuan kinerja
1946 Penemuan komputer memberikan peluang kemajuan pada manajemen produksi meliputi
perencanaan, penjadwalan, pengawasan dan automisasi
1970 Konsep “Manajemen Produksi” berubah menjadi “Manajemen Operasi” seiring dengan
pengembangan produk jasa jauh lebih mencolok dibanding produk pabrikasi
1980 Konsep “Factory Focus” diterapkan sebagai dasar dalam mengelola organisasi operasi
dan telah memberi hasil tingkat kinerja yang tinggi
1990 Konsep “Factory Focus” menonjolkan keunggulan dalam persaingan berdasar pada
ketepatan waktu atau persaingan “Time Based”, konsep “Mutu” melibatkan secara aktif
9
setiap karyawan, penerapan “Business Strategy” dengan misi memenangkan
persaingan
HISTORICAL DEVELOPMENT OF OPERATION MANAGEMENT
YEAR CONCEPT TOOL

1910 S PRINCIPLES OF SCIENTIFIC FORMALIZED TIME AND


MANAGEMENT WORK STUDY
EOQ
ECONOMIC LOT SIZE
1930 S QUALITY CONTROL SAMPLING INSPECTION
AND STATISTICAL
1940 S MULTIDICIPLINARY AND COMPLEX LINEAR PROGRAMMING
SYSTEM PROBLEMS
1950 S – 60 S EXTENSIVE DEVELOPMENT OF MATHEMATICAL
OPERATIONS RESEARCH PROGRAMMING OF PERT
AND CPM
1970 S WIDESPREAD USE OF COMPUTERS IN INVENTORY CONTROL,
BUSINESS FORCASTING, MRP,
PROJECT MANAGEMENT
1980 S MANUFACTURING STRATEGY KANBAN, CIM, CAD,
PARADIGM, JIT, TQC, FACTORY ROBOTS
AUTOMATION
1990 S TQM, BUSINESS PROCESS ISO 9000, QFD, INTERNET,
ENGINEERING, SUPPLY CHAIN ERP SOFTWARE / ORACLE
MANAGEMENT
2000 S E - COMMERCE INTERNET
10
PRODUCTION AND OPERATION MANAGEMENT

USAHA MEMANAGE SECARA OPTIMAL, PENGGUNAAN RESOURCES


DALAM PROSES TRANFORMASI RAW MATERIAL INPUT MENJADI
OUTPUT

INPUT : BAHAN BAKU


OUTPUT : PRODUK, JASA
RESOURCES : MAN, MACHINE, MATERIAL , METHOD, MONEY, TOOLS, IT
PERMINTAAN INPUT :
BARANG JADI MANUSIA, PROSES TRANSFORMASI
DAN JASA DANA, BAHAN BAKU FASILITAS
MESIN PROSES

FUNGSI LINGKUNGAN OUTPUT :


MANAJEMEN EKSTERN PRODUK DAN JASA

11
VALUE NET EXPANDS THE SUPPLY CHAIN

CUSTOMER

COMPETITOR COMPANY COMPLEMENTOR

A player is your A player is your


competitor if complementor if
your customers your customers
value your value your
product less SUPPLIERS product more
when they have when they have
the other the other players
players product product

12
ERP+SCM
CUSTOMER

VALUE INNOVATION ( B 2 B ) EXTRANET


VALUE

INTERNET

 RESHAPING THE CUSTOMER RELATIONSHIP


DIRECT
 TAKING A NEW PERSPECTIVE ON COSTS

 EXTENDING DELIVERY TO FULFILLMENT

TIME

THREE VALUE INNOVATIONS

13
Make to Order Fulfillment Process

Step I : Retailer
The system provides
the product company with
A customer places
information about orders
an order with a retailer
and customer feedback
directly or on the web

Step II : Build Plan


The system sends
the order via the
internet and assigns
CUSTOMER it to whichever PRODUCT COMPANY
factory is best suited
for the order.
The selected factory
custom builds the product
The factory keeps
the customer updated as
the process progresses

Using the web,


the product company,
the distributor,
and the contractor
Step III : Logistics FACTORY develop future products

The factory sends


the finished products Orders are sent to
to the customer or the retailer the supplier for
SUPPLIERS
the parts not in stock
Order fulfillment 14
Customer and product information flows
POLA BISNIS

SUPPLIER

PRODUSEN
DISTRIBUTOR AGENT

BANK
CUSTOMER

15
PENGARUH WEB BASED APPLICATION TERHADAP POLA BISNIS

SUPPLIER

PRODUSEN
X
DISTRIBUTOR
X
AGENT

BANK
CUSTOMER

16
MANAJEMEN PRODUKSI

SISTEM
PERENCANAAN SISTEM
PENGENDALIAN
SISTEM INFORMASI
PRODUKSI
PRODUKSI PENGENDALIAN PROSES
PRODUKSI
PERENCANAAN
PRODUKSI
PRODUK
STRUKTUR
PENGENDALIAN BAHAN ORGANISASI
PERENCANAAN BAKU
LOKASI PERUSAHAAN
PENGENDALIAN TENAGA
PERENCANAAN KERJA PRODUKSI ATAS
LETAK FASILITAS DASAR PESANAN
PRODUKSI
PENGENDALIAN BIAYA
PRODUKSI
PERENCANAAN
LINGKUNGAN PRODUKSI UNTUK
PENGENDALIAN
KERJA KUALITAS
PERSEDIAAN

PERENCANAAN
PEMELIHARAAN
STANDAR
PERALATAN
PRODUKSI
PRODUKSI

PROSES MANAJEMEN
( PLANNING, ORGANIZING, DIRECTING, COORDINATING, CONTROLLING ) 17
SISTIM PRODUKSI

 INPUT SISTEM PRODUKSI


 BAHAN BAKU, TENGAKERJA, FASILITAS PRODUKSI, DANA
 SISTEM PRODUKSI DALAM INDUSTRI
 PRODUK, LOKASI PABRIK, LAY OUT PABRIK, LINGKUNGAN KERJA, STANDART
PRODUKSI
 OUTPUT SISTEM PRODUKSI

INPUT SISTEM PRODUKSI

SISTEM PRODUKSI

OUT PUT SISTEM PRODUKSI

18
WHY STUDY OPERATIONS MANAGEMENT ?

SYSTEMATIC APPROACH
TO ORGANIZATION
PROCESSES

BUSINESS CAREER
EDUCATION OPERATION OPPORTUNITIES
MANAGEMENT

CROSS-FUNCTIONAL
APPLICATION

19
OPERATION DECISION MAKING

MARKET PLACE

CORPORATE STRATEGY

FINANCE STRATEGY OPERATION STRATEGY MARKETING STRATEGY

OPERATION MANAGEMENT

PEOPLE PLANT PART PROCESSES

MATERIAL & PRODUCT &


CUSTOMER PLANNING AND CONTROL SERVICES

PRODUCTION SYSTEM

20

ERP+SCM
Decision Support System Manajemen

Personalia

Akuntansi
Informasi :
Sistem computer - Report
DATA Produksi Keputusan
Pemroses Data - Hasil Model
- Analisis*
Pemasaran

Teknik Sains Distribusi


Manajemen
Manajemen

*Analisis bagaimana jika ?

Sisdur_KP BPR 21
Fungsi Operasi
 Fungsi Operasi Menjamin Mutu dengan cara menentukan standar mutu,
penelitian terhadap hasil produk, umpan balik, perbaikan dan pengembangan
yang berkesinambungan

 Fungsi Operasi Proses Konversi / Transformasi dengan cara menentukan


teknologi tepat guna, penjadwalan, peralatan / mesin, tata ruang, penentuan
tahapan dan arus kerja

 Fungsi Operasi Penentuan Kapasitas dengan cara rancang bangun fasilitas


jangka panjang, apabila ada perubahan jangka pendek bisa dengan outsourcing
dengan perusahaan lain

 Fungsi Operasi Pengelolaan Inventory dengan cara menentukan jenis material


yang akan dipesan meliputi pengelolaan bahan baku, barang dalam proses,
barang jadi serta kebijaksanaan penyimpanan dan distribusi material

 Fungsi Operasi Pengelolaan S D M dengan cara perekrutan, pendidikan /


pelatihan dan pemberian kompensasi
22
Antara Produk Barang dan Produk Jasa

Barang Suatu yang nyata, sehingga dapat disimpan, dipindahkan dan diubah-ubah
Jasa Sesuatu yang tidak nyata, diproduksi dan dikonsumsi pada waktu bersamaan
Mudah jenuh / basi, sehingga mempersulit perencanaan kapasitas dan inventory,
Jasa harus disiapkan kapasitas lebih dini, apabila permintaan pasar tidak sesuai akan
terjadi pemborosan, berpengaruh pada reputasi perusahaan
Mutu Jasa Dibuktikan setelah pelanggan menggunakan jasa, sehingga reputasi perusahaan
ditentukan dari penilaian pelanggan dan jaminan bagi pelanggan yang akan datang
Produsen Jasa Harus dekat dengan pelanggan mengingat waktu produksi bertepatan dengan waktu
konsumsi sehingga diperlukan “outlet” yang banyak, sesuaikan dengan pelanggan
Produk Barang Terdapat jarak yang jauh antara bagian pemasaran dengan bagian operasi, sehingga
diperlukan usaha-usaha koordinasi diantara kedua fungsi
Dilakukan dengan peralatan dengan sedikit bantuan tenaga manusia, sedikit sekali
Produksi Barang produsen berhubungan dengan pelanggan dan pelanggan tidak ikut campur dalam
proses produksi
Ditentukan dari jumlah persentase pertemuan produsen dengan pelanggan atau
Jenis Produk besar persentase “customer contact” , pada produk murni barang terdapat 0 %
pertemuan, sedangkan pada murni jasa terdapat pertemuan 100 %

Pure good Mixed production Pure services


Persentase
0% 50 % 100 %

23
LESSON 2
OPERATION STRATEGIC

 SUATU VISI DARI FUNGSI OPERASI YANG MENETAPKAN KESELURUHAN ARAH BAGI
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
 PROSES PENGEMBANGAN PRODUK YANG LEBIH BAIK, CANGGIH, BERKUALITAS, MURAH
DIBANDINGKAN DENGAN PRODUK SEBELUMNYA
 OPERASI DALAM ERA GLOBALISASI, DITUNTUT UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN
KOMPARATIF DAN KEUNGGULAN KOMPETITIF

MODEL STRATEGI OPERASI

STRATEGI BISNIS, BAGAIMANA BISNIS BISA BERSAING DAN SETIAP SAAT DITUNTUT
UNTUK MELAKUKAN STRATEGIC ADJUSTMENT, FAKTOR2 YANG DIPERLUKAN DALAM
STRATEGI OPERASI : 1. DORONGAN UNTUK EFISIENSI DAN MENINGKATKAN KUALITAS,
2. MELEMAHNYA BARGAINING POSITION DALAM MENGHADAPI SUPPLIER BAHAN BAKU
DAN KOMPONEN LAIN, 3. PERSAINGAN PRODUK YANG SAMA, 4. KELANGKAAN TENAGA
PROFESIONAL
ANALISIS EKSTERNAL DAN INTERNAL, ANALISIS TERHADAP LINGKUNGAN
INTERNAL DAN EKSTERNAL MERUPAKAN INPUT DALAM MEMFORMULASIKAN STRATEGI
OPERASI & STRATEGI BISNIS
MISI OPERASI, PRIORITAS DIANTARA TUJUAN2 OPERASI BAIK YANG MENYANGKUT
BIAYA, KUALITAS, FLEKSIBILITAS, LEAD TIME PENGIRIMAN DAN PELAYANAN
KEMAMPUAN KHUSUS, UNGGUL SECARA RELATIF / ANTISIPASI PESAING
KEPUTUSAN TAKTIKAL, MENGIMPLEMENTASIKAN STRATEGI OPERASI DAN MELIHAT
PERKEMBANGAN STRATEGI OPERASI TERSEBUT 24
BPR
Basic Mission Strategic Management
Donald F. Harvey
Strategic Decision Makers

Determine Organizational Environment Analysis


Objectives* o Government
Company Profile
o Resources o Economic
o Competence Identify Strategic o Technological
Opportunities and Threats o Social

Identify Strategic Alternatives


o Offensive
o Neutral
o Defensive

Compare Strategic Alternatives


External Constraints
o Time
o Economic Internal Forces
o Political Strategic Decision
o Values Attitudes

Managerial Process Strategic Implementation Organization Structure

Social Responsibility
Multinational Constrains External Systems
Constraints

25
Strategic Evaluation and Control
 Profitability
 Market Share
 Effisiency and Productifity
 Increasing Physical and Financial Resources
Multiple Goals*  Innovation
 Member Satisfaction and Development
 Responsibility to Shareholders, Individual
 Public and Social Responsibility

Task ( Uncertainty, Diversivity and


Interdependence )

Structurer ( Division
Division ofofLabor,
Labor,Departe
Departe
mentalization,Shape
mentalization, Shapeand
andDistribution
Distributionof of
Power ))
Power

Product / Information and Design Processes


Market Strategy
( Planning&Control, Budgeting, Integration
Mechanism and Performance Measures )
Performance

Reward Systems ( Compensation, Pro


motion, Leader Style and Job Design )

People ( Recruiting and Selection, Transfer


and Promotion, Training and Development 26
Areas of Opportunity for Productivity Improvement
- Education and Trainning
- Development of Work Methods
- Attitude and Motivation
Employee
- Performance Related Pay Productivity
- Working Environment

- Inventory
- InventoryControl
Control
- Cash
- CashManagement
Management Capital
- Investment
- InvestmentAnalysis
Analysis Productivity
- Economic
- EconomicPlanning
Planningand
and Control
Control

- Production Planning and Control


- Plant Layout and Material Handling
- Cost and Quality control
Production
- Manufacturing Methods Analysis Productivity
- Maintenance Scheduling Improved Competitve
- Company
- CompanyStrategy
Strategy Position and Profits
- Organizational
- OrganizationalDevelopment
Development
- Management
- ManagementDevelopment
Organization
Development
- Administrati
- AdministratiRationalization
Rationalization Productivity
- Manpower
- ManpowerAnalysis
Analysis
- General Market Analysis
- Market Segmentation
- Manufaturing and Price Strategy
Sales Market
- Distribution Analysis Productivity
- Orgazation of Marketing Function

- Product
- ProductPlanning
Planningandand Development
Development
- Product
- ProductProfitability
Product
Profitability
- Value
- Value
Engineering
Engineeringand andAnalysis
Analysis Productivity 27
MANUFACTURING STRATEGY PARADIGM
Central to their thinking was the notion of factory focus and manufacturing trade offs. They
argued that because a factory cannot excel on all performance measures, its management
must devise a focused strategy, creating a focused factory that performs a limited set of
tasks extremely well. This required trade offs among such performance measures as low
cost, high quality, and high flexibility in designing and managing factories

BUSINESS PROCESS REENGINEERING


The approach seeks to make revolutionary changes as opposed to evolutionary changes
( which are commonly advocated in TQM ) ; It does this by taking eliminating non value
added steps and computerizing the remaining ones to achieve the desired outcome

SUPPLY CHAIN MANAGEMENT


The central idea of supply chain management is to apply a total system approach to
managing the flow of information, materials, and service from raw material suppliers through
factories and warehouses to the end customer. Recent trends such as outsourcing and
mass customization are forcing companies to find flexible ways to meet customer demand.
The focus is on optimizing core activities to maximize the speed of response to changes in
28
customer expectations
LEVEL STRATEGI

PERUSAHAAN
MULTI – BISNIS

UNIT – BISNIS UNIT – BISNIS UNIT – BISNIS


STRATEGI STRATEGI STRATEGI

RISET DAN
PRODUKSI
PENGEM PEMASARAN KEUANGAN
( OPERASI )
BANGAN

29
ANALISIS KEKUATAN
KELEMAHAN – ANCAMAN – PELUANG

MENGEMBANG & MENOPANG DG MAKSUD & MENGAMBIL


KAN DAN ME ATAU UTK MENG MANFAAT
MANFAATKAN MENGURANGI HINDARI DARI

KEKUATAN KELEMAHAN ANCAMAN PELUANG

30
DESAIN STRATEGI DAN MISI OPERASI

 MISI -> MEMBERIKAN TUJUAN MENYELURUH DAN KONTEKS UNTUK


PENGAMBILAN KEPUTUSAN ORGANISASI / BISNIS / INDUSTRI DARI FUNGSI OPERASI
DALAM KAITANNYA DENGAN STRATEGI BISNIS  BIAYA ; KUALITAS ; FLEKSIBILITAS ;
LEAD TIME / DELIVERY TIME

 LINGKUNGAN BISNIS / INDUSTRI -> MELIPUTI SELURUH FAKTOR YANG


MEMPENGARUHI ORGANISASI YANG TIDAK MUDAH DIKONTROL
 KONSUMEN – HARAPAN DAN SIKAP KONSUMEN >> PLC
 PASAR – UKURAN, LOKASI DAN KESTABILAN
 PESAING – JUMLAH, KEMUDAHAN MEMASUKI PASAR, KEKUATAN PESAING
 TEKNOLOGI – SAAT INI YANG TERSEDIA DAN KEMUNGKINAN PENGEMBANGAN
 PEMEGANG SAHAM – TUJUAN, TINGKAT KEUNTUNGAN
 KONDISI POLITIK, EKONOMI, SOSIAL – STABILITAS, TINGKAT PERTUMBUHAN
EKONOMI DAN INFLASI

 KOMPETENSI UNGGUL -> FAKTOR2 YANG MENGATUR ORGANISASI SELAIN PESAING


 KONSUMEN – PERMINTAAN KONSUMEN, LOYALITAS
 KARYAWAN / SDM – KECAKAPAN, KEAHLIAN
 KEUANGAN – MODAL, HUTANG, CASHFLOW
 PRODUK – KUALITAS, REPUTASI, INOVASI
 FASILITAS – KAPASITAS, USIA, NILAI
 TEKNOLOGI – YANG DIGUNAKAN SAAT INI, YANG DIRENCANAKAN
 SUPPLIER – DAPAT DIPERCAYA, SELEKTIF
 PEMASARAN – PENGALAMAN, REPUTASI 31
 SUMBER DAYA – HAK PATEN, KEPEMILIKAN
OPERATION STRATEGY

CUSTOMER NEEDS CORPORATE STRATEGY

ALIGNMENT

CORE COMPETENCIES
OPERATION STRATEGY

DECISIONS

PROCESSES, INFRASTRUCTURE AND CAPABILITIES

 A FRAMEWORK FOR OPERATION STRATEGY IN MANUFACTURING


 OPERATIONS STRATEGY IN SERVICES
 MEETING THE COMPETITIVE CHALLENGE
 PRODUCTIVITY MEASUREMENT
 WORLD – CLASS MANUFACTURING
 THEY HAVE BECOME ORDER QUALIFIERS
 WHAT ARE THE ORDER WINNERS IN TODAYS MARKET

32
OPERATIONS PRIORITIES

 COST
QUALITY
 DELIVERY FLEKSIBILITY
 DELIVERY SPEED
 DELIVERY RELIABILITY
 COPING WITH CHANGE IN DEMAND
 FLEXIBILITY AND NEW PRODUCT INTRODUCTION SPEED
 OTHER PRODUCT SPECIFIC CRITERIA
 PRODUCTIVITY

COST

TRADITIONAL
APPROACH
FLEXIBILITY DELIVERY
PLANT WITHIN A PLANT

FOCUS FOCUS
QUALITY

ADVANCED APPROACHES

WORLD-CLASS MANUFACTURING FOCUS FOCUS

33
Tiga Perubahan Utama Yang Harus
Dihadapi Produk

34
Dari Mass Production Ke Custom Production

Old New
market market
offerings offerings

Short product Customization,


Long product Mass Production customerization,
development Process development
cycles and personalization
cycles process

Long product Short


Low cost, product Low cost, high
cycles quality,
Consistent cycles
Quality , customized
Standard products
products Dynamic
Stable
demand demand
Serving
Serving
heterogeneous/
homogeneous
individual
markets
markets

Mass Production Custom Production


35
Dari Industry Based Ke Knowledge Based
Industry Based Economy Knowledge Based Economy

‘Make and Sell’ ‘Sense and Respond’


‘Goods for Elites’ ‘Goods for Everyone’
‘Mass Market’ ‘Markets of One’
‘Owning Assets’ ‘Gaining Access’
‘Corporate Governance’ ‘Market Governance’
‘Just in Time’ ‘Real Time’
‘Local Economy’ ‘Global Economy’
‘Asymmetry of Information’ ‘Democratization of Information’
‘Economics of Diminishing Returns’ ‘Economics of Increasing Returns’
36
Source: Marketing Moves,2002
Dari Komoditas Ke
Brand
 Komoditas  Brand
– Kopi; – Starbuks;
Netscafe;dll
– Beras; – Thai Jasmine
Rice;
– Malaysia Batik???
– Batik;
– Ikea,Vinotti;
– Furniture;
– Thai Secret
– Spices;
Recipe;

37
Konvergensi Teknologi

(Content, Computing & Communications)


Telephony
(Voice Communications)

Communications

Information
Digital
Interactive
Multimedia I
l nf Dig
i g ita ion or it
D at m al
r m at
o io
Inf n
Computing Content
Source:
Internet New Paradigm Learning Corporation, 1996
Cable T.V
(Computer Communications) (Video Communications)

Ekonomi Industri Ekonomi Informasi


38
Mendefinisikan landasan kegiatan usaha di Abad 21
Akibat Perubahan Terhadap Produk Industri

 Perang harga;
 Margin tipis;
 Pasar tidak sustainable;
 Image dipertanyakan;
 Tersandung standarisasi
(ecolabelling,dll);
Solusinya…..
39
Cluster Pendekatan Holistic

Context for
Firm
Strategy
and Rivalry
 A local context and rules that
encourage investment and sustained
upgrading
Factor – e.g., Intellectual property
Demand
(Input) protection
 Meritocratic incentive systems across Conditions
Conditions all major institutions
 Open and vigorous competition among
locally based rivals
 Presence of high quality,
 Sophisticated and demanding local
specialized inputs
available to firms customer(s)
 Local customer needs that anticipate those
– Human resources Related and elsewhere
– Capital resources
– Physical infrastructure
Supporting  Unusual local demand in specialized

– Administrative infrastructure Industries segments that can be served nationally and


– Information infrastructure globally
– Scientific and technological
infrastructure  Access to capable, locally based suppliers and
– Natural resources firms in related fields
 Presence of clusters instead of isolated industries
A FRAMEWORK FOR MANUFACTURING STRATEGY

CUSTOMER NEEDS

STRATEGIC
VISION
NEW AND CURRENT PRODUCTS

PERFORMANCE PRIORITIES
AND REQUIREMENT

QUALITY, DEPENDABILITY, SPEED,


FLEXIBILITY AND PRICE

ENTERPRISE CAPABILITIES
OPERATION & SUPPLIER CAPABILITIES
TECHNOLOGY SYSTEM PEOPLE R & D CIM JIT TQM DISTRIBUTIONS

SUPPORT PLATFORMS
FINANCIAL MANAGEMENT ; HUMAN RESOURCE MANAGEMENT ; INFORMATION MANAGEMEN

41
BALANCED SCORECARD

ROCE
Finansial

LOYALITAS
PELANGGAN
Pelanggan

PENYERAHAN
TEPAT WAKTU

Proses Internal PROSES PROSES


Bisnis MUTU WAKTU SIKLUS

Pembelajaran dan
KEAHLIAN
Pertumbuhan
PEKERJA
42
STRATEGY LOKASI

STRATEGI PEMILIHAN LOKASI INDUSTRI / PERUSAHAAN


 METODE KUALITATIF DAN SCORING
 METODE GRAVITASI
 METODE TRANSPORTASI

FAKTOR – FAKTOR PEMILIHAN LOKASI TERITORIAL KOMUNITAS


 PASAR V
 BAHAN BAKU V
 TRANSRORTASI V V
 SUMBER DAYA V V
 IKLIM DAN BAHAN BAKAR V
 TENAGA KERJA DAN UPAH V V
 HUKUM DAN PAJAK V V
 PERLINDUNGAN KEAMANAN V V
 KEMUNGKINAN PERLUASAN V V
 ADAT MASYARAKAT V
 AIR BERSIH V
 PEMBUANGAN LIMBAH V

43
ALTERNATIF PEMILIHAN LOKASI WOOD MOULDING

FAKTOR YANG % % % %
DIPERTIMBANGKAN IDEAL SITE A SITE B SITE C
1.MARKET 25 12 16 18
2.RAW MATERIAL 15 12 14 13
3.LABOR 25 15 23 24
4.TRANSPORTATION 8 6 8 8
5.POWER 5 2 5 5
6.CLIMATE 2 1 2 2
7.WATER SUPPLY 8 2 2 7
8.BANKING AND FINANCE 5 4 4 5
9.CIVICS STANDART 5 2 3 5
10.TAXES AND INSURANCE 2 2 2 2
TOTAL 100 58 81 89

44
METODE GRAVITASI
LOKASI BAHAN BAKU KOORDINAT ( X , Y ) VOL / TH ( TON )
A 300 , 320 4000

B 375 , 470 6000

C 470 , 180 3000

PENENTUAN LOKASI METODE


GRAVITASI
Cx = ∑ dix . √i
500 B
∑√i
400
(X,Y) 300.4000+375.6000+475.30
300 AA 00
A 4000+6000+3000
Y

200
= 373.85
100 C
Cy = ∑ diy . √i
0
0 100 200 300 400 500 ∑√i
= 356.92
X
45
LESSON 3
DESIGN PRODUCT AND PROCESS SELECTION MANUFACTURING

 PRODUCT DESIGN PROCESS


 CONCEPT DEVELOPMENT
 PRODUCT PLANNING
 DETAILED ENGINEERING

 DESIGNING FOR CUSTOMER


 INDUSTRIAL DESIGN ( AESTHETICS, ERGONOMICS )
 QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT
 INTERFUNCTIONAL TEAMS FROM MARKETING, DESIGN ENGINEERING AND MANUFACTURING
 VOICE OF CUSTOMER, HOUSE OF QUALITY

 PROCESS SELECTION
 TYPES OF PROCESS
 CONVERSION, FABRICATION, ASSEMBLY, TESTING
 PROCESS FLOW STRUCTURE
 JOB SHOP, BATCH, ASSEMBLY LINE, CONTINUOS FLOW, VIRTUAL FACTORY

 PROCESS FLOW DESIGN

 PROCESS ANALYSIS

 GLOBALIZATION OF PRODUCT DESIGN AND DEVELOPMENT


 JOINT VENTURES
 STRATEGIC SUPPLIERS
 GLOBAL PRODUCT DESIGN STRATEGY
46
DESIGN PRODUCT
MENTERJEMAHKAN PERSYARATAN PERMINTAAN KEDALAM BENTUK YANG
DISESUAIKAN UNTUK PRODUKSI ATAU PEMAKAI

 PROSES PENGEMBANGAN PRODUK : PENGEMBANGAN IDE, PEMILIHAN


PRODUK, RANCANGAN AWAL, PEMBUATAN PROTOTIPE, UJI, FINAL DESAIN
 PENGARUH TERHADAP OPERASI : BIAYA, DELIVERY, MUTU, FLEKSIBILITAS
 ANALISIS NILAI : MANFAAT PRODUK TERHADAP BIAYANYA
 PRODUKSI MODUL : PENGENDALIAN PRODUK TERHADAP SEDIAAN MODUL

FAKTOR – FAKTOR YANG PERLU DIPERHATIKAN

 GLOBALISASI SELERA KONSUMEN : MENUMBUHKAN KEINGINAN UNTUK MEMBUAT


KESAMAAN PRODUK DARI SEGI DESAIN DAN KEMASAN / FRANCISE
 SEGMENTASI PASAR : SEMAKIN KOMPLEKS STRATIFIKASI KONSUMEN, SEMAKIN
BANYAK JENIS PRODUK YANG DIPERLUKAN UNTUK SEGMENTASI
 KONDISI LOKAL : MEMPERTIMBANGKAN KONDISI LOKAL DAN BUDAYA LOKAL AGAR
TIDAK TERJADI KEGAGALAN PEMASARAN. CONTOH, ALAT PENYEDUH KOPI GAGAL
DI JEPANG UKURAN TERLALU BESAR, COCA COLA GAGAL DI SPANYOL UKURAN
TERLALU BESAR, MINUMAN JERUK TANG GAGAL DI PERANCIS KARENA TIDAK
BIASA MINUM AIR JERUK PADA SAAT SARAPAN, ROTI TART BUATAN KELLOG
GAGAL DI INGGRIS KARENA ROTI HARUS DIPANASI DULU
 TEKNOLOGI : PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MEMUNGKINKAN PRODUSEN
MENGHASILKAN PRODUK YANG LEBIH BERKUALITAS DAN MEMENUHI SPESIFIKASI
YANG TELAH DITETAPKAN DALAM DESAIN PRODUK 47
Produk Desain
BUSINESS FUNCTIONS INVOLVED IN THE PRODUCT
DEVELOPMENT PROCESS

NEEDS ADVANCED
MARKETING
RESEARCH

NEW TECHNICAL
PRODUCT CONCEPT
PROMOTION IDEAS
PRODUCT
DESIGN
CUSTOMER PRODUCT
SPECIFICATION CUSTOMER
MARKET CALL PROCESS
SYSTEM PRODUCTION MARKET
PLANNING
SYSTEM
CUSTOMER
PRODUCTS
ORDERS
PRODUCTION
ORDERS
SALES

MARKETING AND SALES PRODUCT MANUFACTURING MARKETING


DEVELOPMENT

48
KOMPONEN DASAR MENINGKATKAN DAYA SAING

MARKETING PRODUCT
• IMAGE PRSH
• DESIGN
• REPUTASI PRSH
• VARIASI PRODUCT
• ATMOSFIR PRSH
• QUALITY GARANTI
• PERFORMANSI
• DELIVERY TIME
• KOMUNIKASI
• PACKAGING
• CUSTOMER RELA
• SERVICES
TIONSHIP

MARKET

COMPETITOR
• DALAM NEGERI COST
• LUAR NEGERI • PRODUKSI
• KOMODITI • TRANSPORTASI
• PRICE • OVERHEAD
• QUALITY • INVESTASI
• CAPACITY • PROMOSI
• SERVICES

49
LESSON 4
DESIGN AND ANALYSIS PROCESS

JENIS ALIRAN PROSES


 MAKE TO ORDER : MEMBUAT ATAS DASAR PESANAN
 MAKE TO STOCK : MEMBUAT UNTUK PERSEDIAAN

PEMILIHAN PROSES
PEMILIHAN PROSES BERDASARKAN PERTIMBANGAN
 KEBUTUHAN MODAL
 KONDISI PASAR
 TENAGA KERJA
 KETRAMPILAN MANAJEMEN
 BAHAN BAKU
 TEKNOLOGI

FLOWCHART

BREAD MAKING
CYCLE TIME :
1HOUR / 100LOAVES
RAW FINISH
WIP PACK
MAT GOOD
CYCLE TIME :
3/4HOUR / 100LOAVES
BREAD MAKING
CYCLE TIME :
1HOUR / 100LOAVES
STORAGE OPERATION QUEUES OPERATION STORAGE
PROCESS FLOW STRUCTURE

LOW MULTIPLE FEW MAJOR HIGH VOL,


VOLUME PRODUCT, PRODUCT, HIGH
FLOW ONE OF A LOW HIGHER STANDAR
STRUCTUR KIND VOLUME VOLUME DIZATION

COMERCIAL FLEXIBILITY
JOB PRINTER, HIGH,
SHOP UNIT COST
RESTAURANT HIGH

HEAVY
EQUIPMENT,
BATCH
COFFE SHOP

ASSEMBLY AUTOMOBILE
LINE ASSEMBLY,
BURGER

FLEXIBILITY
CONTINU SUGAR LOW,
FLOW REFINERY UNIT COST
LOW

51
A CONTEMPORARY VIEW SERVICE MANAGEMENT

 FRIENDLINESS AND SERVICE  PRICE


HELPFULNESS STRATEGY  VARIETY
 SPEED AND  QUALITY
CONVENIENCE  UNIQUE SKILL

CUSTOMER

SYSTEMS PEOPLE

52
SERVICE MEASUREMENT MONITORING AND
RECOVERY PROCESS

ADVANTAGE
SERVICE
SERVICE CUSTOMER
PROMISE
MARKETING EXPECTATIONS DELIGHT

SATISFACTION
MARKETING
CUSTOMER
---------------- DISSATISFACTION
PERCEPTION
OPERATIONS
IRRITATION

OBLIVION
SERVICE
SERVICE EXECUTION CUSTOMER ANGER
DELIVERY OF PROMISE EXPERIENCE

EXECUTE
MONITOR RECOVERY PLAN
AND CONTROL IF NECESSARY

SERVICE MEASUREMENT / MONITORING AND RECOVERY PROCESS

53
DEGREE OF CUSTOMER - SERVER CONTACT
BUFFERED PERMEABLE REACTIVE
CORE ( NONE ) SYSTEM ( SOME ) SYSTEM ( MUCH )
HIGH LOW

FACE TO FACE
CUSTOMIZATION

FACE TO FACE
LOOSE SPECS
SALES
OPPORTUNITY
FACE TO FACE
TIGHT SPECS

PHONE
CONTACT
PRODUCTION
EFFICIENCY
INTERNET
TECHNOLOGY

MAIL
CONTACT

LOW DEGREE OF CUSTOMER / SERVER CONTACT HIGH

WORKER CLERICAL HELPING VERBAL PROCEDURAL TRADE DIAGNOSTIC


REQUIREMENT SKILLS SKILLS SKILLS SKILLS SKILLS SKILLS
FOCUS OF PAPER DEMAND SCRIPTING FLOW CAPACITY CLIENT MIX
OPERATIONS HANDLING MANAGEMENT CALLS CONTROL MANAGEMENT
TECHNOLOGI OFFICE ROUTING COMPUTER ELECTRONICS SELF - SERVE WORKER
INNOVATIONS AUTOMATION METHODS DATABASES AIDS TEAMS
54
Pemegang Saham

Tingkat kepuasan seimbang

Pemegang Saham

Karyawan Pelanggan Eksternal

Tingkat kepuasan tidak seimbang

Karyawan Pelanggan Eksternal


55
vincent
Keterkaitan Hubungan Produsen - Konsumen

PRODUSEN KONSUMEN

Perilaku Produsen  Max ▲ Keuntungan

Maksimum
Maksimum
Nilai
Keuntungan
Utilitas Total

Perilaku Konsumen  Max ▲ Kepuasan

Harga
Harga - Biaya +
Kepuasan
Prioritas Kompetitif :
 Harga
 Fleksibilitas
 Inovasi
 Kualitas Produk
 Kualitas Service
Maksimum Maksimum
Keuntungan MR = MC  Delivery Nilai Utilitas MU / P

56
vincent
“ Strategi Pengendalian Output
Informasi MR = f(Q) dalam Persaingan Oligopoli dan
Monopoli ”
Informasi AVC = f(Q) & MC = f(Q)

Tentukan Q MR = MC

Tentukan P = f­¹ (Q)

Apakah Tidak Keputusan Manajerial :


Penentu Harga
P > AVCmin Tidak Berproduksi

Ya

Keputusan Manajerial : Catatan :


TR = P * Q
Berproduksi MR = MC TC = TFC + TVC ; TVC = p1x1 + p2x2 +...+pnxn

Keuntungan ( Kerugian )
Π = TR – TC 57
vincent
“ Strategi Pengendalian Output
dalam Pasar Persaingan
Sempurna ”
Informasi Harga Produk ( P )

Informasi AVC dan MC

Apakah Tidak Keputusan Manajerial :


Penerima Harga
P > AVCmin Tidak Berproduksi

Ya

Keputusan Manajerial :
Berproduksi MR = MC

Keuntungan ( Kerugian ) Catatan :


TR = P * Q
Π = TR – TC TC = TFC + TVC ; TVC = p1x1 + p2x2 +...+pnxn

58
vincent
STRATEGY RESPONS CUSTOMER SUPPLY

ENGINEER TO ORDER
HIGH

MAKE TO ORDER
MAKE TO ORDER

ASSEMBLY TO ORDER
ASSEMBLY TO ORDER

MAKE
MAKETO
TOSTOCK
STOCK
SKILL
ENGINEERING

PROCURMENT
ENGINEERING

PROCURMENT

ASSEMBLY
DESAIN

FABRIKASI

ASSEMBLY
DESAIN

FABRIKASI

DELIVERY
DELIVERY
LOW

59
60
LESSON 5
FORECASTING DEMAND
PERAMALAN MEMEGANG PERANAN PENTING DALAM PERENCANAAN DAN
PENGAMBILAN KEPUTUSAN
 VARIABEL-VARIABEL APA YANG DIESTIMASI
 SIAPA YANG AKAN MENGGUNAKAN HASIL PERAMALAN
 TUJUAN DAN DIGUNAKAN APA HASIL PERAMALAN
 DERAJAT KETEPATAN ESTIMASI YANG DIBUTUHKAN
 JANGKA WAKTU ESTIMASI PANJANG ATAU PENDEK
 KAPAN ESTIMASI DIBUTUHKAN
 BAGIAN2 PERAMALAN APA YANG DIINGINKAN

TEKNIK2 PERAMALAN
TEKNIK KUALITATIF, SANGAT SUBYEKTIF / JUDGEMENTAL BIASANYA UNTUK
METODE DELPHI, RISET PASAR DAN ANALOGIK HISTORY
ANALISIS RUNTUT WAKTU, MERAMALKAN KEJADIAAN2 DIWAKTU YANG AKAN
DATANG BERDASARKAN DATA MASA LALU
EXPONENTIAL SMOOTHING, TEKNIK PERAMALAN RATA2 BERGERAK YANG
MELAKUKAN PERTIMBANGAN DATA MASA LALU DENGAN CARA EXPONENTIAL
Ft = Ft-1 + α( At-1 – Ft-1 )
ANALISIS REGRESI DAN KORELASI, MERUPAKAN PROSEDUR STATISTIKAL
YANG PALING BANYAK DIGUNAKAN DALAM PRAKTEK PERAMALAN, DENGAN
ALASAN MODEL REGRESI MUDAH DIPAHAMI, HASILNYA LEBIH MENDEKATI
AKURAT
61
FORCASTING
ALAT YANG DIGUNAKAN ADALAH METODE STATISTIKA YAITU :
 ANALISIS TREND LINIER
 MOVING AVERAGE ( RATA-RATA BERGERAK )
 REGRESI LINIER

ANALISIS TREND LINIER


TAHUN TOTAL SALE X Y XY X²
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1999 2.874 -2 2.874 -5.784 4
2000 3.685 -1 3.685 -3.685 1
2001 4.065 0 4.065 0 0
2002 5.789 1 5.789 5.789 1
2003 7.639 2 7.639 15.5278 4
- - ∑X = 0 ∑Y = 24.052 ∑XY = 11.634 ∑X² = 10
∑Y = na + b∑X 24.052 = 5a + 0 a = 4.810,4

∑XY = a∑X + b∑X² 11.634 = 0 + 10b b = 1.163,4

Y 2004 = 4.810,4 + 1.163,4 (3) = 8.300,6

Y 2005 = 4.810,4 + 1.163,4 (4) = 9.464,0

Y 2006 = 4.810,4 + 1.163,4 (5) = 10.627


62
9000

8000 7639

7000 y = 1163.4x + 1320.2


6000
5789

5000
4065
4000 3685
2874
3000

2000

1000

0
1999 2000 2001 2002 2003
9000

8000 7639

7000 y = 1163,4x + 1320,2


6000
5789

5000
4065
4000 3685
2874
3000

2000

1000

0
1999 2000 2001 2002 2003
METODE RATA - RATA SEDERHANA

TRIWULAN
TAHUN I II III IV JUMLAH

1999 500 1.200 600 574 2.874


2000 700 1.300 885 800 3.685
2001 800 1.400 965 900 4.065
2002 1.189 1.700 1.500 1.400 5.789
2003 1.539 2.300 2.000 1.800 7.639
JUMLAH 4.728 7.900 5.950 5.474 24.052
RATA-RATA 945,6 1.580 1.190 1.094,8 4.810,4
RATA-RATA 1.202,6 1.202,6
INDEX 0,7862 1,3138 0,9895 0,9103 -
TAHUN 2004 1.632 2.726 2.053 1.890 8.301
METODE RATA - RATA BERGERAK

TAHUN VOLUME SALE % KENAIKAN % RATA-RATA KETERANGAN


1999 2.454 - - 2.549 – 2.454
2000 2.549 3,87 % ( 3,87 % + 6,04 % + 2.454
2001 2.703 6,04 % 17,64 % X 100 %
2002 2.226 17,64 % + 65,63 % ) : 4 = = 3,87 %
14,5 %
2003 3.687 65,63 %
65
LANJUTAN METODE RATA-RATA BERGERAK

SALE VOL INDEX MOVING MOVING SALE


SALE % TOTAL TOTAL FORCAST ING
BLN 2 MUSIM 12 BLN ADJUST
2002 2003 2004

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


JAN 148 256 296 404 6,8 296 296
PEB 198 260 284 458 7,7 284 284
MRT 200 312 309 512 8,6 309 3.884 + 309
APR 239 289 195 528 8,9 195 ( 7/12 X 195
MEI 114 248 410 362 6,1 410 14,5 % X 410
JUN 158 279 349 437 7,3 349 3.884 ) = 349
JUL 139 390 ? 529 8,9 390 4.212,52 375
AGT 154 292 ? 446 7,5 292 316
SEP 205 400 ? 605 10,1 400 426
OKT 172 350 ? 572 9,6 350 4.213 405
NOP 228 322 ? 550 9,2 322 388
DES 271 287 ? 558 9,4 287 396
- 2.226 3.687 ? 5.963 - 3.884 - 4.149
INDEX MUSIM = ( 404 : 5.963 ) X 100 % = 6,8 %

PREDIKSI JULI 2004 = 4.213 X ( 8,9 % ) = 375


66
FORCASTING DENGAN REGRESI LINIER

PERIOD QUARTER ACT-Y AVRG SEASON Yd X² X . Yd


X DEMAND QUART FACTOR C3 : C5 (C1)² C1 X C6
1 2 3 4 5 6 8
7
1 I 600 0.82 735.7 1 735.7
2 II 1,550 2,266.7 1.10 1,412.4 4 2,824.7
3 III 1,500 0.97 1,544.0 9 4,631.9
4 IV 1,500 1.12 1.344.8 16 5,379.0
5 I 2,400 3,050 0.82 2,942.6 25 14,713.2
6 II 3,100 1.10 2,824.7 36 16,948.4
7 III 2,600 0.97 2,676.2 49 18,733.6
8 IV 2,900 2,700 1.12 2,599.9 64 20,798.9
9 I 3,800 0.82 4,659.2 81 41,932.7
10 II 4,500 1.10 4,100.4 100 41,004.1
11 III 4,000 3,100 0.97 4,117.3 121 45,290.3
12 IV 4,900 1.12 4,392.9 144 52,714.8

78 33,350 2,779.2 12.03 33,350.1 650 265,706.9

67
LANJUTAN
Y FROM SEASONAL FORECAST
PERIOD QUARTER REGRESSION LINE FACTOR Y X S.F
1 2 3 4 5
13 1 5,003.5 0.82 4,102.87
14 2 5,345.7 1.10 5,880.27
15 3 5,687.9 0.97 5,517.26
16 4 6,030.1 1.12 6,753.71

X¯= 78 / 12 = 6.5 b = ∑ XYd — nX¯Yd = 265.706.9 — 12 x 6.5 x 2,779.2

∑ X² — nX¯² 650 — 12 (6.5)²


= 342.2

Yd¯ = 33,350 / 12 = 2,779.2 a = Yd¯— bX¯ = 2,779.2 — 342.2 x 6.5 = 554.9


THEREFORE Y ( TREND ) = a + b X = 554.9 + 342.2 X
Yd = DESEASONALIZED DEMAND
X = QUARTER
Y = DEMAND USING THE REGRESSION EQUATION Y = a + b X
a = INTERCEPT
b = SLOPE OF THE LINE
68
8000

7000
6754
6000
5880 6030
5687
5517
5345
5000 5003
4000 4103
3000

2000

1000

0
0 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 4 4,5
69
6000

5000
y = 359,62x + 441,67

4900
4500
4000

4000
3800
3000

3100

2900
2600
2400

2000
1550

1500

1500

1000
600

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
DECISION TREE ANALYSIS
PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM KONDISI YANG TIDAK PASTI, TERGANTUNG PADA
KEADAAN PASAR DAN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN INI DIWARNAI OLEH SITUASI
DIMANA PROBABILITA TIDAK DAPAT DITENTUKAN ATAS KEJADIAN DIMASA Y.A.D SERTA
SITUASI DIMANA PROBABILITA DAPAT DITENTUKAN

NOTASI KEPUTUSAN / DECISION

NOTASI KEJADIAN TIDAK PASTI / UNCERTAIN EVENT


PERUSAHAAN PERGUDANGAN MENGOPERASIKAN RENCANA JANGKA PANJANG U/
MEMPERLUAS KAPASITAS GUDANG. DATA ESTIMASI DEMAND, PENERIMAAN, BIAYA
KONTRUKSI, KEUANGAN U/ PERLUASAN SELAMA 5 TAHUN / PLANNING HORIZON.
MANAJEMEN MENENTUKAN 3 ALTERNATIF YANG DIHADAPI SAAT INI, DENGAN PROBABILITAS
TINGGI 60%, RENDAH 40% :

 MEMPERLUAS DENGAN MENAMBAH 100.000 M² ; BIAYA PEMBANGUNAN $ 1,5 JUTA, DEMAND


TINGGI U/ TAHUN 1-2 PENERIMAAN $ 700.000/TAHUN, DEMAND RENDAH RUGI $ 50.000/TAHUN,
DEMAND TINGGI U/ TAHUN 3-5 PENERIMAAN $ 700.000, DEMAND RENDAH RUGI $
50.000/TAHUN

 MENAMBAH 50.000 M² SEKARANG, 50.000 M² 2 TAHUN YANG AKAN DATANG ; BIAYA


PEMBANGUNAN 50.000 M² SEKARANG DAN 50.000 M² 2 TAHUN YANG AKAN DATANG,
SEBESAR $ 850.000 DAN $ 950.000, DEMAND TINGGI U/ TAHUN 1-2 PENERIMAAN $
400.000/TAHUN, DEMAND RENDAH RUGI $ 10.000/TAHUN, DEMAND TINGGI U/ TAHUN 3-5
PENERIMAAN $ 700.000, DEMAND RENDAH RUGI $ 50.000/TAHUN

 TIDAK MEMPERLUAS ; DEMAND TINGGI U/ TAHUN 1-5 PENERIMAAN $ 100.000/TAHUN,


71
DEMAND RENDAH U/ TAHUN 1-5 PENERIMAAN $ 30.000/TAHUN
PERHITUNGAN

HIGH DEMAND 0,6 $ 3.500.000

Alt
FULL EXPANSION a $ - 250.000
NOW LOW DEMAND 0,4

HIGH DEMAND 0,6


$ 2.900.000
PARTIAL EXPANSION Alt
D NOW AND LATER b $ - 130.000
LOW DEMAND 0,4

HIGH DEMAND 0,6


$ 500.000

NO EXPANSION
Alt
c $ 150.000
LOW DEMAND 0,4

PERHITUNGAN NILAI SETIAP CABANG : ALT a : TOTAL EKSPEKTASI PENERIMAAN


( 0,6 X $ 3,5 JUTA + 0,4 X $ - 250.000 )
• 5 X $ 700.000 = $ 3.500.000 - $ 1,5 JUTA  $ 500.000
• 5 X $ - 50.000 = $ - 250.000 ALT b : TOTAL EKSPEKTASI PENERIMAAN
• 2 X $ 400.000 + 3 X $ 700.000 = $ 2.900.000 ( 0,6 X $ 2,9 JUTA + 0,4 X $ - 130.000 )
• 2 X $ 10.000 + 3 X $ -50.000 = $ -130.000 - $ 1,8 JUTA  $ -112.000
• 5 X $ 100.000 = $ 500.000 ALT c : TOTAL EKSPEKTASI PENERIMAAN
• 5 X $ 30.000 = $ 150.000 ( 0,6 X $ 500.000 + 0,4 X $ 150.000 ) = $
360.000
72
LESSON 6
CAPACITY PLANNING
SUATU UKURAN KEMAMPUAN PRODUKTIF DARI FASILITAS PER-UNIT WAKTU
 DESIGN CAPACITY, OUTPUT / SATUAN WAKTU YANG DIRENCANAKAN
 RATED CAPACITY, OUTPUT / SATUAN WAKTU  KEMAMPUAN FASILITAS
 STANDART CAPACITY, OUTPUT / SATUAN WAKTU YANG DITETAPKAN
 ACTUAL OPERATING CAPACITY, OUTPUT RATA2 / SATUAN WAKTU
 PEAK CAPACITY, OUTPUT / SATUAN WAKTU TETAPI MUNGKIN LEBIH RENDAH DARI
RATED CAPACITY, TETAPI LEBIH BESAR DARI STANDART CAPACITY

PERMINTAAN KAPASITAS JANGKA PENDEK


MENAMBAH ATAU MENURUNKAN KAPASITAS, JAM KERJA MELAKUKAN
SUB-KONTRAK DENGAN PERUSAHAAN LAIN

PERMINTAAN KAPASITAS JANGKA PANJANG


 WAIT AND SEE STRATEGY
 EXPANSIONIS STRATEGY

METODE PERENCANAAN KAPASITAS


 METODE BREAK EVEN POINT
 METODE LINIER PROGRAMMING

POLA PRODUKSI
 POLA PRODUKSI KONSTAN
 POLA PRODUKSI BERGELOMBANG
73
UTILIZATION
UKURAN SEBERAPA BESAR PERALATAN, RUANG, TENAGA KERJA YANG DIGUNAKAN PADA
SAAT INI -> (AVRG. OUTPUT RATE : MAX.CAPACITY ) X 100%
PEAK CAPACITY
OUTPUT MAX. YANG DAPAT DICAPAI DALAM KONDISI IDEAL DAN HANYA DAPAT
DIPERTAHANKAN DALAM JANGKA PENDEK
EFFECTIVE CAPACITY
OUTPUT MAX.YANG DAPAT DIPERTAHANKAN DALAM KEADAAN NORMAL
ECONOMICS OF SCALE
COST RATA2 PER-UNIT PRODUK TURUN SEIRING DG NAIKNYA TINGKAT OUTPUT
 SPREADING FIXED OF SCALE
 REDUCING CONSTRUCTION COST
 CUTTING COST OF PURCHASED MATERIALS
 FINDING PROCESS ADVANTAGES
DISECONOMICS OF SCALE
COST PER-UNIT NAIK AKIBAT UKURAN FACILITY NAIK -> COMPLEXITY, KURANG FOKUS DAN
IN-EFISIENSI
CAPACITY CUSHIONS
JUMLAH SISA KAPASITAS YANG DIPERTAHANKAN UNTUK MENGANTISIPASI DEMAND YANG
NAIK SECARA TIBA2
COMPETITIVE PRIORITIES
UNTUK BISA MEMENUHI DEMAND DENGAN CEPAT AKAN MEMBUTUHKAN CUSHION YANG
BESAR
QUALITY MANAGEMENT
74
KUALITAS TINGGI-> BUTUH CUSHION KECIL, KARENA KETIDAKPASTIAN BERKURANG
MEMPERLANCAR KEGIATAN OPERASIONAL PRODUKSI
 CAPACITY PLANS -> PERENCANAAN KAPASITAS UNTUK MENCAPAI
JANGKA PANJANG
 AGGREGATE PLANS -> PERNCANAAN TAKTIS UNTUK KELUARGA PRODUK,
PER-BULAN PADA SETIAP LOKASI
 MASTER PRODUCTION SCHEDULE -> PERENCANAAN TAKTIS YANG MENUNJUKKAN
WAKTU PRODUKSI SECARA DETAIL UNTUK SETIAP PRODUK PER-MINGGU
 SHORT-TERM SCHEDULE -> PERENCANAAN TAKTIS OPERASIONAL YANG
MENUNJUKKAN ALOKASI WAKTU SECARA DETAIL UNTUK PEKERJAAN,
PERALATAN, SDM DAN SUMBER DAYA YANG LAIN PER-HARI

MONITORING LOGISTIC
 PROCUREMENT OR PURCHASING -> TANGGUNG JAWAB PEMBELIAN BAHAN BAKU
 TRAFFIC AND TRANSPORT -> TRANSPORTASI BAHAN BAKU UNTUK PROSES
 RECEIVING -> MENERIMA DAN MEMERIKSA BARANG, MEPERBAHARUI
CATATAN INVENTARISASI
 WAREHOUSING OR STORES -> PENYIMPANAN BAHAN BAKU & PRODUK JADI
 INVENTORY CONTROL -> PENGENDALIAN PERSEDIAAN, PENAMBAHAN STOCK
 MATERIAL HANDLING -> PENANGANAN BAHAN BAKU SELAMA PROSES
 SHIPPING -> MEMERIKSA DAN MEMPERSIAPKAN PENGIRIMAN PRODUK AKHIR
 DISTRIBUTION -> PENGIRIMAN PRODUK JADI KEPADA KONSUMEN
 LOCATION -> MENETAPKAN LOKASI & BANYAKNYA FASILITAS YANG DIBANGUN
 COMMUNICATION -> MENGELOLA ARUS INFORMASI DAN MEMELIHARA CATATAN UNTUK
LOGISTIK
75
DETERMINING CAPACITY REQUIREMENTS
CAPACITY FORECAST YEAR
REQUIREMENTS 1 2 3 4 5

BOTTLES ( 000S ) 135 185 245 297 348


PLASTIC BAGS ( 000S ) 300 600 900 1,050 1,180
CAPACITY PACKAGING BOTTLES 450,000 / YEAR
( 3 MACHINES X 150,000 EACH )
CAPACITY PACKAGING PLASTIC 1,250,000 / YEAR
BAGS ( 5 MACHINE X 250,000 EACH )
OPERATORS ( BOTTLES ) 2 OPERATORS REQ.FOR EACH MACHINE
OPERATORS ( PLASTIC
PROJECT BAGS
LABOR ) EQUIPMENT
AND 3 OPERATORS
OVER THE REQ.FOR
PLANNINGEACH MACHINE
HORIZON

CAPACITY FORECAST YEAR


REQUIREMENTS 1 2 3 4 5

BOTTLE OPERATION
% CAPACITY UTILIZED 30 41 54 66 77
MACHINE REQUIREMENT 0.9 1.23 1.62 1.98 2.31
LABOR REQUIREMENT 1.8 2.46 3.24 3.96 4.62
PLASTIC BAG OPERATION
% CAPACITY UTILIZED 24 48 72 84 94
76
MACHINE REQUIREMENT 1.2 2.4 3.6 4.2 4.7
LABOR REQUIREMENT 3.6 7.2 10.8 12.6 14.1
SUPPLY CHAIN

METODE TRANSPORTASI

MERUPAKAN SUATU METODE YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENGATUR


DISTRIBUSI ALOKASI PRODUK DARI SUMBER2 YANG ADA KE LOKASI YANG
TELAH DITENTUKAN ATAU MEMBUTUHKAN, AGAR BIAYA YANG DIKELUARKAN
ADALAH MINIMAL, PRODUK YANG AKAN DIALOKASIKAN BISA BERASAL DARI
BEBERAPA SUMBER DAN BEBERAPA TUJUAN

ADAPUN PENYELESAIAN MASALAH TRANSPORTASI MEMPUNYAI DUA


PENYELESAIAN, YAITU PENYELESAIAN AWAL DAN PENYELESAIAN AKHIR ATAU
PENYELESAIAN OPTIMAL

PENYELESAIAN AWAL MENGGUNAKAN

 LEAST COST
 NORTH WEST CORNER

PENYELESAIAN AKHIR / OPTIMAL MENGGUNAKAN

 STEPPING – STONE
 MODIFIED DISTRIBUTION / MODI
 VOGELS APPROXIMATION METHOD / VAM
77
LEAST COST

KE KOTA KOTA KOTA KAP


A B C PABRIK
DARI
PABRIK 20 5 8 90
P 90
PABRIK 15 20 10 60
Q 50 10
PABRIK 25 10 19 50
R 10 40
KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 50.15 + 90.5 + 10.20 + 10.10 + 40.19 = 2260


PERHITUNGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE LEAST
COST, ALOKASI BIAYA TRANSPORTASI SEBESAR 2260

78
NORTH WEST CORNER

KOTA KOTA KOTA KAP


KE
A B C PABRIK
DARI
PABRIK 20 5 8 90
P 50 40
PABRIK 15 20 10 60
Q 60
PABRIK 25 10 19 50
R 10 40
KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 50.20 + 40.5 + 60.20 + 10.10 + 40.19 = 3260


JADI PERHITUNGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE
NORTH WEST CORNER ALOKASI BIAYA TRANSPORTASI
SEBESAR 3260

79
STEPPING STONE TRIAL AND ERROR I

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A B C PABRIK

PABRIK 20 5 8 90
P 50 - 40 + √
PABRIK 15 20 10 60
Q √+ 60 - √
PABRIK 25 10 19 50
R √ 10 40
KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 50.20 + 40.5 + 60.20 + 10.10 + 40.19 = 3260

80
STEPPING STONE TRIAL AND ERROR II

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A B C PABRIK

PABRIK 20 5 8 90
P √ 50 - 40 +
PABRIK 15 20 10 60
Q 50 10 √
PABRIK 25 10 19 50
R 50 + -√

KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 50.15 + 50.5 + 10.20 + 50.10 + 40.8 = 2020

81
MODI TRIAL AND ERROR I

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A = 20 B=5 C = 14 PABRIK

PABRIK 20 5 8 90
P=0 √ - 90 +

PABRIK 15
20 10 60
Q = 15 50 + 10 - √
PABRIK 25 10 19 50
R=5 10 40

KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 90.5 + 50.15 + 10.20 + 10.10 + 40.19 = 2260

82
MODI TRIAL AND ERROR II

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A=0 B=5 C = 14 PABRIK

PABRIK 20 5 8 90
P=0 √ 90 √
PABRIK 15 20 10 60
Q = 15 50 -√ 10 +
PABRIK 25 10 19 50
R=5 20 + 30 -

KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 90.5 + 50.15 + 10.10 + 20.10 + 30.19 = 2070

83
MODI TRIAL AND ERROR III

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A = 19 B=5 C = 14 PABRIK

PABRIK 20 5 8 90
P=0 √ 80 - 10 +
PABRIK 15 20 10 60
Q = -4 50 √ 10
PABRIK 25 10 19 50
R=5 30 + 20 -

KEB 50 110 40 200
KOTA

Z = 80.5 + 10.8 + 50.15 + 10.10 + 30.10 + 20.19 = 2010

84
METODE VOGELS APPROXIMATION
KOTA
A B C KAP BEDA BRS

P 20 5 8 90 3

PABRIK Q 15 20 10 60 5

R 25 10 19 50 9
KEBUTUHAN 50 110 40 PILIHAN RB = 50
5 5 2 HILANGKAN BRS R
BEDA KOLOM KOTA
A B C KAP BEDA BRS

P 20 5 8 90 3
PABRIK Q 15 20 10 60 5

KEBUTUHAN 50 60 40 PILIHAN PB = 60
5 15 2 HILANGKAN KOL B
85
BEDA KOLOM
KOTA
A C KAP BEDA BRS

P 20 8 30 12
PABRIK Q 15 10 60 5

KEBUTUHAN 50 40 PILIHAN PC = 30
5 2 HILANGKAN BRS P
BEDA KOLOM

A KOTA C KAPASITAS

PABRIK Q 15 10 60

KEBUTUHAN 50 10 PIL QA=50 ; QC=10

86
VAM OPTIMAL Z = 1890

KE KOTA KOTA KOTA KAP


DARI A=13 B=5 C=8 PABRIK
PABRIK 20 5 8 90
_
P=0 √+ 60 30

PABRIK 15 20 10 60
Q=2 50 _ √ 10 +

PABRIK 25 10 19 50
R=5
√ 50 √

KEB 50 110 40 200


KOTA

87
LESSON 7
LINIER PROGRAMMING
METODE MATEMATIKA YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMBANTU MANAJEMEN DALAM
MENGAMBIL KEPUTUSAN, KARENA SUMBERDAYA YANG TERBATAS DENGAN CARA SEBAIK
MUNGKIN SEHINGGA DIPEROLEH MAKSIMASI YANG DAPAT BERUPA KEUNTUNGAN
MAKSIMUM ATAU BIAYA MINIMUM
BATASAN MODEL JUGA MERUPAKAN HUBUNGAN LINIER DARI VARIABEL2 KEPUTUSAN, BATASAN2 JUGA
MENUNJUKKAN KETERBATASAN KEMAMPUAN PERUSAHAAN, DAPAT BERUPA KETERBATASAN
SUMBERDAYA DAN FASILITAS

KEBUTUHAN PRODUK, TENAGA KERJA TANAH LIAT LABA


SUMBER DAYA DAN LABA JAM/UNIT LB/UNIT $/UNIT
 MANGKOK 1 4 4
 CANGKIR 2 3 5
 TENAGA KERJA TERSEDIA 40 jam/ HARI
 TANAH LIAT TERSEDIA 120 LB / HARI

70
X2
60
PROGRAM LINIER
50 FUNGSI TUJUAN : Z = 4X1 + 5X2
CONSTRAINT : X1 + 2X2 < 40
40 4X1 + 3X2 < 120
30 RESULT : X1 = 24
X2 = 8
20 Z = 136

10
X1
0
0 10 20 30 40 50 60 70
METODE SIMPLEX

MAKSIMUMKAN Z = 4X1 + 5X2 + 0S1 + 0S2

X1 + 2X2 < 40 JAM KERJA


4X1 + 3X2 < 120 PON TANAH LIAT
X1 ; X2 > 0

X1 + 2X2 + S1 = 40
0 + 2(0) + S1 = 40
S1 = 40 JAM
4X1 + 3X2 + S2 = 120
4(0) + 3(0) + S2 = 120
S2 = 120 PON

Cj VARIABEL KUANTITAS 4 5 0 0
DASAR X1 X2 S1 S2

0 S1 40 1 2 1 0
0 S2 120 4 3 0 1
Zj

Cj - Zj

89
KOLOM PEMUTAR, BARIS PEMUTAR, ANGKA PEMUTAR

Cj VARIABEL KUANTITAS 4 5 0 0
DASAR X1 X2 S1 S2

0 S1 40 1 2 1 0
0 S2 120 4 3 0 1
Zj 0 0 0 0 0

4 5 0 0
Cj – Zj
PENGHITUNGAN NILAI BARIS PEMUTAR YANG BARU

Cj VARIABEL KUANTITAS 4 5 0 0
DASAR X1 X2 S1 S2

5 S1 20 1/2 1 1/2 0
0 S2 60 5/2 0 - 3/2 1
Zj 100 5/2 5 5/2 0

3/2 0 -5/2 0
Cj - Zj
120 – ( 3 x 20 ) = 60 ; 4 – ( 3 x ½ ) = 5/2 ; 3 – ( 3 x 1 ) = 0 ; 0 – ( 3 x ½ ) = - 3/2 ; 1 – ( 3 x 0 ) = 1 ;

Zn = 5 x 20 + 0 x 60 = 100 ; Z1 = 5 x ½ + 0 x 5/2 = 5/2 ; Z2 = 5 x 1 + 0 x 0 = 5 ; Z3 = 5 x ½ + 0 x - 3/2 = 5/2 ;

Z4 = 5 x 0 + 0 x 1 = 0
90
120 – ( 3 x 20 ) = 60 ; 4 – ( 3 x ½ ) = 5/2 ; 3 – ( 3 x 1 ) = 0 ; 0 – ( 3 x ½ ) = - 3/2 ;
1–(3x0)=1;

Zn = 5 x 20 + 0 x 60 = 100 ; Z1 = 5 x ½ + 0 x 5/2 = 5/2 ; Z2 = 5 x 1 + 0 x 0 = 5 ;


Z3 = 5 x ½ + 0 x - 3/2 = 5/2 ;

Z4 = 5 x 0 + 0 x 1 = 0

91
KOLOM PEMUTAR, BARIS PEMUTAR, ANGKA PEMUTAR

Cj VARIABEL KUANTITAS 4 5 0 0
DASAR X1 X2 S1 S2

5 X2 20 1/2 1 1/2 0
0 S2 60 5/2 0 - 3/2 1
Zj 100 5/2 5 5/2 0

3/2 0 -5/2 0
Cj - Zj

SOLUSI OPTIMAL

VARIABEL KUANTITAS 4 5 0 0
Cj DASAR X1 X2 S1 S2

5 X2 8 0 1 4/5 -1/5
4 X1 24 1 0 -3/5 2/5
Zj 136 4 5 8/5 3/5

0 0 -8/5 -3/5
Cj - Zj
92
Metode Simplex
SUATU PENYELESAIAN MASALAH PERLU DIBUAT FORMULASI SECARA MATEMATIC DENGAN
MEMENUHI SYARAT  ADANYA FUNGSI SASARAN / OBJECTIVE FUNCTION,
PERTIDAKSAMAAN DARI VARIABEL INPUT DENGAN BATASAN TERTENTU / CONSTRAINT,
VARIABEL INPUT / OUTPUT YANG NON NEGATIF
PRODUKSI A ( X1 ) B ( X2 ) KAPASITAS
MESIN I 1 2 1.600 JAM
MESIN II 3 1 2.400 JAM
∑ PRODUKSI 1 1 1.000 KG/BULAN
KEUNTUNGAN / KG Rp 1.000 Rp 1.500

1800
1600 X1 PROGRAM LINIER
FUNGSI TUJUAN : Z ( MAX ) = 1.000 X1 + 1.500 X2
1400
3 X1 + X2 < 2.400
CONSTRAINT : 1 X1 + 2 X2 < 1.600
1200 3 X1 + 1 X2 < 2.400
1000 1 X1 + 1 X2 < 1.000

800 RESULT : X1 = 400


X2 = 600
600 Z = 1.300.000
400
200 X1 + 2X2 < 1.600
X1 + X2 < 1.000 X2
0
93
800 1000 2400
ENTRY DATA
X1 X2 S1 S2 S3 B(i)
BASIS C(j) 1.000 1.500 0 0 0 B(i) A(i,j)

S1 0 1 2 1 0 0 1.600 0
S2 0 3 1 0 1 0 2.400 0
S3 0 1 1 0 0 1 1.000 0
C(j)-Z(j) 1.000 1.500 0 0 0
*BIG M 0 0 0 0 0

ITERASI I  ENTERING X2 ; LEAVING S1


X1 X2 S1 S2 S3 B(i)
BASIS C(j) 1.000 1.500 0 0 0 B(i) A(i,j)

S1 0 1 2 1 0 0 1.600 800
S2 0 3 1 0 1 0 2.400 0
S3 0 1 1 0 0 1 1.000 0
C(j)-Z(j) 1.000 1.500 0 0 0
*BIG M 0 0 0 0 0

94
ITERASI II  ENTERING X1 ; LEAVING S3
X1 X2 S1 S2 S3 B(i)
BASIS C(j) 1.000 1.500 0 0 0 B(i) A(i,j)

X2 1.500 1/2 1 1/2 0 0 800 1.600


S2 0 5/2 0 -1/2 1 0 1.600 640
S3 0 1/2 0 -1/2 0 1 200 400
C(j)-Z(j) 250 0 -750 0 0
*BIG M 0 0 0 0 0

C(j) – Z(j) = 1.000 – 1/2 ( 1.500 ) = 250

C(j) – Z(j) = 0 – 1/2 ( 1.500 ) = - 750 ; Z = 1.200.000

FINAL ITERASI
X1 X2 S1 S2 S3 B(i)
BASIS C(j) 1.000 1.500 0 0 0 B(i) A(i,j)

X2 1.500 0 1 1 0 -1 600 0
S2 0 0 0 2 1 -5 600 0
X1 1.000 1 0 -1 0 2 400 0
C(j)-Z(j) 0 0 -500 0 -500
*BIG M 0 0 0 0 0
C(j) – Z(j) = 0 – [ 1 ( 1.500 ) + {-1 ( 1.000 ) } ] = - 500

C(j) – Z(j) = 0 - [ -1 ( 1.500 ) + 2 ( 1.000 ) ] = - 500 ; Z = 1.300.000


95
1/2 – ( 1/2 X 1 ) = 0 ; 800 – ( 1/2 X 400 ) = 600
ANALISA POST – OPTIMAL
PRIMAL DUAL

MAXIMUMKAN Zp = 160 X1 + 200 X2 ; MINIMUMKAN Zd = 40 Y1 + 216 Y2 + 240 Y3

c q

TERBATAS PADA : TERBATAS


PADA :

2 X1 + 4 X2 < 40 2 Y1 + 18 Y2 + 24 Y3 > 160


18 X1 + 18 X2 < 216
4 Y1 + 18 Y2 + 12 Y3 > 200
24 X1 + 12 X2 < 240

X1, X2 > 0 Y1, Y2, Y3 > 0

 PRIMAL: AKAN MENGHASILKAN SOLUSI2 DALAM BENTUK JUMLAH LABA YANG DIDAPAT
DARI MEMPRODUKSI BARANG
 DUAL : AKAN MEMBERIKAN INFORMASI MENGENAI NILAI ( HARGA ) DARI SUMBER2
YANG MEMBATASI TERCAPAINYA LABA TERSEBUT
 X1 : JUMLAH MEJA YANG DIPRODUKSI
 X2 : JUMLAH KURSI YANG DIPRODUKSI
 Y1 : NILAI MARJINAL 1 JAM TENAGA KERJA
 Y2 : NILAI MARJINAL 1 PON KAYU
 Y3 : NILAI MARJINAL 1 M2 TEMPAT PENYIMPANAN 96
ANALISA POST OPTIMAL
KEBUTUHAN
SUMBER MEJA KURSI JUMLAH YANG
TERSEDIA/HARI
TENAGA KERJA 2 JAM 4 JAM 40 JAM
KAYU 18 PON 18 PON 216 PON
TEMPAT PENYIMPANAN 24 M2 12 M2 240 M2

MAKSIMUMKAN Z = 160 X1 + 200X2


2X1 + 4X2 < 40 JAM TENAGA KERJA
18X1 + 18X2 < 216 PON KAYU
24X1 + 12X2 < 240 M2 TEMPAT PENYIMPANAN
X1 ; X2 > 0
X1 = JUMLAH MEJA YANG DIPRODUKSI
X2 = JUMLAH KURSI YANG DIPRODUKSI

MINIMUMKAN Z = 40Y1 + 216Y2 + 240Y3


2Y1 + 18Y2 + 24Y3 > 160
4Y1 + 18Y2 + 12Y3 > 200
Y1 ; Y2 ; Y3 > 0
Y1 = NILAI MARJINAL 1 JAM TENAGA KERJA
Y2 = NILAI MARJINAL 1 PON KAYU
Y3 = NILAI MARJINAL 1 M2 TEMPAT PENYIMPANAN
97
SOLUSI OPTIMAL SIMPLEX UNTUK MODEL PRIMAL

Cj VARIABEL KUANTITAS 160 200 0 0 0


DASAR
X1 X2 S1 S2 S3

200 X2 8 0 1 1/2 -1/18 0


160 X1 4 1 0 -1/2 1/9 0
0 S3 48 0 0 6 -2 1
Zj 2.240 160 200 20 20/3 0
CJ - Zj 0 0 -20 -20/3 0

SOLUSI OPTIMAL SIMPLEX UNTUK MODEL DUAL

Cj VARIABE KUANTITAS 40 216 240 0 0


L DASAR
Y1 Y2 Y3 S1 S2

216 Y2 6,67 0 1 2 -1/9 1/18


40 Y1 20 1 0 -6 1/2 -1/2
Zj 2.240 40 216 192 -4 -8
ZJ - Cj 0 0 -48 -4 -8
98
LESSON 8
PLANT LAY OUT
PENGATURAN TATA LETAK FASILITAS PRODUKSI TERMASUK AREA KERJA

TUJUAN DAN MANFAAT LAY OUT


 MENINGKATKAN JUMLAH PRODUKSI
 MENGURANGI WAKTU TUNGGU DAN PROSES PEMINDAHAN BAHAN
 EFISIENSI PENGGUNAAN RUANGAN DAN FASILITAS
 MEMPERSINGKAT WAKTU PROSES DAN MENHINDARI FLASH-BACK
 MENINGKATKAN KEPUASAN DAN KESELAMATAN KERJA

PRINSIP DASAR PENYUSUNAN LAY OUT


 INTEGRASI SECARA TOTAL, TATA LETAK FASILITAS
 JARAK PERPINDAHAN BAHAN, WAKTU PERPINADAHAN BAHAN DARI PROSES
 MEMPERLANCAR ALIRAN KERJA, ELIMINASI GANGGUAN ALIRAN PROSES
 KEPUASAN DAN KESELAMATAN KERJA
 FLEKSIBILITAS, ANTISIPASI PERUBAHAN KAPASITAS / FASILITAS

JENIS - JENIS LAY OUT


 PROCESS LAY OUT, MENGELOMPOKKAN TENAGA KERJA ATAU ALAT - ALAT
YANG SAMA FUNGSINYA ATAU KARAKTERISTIKNYA
 PRODUCT LAY OUT, BERDASARKAN ALIRAN PRODUK  MASS PRODUCTION
 FIXED POSITION LAY OUT, PRODUK DIBUAT TETAP TINGGAL PADA POSISINYA
 GROUP LAY OUT, PENGELOMPOKAN MESIN UTK PROSES PRODUK YG SAMA

99
FAKTOR2 YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM LAY OUT

 PRODUK YANG DIHASILKAN ( BESAR, BERATNYA )


 URUTAN PRODUKSI
 KEBUTUHAN RUANG
 PERALATAN ATAU MESIN YANG DIGUNAKAN
 MAINTENANCE DAN REPLACEMENT
 BALANCE CAPACITY
 MINIMUM MOVEMENT
 ALIRAN / FLOW DARI MATERIAL
 EMPLOYEE AREA
 SERVICE AREA
 WAITING AREA
 PLANT CLIMATE
 FLEXIBILITY

TAHAP PENYUSUNAN LAY OUT

 PLANT INVENTORY / DAFTAR MESIN


 GROUP LAY OUT / PENGELOMPOKAN MESIN
 METODE INVESTIGATION / PENGATURAN RUANG GERAK
 DAERAH MESIN / PENAMBAHAN RUANG OPERASI DAN MAINTENANCE
 MACHINE BLOK PLAN / PENGATURAN MESIN DISESUAIKAN DG PROSES OPERASI
 SHOP FLOOR LAY OUT / FLOW OF PRODUCTION, PEMBAGIAN GANG
100
LAYOUT ALIRAN PRODUK

 LAY OUT BERBENTUK LINI DAN LOGIS


 PEKERJAAN DARI SATU PROSES DILANJUTKAN KE STASIUN KERJA BERIKUT
 TOTAL WAKTU PRODUKSI PER UNIT RENDAH
 MINIMASI JARAK OPERASI MENGURANGI PROSES MATERIAL HANDLING
 KETRAMPILAN OPERATOR RENDAH
 PERENCANAAN DAN KONTROL PRODUKSI SEDERHANA
 DIBUTUHKAN AREA YANG KECIL UNTUK TRANSIT PEKERJAAN

BATASAN / HANDICAP
 BREAKDOWN SATU MESIN, AKAN BERHENTI SELURUH LINI PRODUKSI
 PERUBAHAN DESIN PRODUK, TERJADI PERUBAHAN YANG BESAR / LAY OUT

LAY OUT ALIRAN PROSES


 UTILITAS MESIN YANG LEBIH BAIK, DIBUTUHKAN MESIN RELATIF SEDIKIT
 FLEXIBILITAS TINGGI DAN INVESTASI RELATIF RENDAH
 DIVERSIFIKASI PRODUK TINGGI DAN SDM SPESIALISASI

BATASAN / HANDICAP
 COST MATERIAL HANDLING TINGGI
 TOTAL WAKTU PRODUKSI LEBIH LAMA / BESAR
 PRODUKSI, PERENCANAAN DAN SISTEM KONTROL LEBIH TERKAIT
 PERSEDIAAN DALAM PROSES RELATIF LEBIH BANYAK
 DIVERSIFIKASI TINGGI, MEMBUTUHKAN KETRAMPILAN SDM YANG TINGGI DAN
TERSPESIALISASI
101
SYSTEMATIC LAYOUT PLANNING
FROM TO 2 3 4 5 AREA ( ft² )
1. CREDIT DEPARTEMENT I U A U 100
2. TOY DEPARTEMENT U I A 400
3. WINE DEPARTEMENT U X 300
4. CAMERA DEPARTEMENT X 100
5. CANDY DEPARTEMENT 100
1 TYPE OF CUSTOMER 4 CONTACT NECESSARY
2 EASE OF SUPERVISION 5 SHARE SAME SPACE
3 COMMON PERSONEL 6 PSYCHOLOGY

50 ft

1 3
E 2

I 4 U U 3
20 ft

A 5 1 4
2 5

A ABSOLUTELY NECESSARY O ORDINARY CLOSENESS


E ESPCIALLY IMPORTANT U UNIMPORTANT
I IMPORTANT X UNDESIRABLE 102
WORKSTATION

ASSEMBLING WAGON DIATAS BELT CONVEYOR, PRODUKSI PER HARI 420 MENIT
DENGAN KAPASITAS 500 PER HARI, RANCANG WORKSTATION

TASK TIME TASK THAT


TASK IN SECONDS MUST PRECEDE
A 45 —
B 11 A
C 9 B
D 50 —
E 15 D
F 12 C
G 12 C
H 12 E
I 12 E
J 8 F,G,H,I
K 9 J
195

djoko@jatim.go.id 103
BALANCE MADE ACCORDING TO LARGEST NUMBER FOLLOWING

TASK TIME REMAINING FOLLOWING


WORKSTATION TASK IN SECONDS TIME(SEC) TASKS
01 A 45 5.4 IDLE 6
02 D 50 0.4 IDLE 5

03 B 11 39.4 5
E 15 24.4 4
C 9 15.4 4
F 12 3.4 IDLE 2

04 G 12 38.4 2
H 12 26.4 2
I 12 14.4 2
J 8 6.4 IDLE 1

05 K 9 41.4 0

djoko@jatim.go.id 104
CYCLE TIME = PRODUCT/DAY = 60 SEC. x 420 = 50.4 SEC.
OUTPUT/DAY 500

Nt = T / C = 195 SEC. / 50.4 SEC = 3.87 = 4


( NUMBER OF WORKSTATIONS ) F
12
A B C
45 11 9

G J K
12 8 9
D E H
50 15 12
EFISIENSI = T / Na.C
I = 195 / 5 x 50.4
12 = 77%

djoko@jatim.go.id 105
LESSON 9
AGGREGATE PLANNING
PERENCANAAN AGREGAT BERFUNGSI SEBAGAI PENGHUBUNG ANTARA KEPUTUSAN
FASILITAS DAN PENJADWALAN
 SUMBER DAYA TERBATAS
 OUTPUT DARI ORGANISASI TIDAK KONSTAN
 KOORDINASI ANTAR BAGIAN PERLU DITINGKATKAN SEHINGGA DAMPAK EKONOMIS
YANG MERUGIKAN DAPAT DIHINDARKAN

PROCESS PLANNING
LONG
RANGE
STRATEGIC CAPACITY PLANNING

AGGREGATE PLANNING
MANUFACTURING SERVICES
MEDIUM
RANGE
MASTER PRODUCT SCHEDULING

MATERIAL REQ. PLANNING

ORDER SCHEDULING WEEKLY WORKFORCE AND CUSTOMER SCHEDULING


SHORT
RANGE
WEEKLY WORKFORCE AND CUSTOMER SCHEDULING
106
AGGREGATE PLANNING
DEMAND AND WORKING DAYS

JAN FEB MARCH APRIL MAY JUNE TOTALS

1. DEMAND FORECAST 1.800 1.500 1.100 900 1.100 1.600 8.000


2. NUMBER OF WORKING DAYS 22 19 21 21 22 20 125
COST
3. MATERIALS $ 100 /UNIT
4. INVENTORY HOLDING COST $ 1,5/UNIT/MONTH
5. MARGINAL COST OF STOCKOUT $ 5 /UNIT/MONTH
6. MARGINAL COST OF SUBCONTRACTING $ 20 /UNIT
7. HIRING AND TRAINING COST $ 200 /WORKER
8. LAYOFF COST $ 250 /WORKER
9. LABOR HOURS REQUIRED $ 5 /UNIT
10.STRAIGHT TIME COST / FIRST 8 HOURS EACH DAY $ 4 /HOUR
11.OVERTIME COST / TIME AND A HALF $ 6 /HOUR
INVENTORY
12.BEGINNING INVENTORY 400 UNITS
13.SAFETY STOCK 25 % OF MONTH DEMAND
AGGREGATE PRODUCTION PLANNING REQUIREMENTS
JAN FEB MARCH APRIL MAY JUNE
BEGINNING INVENTORY 400 450 375 275 225 275
DEMAND FORECAST 1.800 1.500 1.100 900 1.100 1.600
SAFETY STOCK | 25% X (1) 450 375 275 225 275 400
PRODUCTION REQ | (1) + (13) - (12) 1.850 1.425 1.000 850 1.150 1.725
ENDING INVENTORY | (12) + (PRO.REQ) – (1) 450 375 275 225 275 107
400
PRODUCTION PLAN 1 : EXACT PRODUCTION ; VARY WORKFORCE
JAN FEB MAR APR MAY JUN TOTAL
1. PRODUCTION REQUIREMENT 1.850 1.425 1.000 850 1.150 1.725 -
2. PRODUCTION HOURS REQ | (1) X 5 HR/UNIT 9.250 7.125 5.000 4.250 5.750 8.625 -
3. WORKING DAYS / MONTH 22 19 21 21 22 20 -
4. HOURS / MONTH / WORKER | (3) X 8 HR/DAY 176 152 168 168 176 160 -
5. WORKER REQUIREMENT | (2) : (4) 53 47 30 25 33 54 -
6. NEW WORKER HIRED(ASSUMING 53 WORKER) 0 0 0 0 8 21 -
7. HIRING COST | (6) X $ 200 $0 0 0 0 1.600 4.200 5.800
8. WORKER LAID OFF 0 6 17 5 0 0 -
9. LAYOFF COST | (8) X $ 250 $0 1.500 4.250 1.250 0 0 7.000
10.STRAIGHT TIME COST | (2) X $ 4 $ 37.000 28.500 20.000 17.000 23.000 34.500 160.000
TOTAL COST ( $ ) 172.800

PRODUCTION PLAN 2 : CONSTANT WORKFORCE ; VARY INVENTORY AND STOCKOUT


JAN FEB MAR APR MAY JUN TOTAL
1. BEGINNING INVENTORY 400 8 -276 -32 412 720 -
2. WORKING DAYS / MONTH 22 19 21 21 22 20 -
3. PRODUCTION HOURS AVAILABLE | (2) X 8 7.040 6.080 6.720 6.720 7.040 6.400 -
HR / DAY X 40 WORKER*
4. ACTUAL PRODUCTION | (3) : 5 HR/UNIT 1.408 1.216 1.344 1.344 1.408 1.280 -
5. DEMAND FORECAST 1.800 1.500 1.100 900 1.100 1.600 -
6. ENDING INVENTORY | (1) + (4) – (5) 8 - 276 - 32 412 720 400 -
7. SHORTAGE COST | UNITS SHORT X $ 5 $0 1.380 160 0 0 0 1.540
8. SAFETY STOCK 450 375 275 225 275 400 -
9. UNITS EXCESS | (6) – (8) ONLY IF POSITIVE 0 0 0 187 445 0 -
10.INVENTORY COST | (9) X $ 1,5 $0 0 0 281 668 0 948
11.STRAIGHT TIME COST | (3) X $ 4 $ 28.160 24.320 26.880 26.880 28.160 25.600 160.000
108
TOTAL COST ( $ ) 162.488
PRODUCTION PLAN 3 : CONSTANT LOW ; SUBCONTRACT
JAN FEB MAR APR MAY JUN TOTAL
1. PRODUCTION REQUIREMENT 1.850 1.425 1.000 850 1.150 1.725 -
2. WORKING DAYS / MONTH 22 19 21 21 22 20 -
3. PROD.HRS AVAILABLE | WORKING DAYS 4.400 3.800 4.200 4.200 4.400 4.000 -
X 8 HRS/DAY X 25 WORKER*
4. ACTUAL PRODUCTION | (3) : 5 HR/UNIT 880 760 840 840 880 800 -
5. UNITS SUBCONTRACTED | (1) – (4) 970 665 160 10 270 925 -
6. SUBCONTRACTING COST | (5) X $ 20 $ 19.400 13.300 3.200 200 5.400 18.500 60.000
7. STRAIGHT TIME COST | (3) X $ 4 $ 17.600 15.200 16.800 16.800 17.600 16.000 100.000
TOTAL COST ( $ ) 160.000
PRODUCTION PLAN 4 : CONSTANT WORKFORCE ; OVERTIME
JAN FEB MAR APR MAY JUN TOTAL

1. BEGINNING INVENTORY 400 0 0 177 554 792 -


2. WORKING DAYS / MONTH 22 19 21 21 22 20 -
3. PROD.HRS AVAILABLE | WORKING DAYS 6.688 5.776 6.384 6.384 6.688 6.080 -
X 8 HRS/DAY X 38 WORKER*
4. REGULAR SHIFT PRODUCT |(3) : 5 HR/UNIT 1.338 1.155 1.277 1.277 1.338 1.216 -
5. DEMAND FORECAST 1.800 1.500 1.100 900 1.100 1.600 -
6. UNITS AVAILABLE BEFORE OVERTIME | -62 -345 177 554 792 408 -
(1) + (4) – (5)
7. UNITS OVERTIME 62 345 0 0 0 0 -
8. OVERTIME COST | (7) X 5 HR/UNIT X $ 6/HR $ 1.860 10.350 0 0 0 0 12.210
9. SAFETY STOCK 450 375 275 225 275 400 -
10.UNITS EXCESS | (6) – (9) 0 0 0 329 517 8 -
11.INVENTORY COST | (10) X $ 1,5 $0 0 0 494 776 12 1.281
12.STRAIGHT TIME COST | (3) X $ 4 $ 26.752 23.104 25.536 25.536 26.752 24.320 152.000
109
TOTAL COST ( $ ) 165.491
COMPARISON OF FOUR PLANS

PLAN 1 : EXACT PLANS 2 : CONSTANT PLANS 3 : CONSTANT PLANS 4 : CONSTANT


PRODUCTION ; VARY WORKFORCE ; VARY LOW WORKFORCE ; WORKFORCE ;
WORKFORCE INVENTORY AND SUBCONTRACT OVERTIME
STOCKOUT
COST
HIRING $ 5.800 $ 0 $ 0 $ 0
LAYOFF 7.000 0 0 0
EXCESS INVENTORY 0 948 0 1.281
SHORTAGE 0 1.540 0 0
SUBCONTRACT 0 0 60.000 0
OVERTIME 0 0 0 12.210
STRAIGHT TIME 160.000 160.000 100.000 152.000
TOTAL COST ( $ ) $ 172.800 $ 162.488 $ 160.000 $ 165.491

PLAN 2 : ( SUM OF PRODUCTION REQUIREMENT X 5 HR/UNIT ) / ( SUM OF PRODUCTION HOURS AVAILABLE X


8 HR/DAY ) = ( 8.000 X 5 ) / ( 125 X 8 ) = 40

PLAN 3 : MINIMUM PRODUCTION REQUIREMENT IN THIS EXAMPLE, APRIL IS MINIMUM OF 850 UNITS. NUMBER
OF WORKERS REQUIRED FOR APRIL IS ( 850 X 5 ) / ( 21 X 8 ) = 25

110
LESSON 10

SCHEDULING
SCHEDULING BERKAITAN DENGAN PENENTUAN WAKTU OPERASI, PENJADUALAN TIDAK
BEGITU PENTING PADA PROSES PRODUKSI TERUS-MENERUS / CONTINUE, NAMUN SANGAT
PENTING PADA PROSES PRODUKSI YANG BERDASARKAN PESANAN / JOB ORDER
METODE SCHEDULING
 CRITICAL PATH METHOD / PEKERJAAN PROYEK
 BRANCH AND BOUND APPROACH / POHON INDUSTRI DAN DERIVATNYA
 LINE OF BALANCE / INDUSTRI ASEMBLING
 MATERIAL REQUIREMENT PLANNING METHODE
 JUST IN TIME METHOD
 OPTIMIZED PRODUCTION TECHNOLOGY / JIT + SOFT-WARE
SHOP LOADING
 ASSIGNEMENT METHOD
 SEQUENCING METHOD / PENGURUTAN
 FIRST COME FIRST SERVED
 EARLIST DUE DATE / TUGAS YANG SELESAI DULU DIKERJAKAN DULU
 SHORTEST PROCESSING TIME / YANG PALING CEPAT PROSESNYA DIKERJAKAN DULU
 LONGEST PROCESSING TIME / YANG PALING LAMA PROSESNYA DIKERJAKAN DULU
111
CRITICAL PATH METHOD NETWORK
CPM ACTIVITY DESIGNATIONS AND TIME ESTIMATES
ACTIVITY DESIGNATION PREDECESSORS TIME ( WEEK )
DESIGN A - 21
BUILD PROTOTYPE B A 5
EVALUATE EQUIPMENT C A 7
TEST PROTOTYPE D B 2
WRITE EQUIPMENT REPORT E C,D 5
WRITE METHODS REPORT F C,D 8
WRITE FINAL REPORT G E,F 2

21 28 28 36

C (7) F (8)
0 21 21 28 28 36 36 38

A (21) G (2)
21 26 26 28 28 33
0 21 36 38
B (5) D (2) E (5)
21 26 26 28 31 36 Scheduling Project
SLACK CALCULATIONS AND CRITICAL PATH DETERMINATIONS
ACTIVITY LS – ES SLACK CRITICAL ACTIVITY LS – ES SLACK CRITICAL
A 0–0 0  E 31 – 28 3 -
B 21 – 21 0  F 28 – 28 0 

C 21 – 21 0  G 36 – 36 0 
112
D 26 – 26 0 
WORK MEASUREMENT
ELEMEN WAKTU YANG DICATAT KONTINU
1 25 145 245 350
2 45 170 270 360
3 115 210 320 400

ELEMEN WAKTU YANG DICATAT


1 25 30 35 30
2 20 25 25 10
3 70 40 50 40

WAKTU PENGAMATAN RATA2 UNTUK SETIAP ELEMEN


X1 = ( 25 + 30 + 35 + 30 ) / 4 = 30 DETIK
X2 = ( 20 + 25 + 25 + 10 ) / 4 = 20 DETIK
X3 = ( 70 + 40 + 50 + 40 ) / 4 = 50 DETIK
PERFORMANCE OPERATOR 20%

113
Wn1 = X1 x 120% = 30 x 120% = 36 DETIK
Wn2 = X2 x 120% = 20 x 120% = 24 DETIK
Wn3 = X3 x 120% = 50 x 120% = 60 DETIK
TOTAL Wn = 36 + 24 + 60 = 120 DETIK = 2 MENIT = 0,033 JAM
TOTAL ALLOWANCE = 5% + 10% + 5% = 20%
WAKTU STANDART Ws = Wn x 100% / ( 100% — 20% ) = 0,033 x 1,25 x JAM / UNIT
OUTPUT STANDART Os = 1 / Ws = 1/ Ws = 1/ 0,O33 x 1,25 = 24 UNIT / JAM
JADI SATU HARI KERJA MENGHASILKAN = 20 x 8 JAM x 24 = 3.840 UNIT

114
ASSIGNMENT PROBLEM & HUNGARIAN METHOD

BIAYA PENUGASAN SEORANG KARYAWAN UNTUK PEKERJAAN YANG BERBEDA ADALAH


BERBEDA KARENA SIFAT PEKERJAAN YANG BERBEDA-BEDA, KEMUDIAN SETIAP
KARYAWAN MEMPUNYAI TINGKAT KETRAMPILAN, PENGALAMAN KERJA DAN LATAR
BELAKANG PENDIDIKAN YANG BERBEDA PULA
MATRIK BIAYA
PEKERJAAN
KARYAWAN I II III IV
A 15 20 18 22
B 14 16 21 17
C 25 20 23 20
D 17 18 18 16

 LANGKAH I, ADALAH MERUBAH MATRIX BIAYA  MATRIX OPPRTUNITY COST


 LANGKAH II, PILIH ELEMEN TERKECIL SETIAP KOLOM PD REDUCED COST DAN KURANGI
SELURUH ELEMEN DALAM KOLOM  TOTAL OPPORTUNITY COST
 LANGKAH III, MENCARI SCHEDULE ASSIGNMENT OPPRTUNITY COST NOL
 LANGKAH IV, MEREVISI TOTAL OPPORTUNITY COST MATRIX, PILIH ELEMEN TERKECIL
YANG BELUM TERLIPUT GARIS-GARIS ( OPPORTUNITY COST TERENDAH ATAU
PADA CONTOH DIATAS = 1 )

115
REDUCED-COST MATRIX

PEKERJAAN
KARYAWAN I II III IV

A O 5 3 7
B O 2 7 3
C 5 0 3 0
D 1 2 2 0

TOTAL OPPORTUNITY-COST MATRIX  TEST OPTIMAL

PEKERJAAN
KARYAWAN I II III IV
A 0 5 1 7
B 0 2 5 3
C 5 0 1 0
D 1 2 0 0

djoko@jatim.go.id 116
REVISED MATRIX  TEST OPTIMALITY

PEKERJAAN
KARYAWAN I II III IV
A 0 4 0 6
B 0 2 5 3
C 6 0 1 0
D 2 2 0 0

ASSIGNMENT SCHEDULE  LEAST COST

PEKERJAAN
KARYAWAN I II III IV
A 0 0 18 0
B 14 0 0 0
C 0 20 0 0
D 0 0 0 16

TOTAL COST = 18 + 14 + 20 + 16 = 68

djoko@jatim.go.id 117
ASSEMBLY PROCESS

A B C

PURCHASE
PURCHASE PURCHASE

ASSEMBLY I
50 PART / JAM DRILLING

140 PART / JAM COMPONEN

ASSEMBLY II

160 PART / JAM COMPONEN

118
PERHITUNGAN
JAM KERJA 8 JAM / SHIFT , 5 HARI / MINGGU
BIAYA TENAGA KERJA ASSEMBLY $ 0.3 / PART
BIAYA TENAGA KERJA DRILLING $ 0.15 / PART
BIAYA LISTRIK $ 0.01 / PART
OVH $ 1,200 / MINGGU
DEPRESIASI $ 30 / MINGGU
MESIN DRILLING 6 UNIT
ASSEMBLY I ; II 2 SHIFT

MODEL I
MESIN DRILLING DIPAKAI 4 OPERASI 2 SHIFT PENUH , IDLE 2

KAPASITAS ASSEMBLY I 140 X ( 8 X 2 ) X 5 = 11.200 COMPONENT / MINGGU


KAPASITAS DRILLING 4 X 50 X 8 X 5 = 8.000 PART / MINGGU
KAPASITAS ASSEMBLY II 160 X ( 8 X 2 ) X 5 = 12.800 COMPONENT / MINGGU ; OPERASI 2 SHIFT PENUH
KAPASITAS BARU 8.000 PART / MINGGU = DRILLING CAPACITY ( LIMIT CAPACITY )

MODEL II
MESIN DRILLING DIPAKAI 5 OPERASI 2 SHIFT PENUH , IDLE 1
KAPASITAS ASSEMBLY I 140 X ( 8 X 2 ) X 5 = 11.200 COMPONENT / MINGGU
KAPASITAS DRILLING 5 X 50 X 8 X 5 = 10.000 PART / MINGGU
KAPASITAS ASSEMBLY II 160 X ( 8 + 4 ) X 5 = 9.600 COMPONENT / MINGGU ; OPERASI 1 SHIFT + 4 JAM
KAPASITAS BARU 9.600 PART / MINGGU = ASSEMBLY II CAPACITY ( LIMIT CAPACITY )
119
URAIAN COST $ CAPACITY 8.000 CAPACITY 9.600
RAW MATERIAL A 0.40 / PIECE 3,200 3,840
RAW MATERIAL B 0.35 / PIECE 2,800 3,360
RAW MATERIAL C 0.15 / PIECE 1,200 1,440
ASSEMBLY LABOR I 0.30 / PART 2,400 2,880
DRILLING LABOR 0.15 / PART 1,200 1,440
ASSEMBLY LABOR II 0.30 / PART 2,400 2,880
OVH 1,200 / MINGGU 1,200 1,200
DEPRESIASI 30 / MINGGU 30 30
ELECTRIC 0.01 / PART 80 96
TOTAL COST - $ 14,510 $ 17,166
UNIT COST - $ 1,81 / UNIT $ 1,78 / UNIT

OPTION : PRODUKSI 8.000 UNIT, FIXED COST $ 30, DENGAN HARGA JUAL $ 4 / UNIT ; SEDANG PRODUK
COMPONENT IMPORT SEHARGA $ 1,75 / UNIT ; JIKA DEMAND COMPONENT SEBANYAK 100.000 UNIT

BREAK EVENT ANALYSIS


PURCHASE COST $ 3 X DEMAND = ( FIXED COST X 4 ) + ( $ 1,81 X DEMAND )
$ 1,75 X 100.000 = ( $ 30 X 4 ) + ( $ 1,81 X 100.000 )  $ 175,000 ~ $ 181,120

JIKA MEMBUAT 8.000 UNIT / MINGGU DIBANDING MEMBELI 8.000 UNIT / MINGGU
( $ 30 X 4 ) + $ 14,510 = $ 14,630 ; SEDANG MEMBELI COMPONENT $ 1,75 X 8.000 = $ 14,000
120
QUEUING SYSTEM

Western National Bank is considering opening a drive-through window for customer service.
Management estimates that customers will arrive at the rate of 15 per hour. The teller who will staff the
window can service customers at the rate of one every three minutes. Assuming Poisson arrivals and
exponential service, find ;

1.Utilization of the teller / Pemanfaatan kasir


λ
ρ = ---- = 15 / 20 = 75 %
µ

2. Average number in the waiting line / Rata-Rata penantian


λ²
nℓ = ------------- = ( 15 )² / 20 ( 20 – 15 ) = 2,25 customers
µ(µ-λ)

3. Average number in the system / Rata-Rata penantian dalam sistem


λ
ns = ------------- = 15 / ( 20 – 15 ) = 3 customers
(µ-λ)

4. Average waiting time in line / Rata-Rata berderet


λ
tℓ = ------------- = ( 15 ) / 20 ( 20 – 15 ) = 0,15 hour or 9 minutes
µ(µ-λ)

5. Average waiting time in the system, including service / Rata-Rata dalam sistem, termasuk melayani
1
ts = ------------- = 1 / ( 20 – 15 ) = 0,2 hour or 12 minutes 121
(µ-λ)
LESSON 11
INVENTORY

ISTILAH YANG MENUNJUKKAN SEGALA SESUATU ATAU SUMBER DAYA ORGANISASI YANG
DISIMPAN DALAM RANGKA MENGANTISIPASI UNTUK DAPAT MEMENUHI PERMINTAAN

MANAJEMEN PERSEDIAAN
FUNGSI MANAJEMEN OPERASIONAL YANG PALING PENTING, KARENA MELIBATKAN
SEJUMLAH BESAR MODAL DAN PENYAMPAIAN BARANG KEPADA PARA PELANGGAN

PERSEDIAAN DIPERLUKAN
 KETIDAK-PASTIAN PERMINTAAN / FLUKTUASI, PERMINTAAN MENDADAK
 KETIDAK-PASTIAN PASOKAN DAN SUPPLIER
 KETIDAK-PASTIAN TENGGANG WAKTU PEMESANAN ( LEAD TIME )
 ECONOMIC LOT SIZING, FUNGSI KOMBINASI BIAYA YANG DITIMBULKAN OLEH ADANYA
PERSEDIAAN, SEHINGGA DIPEROLEH BIAYA OPTIMAL UNTUK SUATU LOT TERTENTU

JENIS PERSEDIAAN
 PERSEDIAAN BAHAN BAKU / PENOLONG
 PERSEDIAAN KOMPONEN RAKITAN
 PERSEDIAAN BARANG SETENGAH JADI
 PERSEDIAAN BARANG JADI

PROBLEM KEPUTUSAN PERSEDIAAN


 JENIS BARANG YANG PERLU PERSEDIAAN
 BERAPA BANYAK DAN KAPAN PEMESANANYA
 JENIS PENGENDALIAN YANG DILAKUKAN
122
123
124
125
126
127
128
PERMINTAAN BARANG DIPERKIRAKAN 1.000 UNIT, BIAYA PEMESANAN 100
SETIAP KALI PESAN, BIAYA PENYIMPANAN HARIAN SETIAP UNIT 0,02, LEAD
TIME 12 HARI, TENTUKAN EOQ DAN R
D = 100 UNIT / HARI, k = 100 / PESAN, h = 0,02 PERUNIT / HARI
EOQ = √ 2Dk / h = √ 2 x 100 x 100 / 0,02 = 1.000 UNIT
WAKTU ANTAR PEMESANAN / SIKLUS to = EOQ / D = 1.000 / 100 = 10 HARI.

Qo = 1.000

R = 200
- 12 -2
to
100 L

LEAD TIME = 12 HARI, WAKTU SIKLUS = 10 HARI


MAKA R = ( 12 – 10 ) 100 = 200 UNIT.

djoko@jatim.go.id 129
Suatu Perusahaan ditawari model Quantity discount seperti tabel dibawah ini :
RANGE JUMLAH HARGA PER-UNIT OPERATING COST
R1 1 < Q1 < 500 10 375
R2 500 < Q2 < 750 9 350
R3 Q3 > 750 8 325
Bila diketahui D = 2.400 Unit / tahun dan h = 2 % perbulan, bagaimana
kebijaksanaan Perusahaan terhadap tawaran diatas;
Soal ini mempunyai ordering cost yang berbeda-beda untuk tiap
Range pembelian dengan h = 0,02 perbulan = 0,02 x 12 = 0,24 / tahun

 Qo1 = ( 2 ) ( 3.000 ) ( 375 )


( 0,24 ) ( 10 )

= 968 Unit
( 2 ) ( 3.000 ) ( 350 )
 Qo2 =
( 0,24 ) ( 9 )
= 986 Unit

 Qo3 ( 2 ) ( 3.000 ) ( 325 )


=
( 0,24 ) ( 8 )

= 1.008 Unit
Dari perhitungan tersebut diatas yang memenuhi penawaran model
Quantity discount adalah Qo3 = 1.008 Unit
TC = h.Q/2 + k.D/Q + P.D = 0,24*968/2 + 375*3.000/968 + 10*3.000
TC1= Rp 31.278,- ; TC2= Rp 28.183,- ; TC3= Rp 25.088,- 130
PERUSAHAAN MEMBUTUHKAN BAHAN BAKU 6.400 UNIT / TAHUN, HARGA PER UNIT 10,
BIAYA2 LAIN YAITU BIAYA PENGIRIMAN 10, PEMERIKSAAN 70, ADMINISTRASI 20, PESANAN
20, PENYIMPANAN 20% DARI NILAI RATA2 BARANG YANG DIBELI, BIAYA MODAL 10% DARI
MODAL YANG TERTANAM DALAM PERSEDIAAN
TENTUKAN EOQ, R (LEAD TIME 1 MINGGU), BIAYA TOTAL PERSEDIAAN (TIC)

JAWABAN : k = 10+70+20+20 = 120 / PESAN, h = ( 20% + 10% ) 10 = 3 / UNIT/TH,


D = 6.400 UNIT.
EOQ = √ 2 D k / h = √ 2 x 6.400 x 120 / 3 = 716 UNIT
FREQUENSI PESAN ( f ) = D / EOQ = 6.400 / 716 = 8,94 = 9 KALI
R = L x DL , L = 1 MINGGU, D = 6.400 UNIT/TH = 533 UNIT/BLN = 134 UNIT/MINGGU
R = 134 x 1 MINGGU = 134 UNIT ; TIC = √ 2 D k h = √ 2x6.400x120x3 = 2.146,63
DIDALAM GUDANG PERSEDIAAN AWAL = 100 UNIT, PERMINTAAN = 12x125 = 1,500 UNIT,
PERSEDIAAN AKHIR = 50 UNIT, KEBUTUHAN = (1.500 - 100) + 50 = 1.450 UNIT
HARGA PRODUK X = 8.000/UNIT, BIAYA PESAN = 24.000/PESAN,
SIMPAN = 2.500/UNIT/PESAN, PRODUK X = 3 x BAHAN BAKU A, PERIODE = 285 HARI
JAWABAN : EOQ = √ 2 x 4.350 x 24.000 / 2.500 = 289 UNIT
f = D / Q = 4.350 / 289 = 15 KALI
to = EOQ / D x 285 = 289 / 4.350 x 285 = 19 HARI
TIC = √ 2 D k h = √ 2 x 4.350 x 24.000 x 2.500 = 722.496
TC = TIC + D x c = 722.496 + ( 4.350 x 8.000 ) = 35.602.496

djoko@jatim.go.id 131
LESSON 12
MATERIAL REQUIREMENT PLANNING

PERSEDIAAN DIPERLUKAN
 KETIDAK-PASTIAN PERMINTAAN ATAU PERMINTAAN MENDADAK
 KETIDAK-PASTIAN PASOKAN DAN SUPPLIER
 KETIDAK-PASTIAN TENGGANG WAKTU PEMESANAN ( LEAD TIME )

MATERIAL REQUIREMENT PLANNING


MERUPAKAN SISTEM YANG DIRANCANG SECARA KHUSUS UNTUK SITUASI
PERMINTAAN BERGELOMBANG YANG SECARA TIPIKAL KARENA PERMINTAAN
TERSEBUT DEPENDENT
 UNTUK MENJAMIN TERSEDIANYA MATERIAL ATAU KOMPONEN PADA SAAT
DIBUTUHKAN UNTUK MEMENUHI SCHEDUL PRODUKSI DAN MENJAMIN
TERSEDIANYA PRODUK JADI BAGI KONSUMEN
 MENJAGA PERSEDIAAN PADA KONDISI MINIMUM
 MERENCANAKAN AKTIVITAS PENGIRIMAN, PENJADWALAN DAN AKTIVITAS
PEMBELIAN

TUJUAN M R P
 MENGURANGI KEBUTUHAN PERSEDIAAN
 PERJANJIAN PENGIRIMAN YANG REALISTIS
 MENINGKATKAN EFISIENSI OPERASIONAL
 MENGURANGI LEAD TIME PRODUKSI DAN PENGIRIMAN PADA KONSUMEN

Operation Planning Control for S C M djoko@jatim.go.id 132


MATERIAL REQUIREMENT PLANNING I

T
U V
2 3

W X W Y
1 2 2 2
1 2 3 4 5 6 7
T REC 100 LT
OP 100 1
U REC 200 LT
OP 200 2
V REC 300 LT
OP 300 2
W REC 800 LT
OP 800 3
X REC 400 LT
OP 400 1
Y REC 600 LT
OP 600 1
133
djoko@jatim.go.id
MATERIAL REQUIREMENT PLANNING II

PERIODE WAKTU ( BULAN )

DESKRIPSI 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 TOTAL
1.PERMINTAAN 5 5 5 15 25 35 35 35 35 25 15 5 240
2.RNC PRODUKSI 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 240
3.INVENTORY 30 45 60 75 80 75 60 45 30 15 10 15 30 540
4.RNC PRODUKSI 5 5 5 15 25 35 35 35 35 25 15 5 240
5.INVENTORY 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 360
6.RNC PRODUKSI 0 0 0 0 40 40 40 40 40 40 0 0 240
7.INVENTORY 30 25 20 15 0 15 20 25 30 35 50 35 30 300
1. PERMINTAAN TOTAL
2. RENCANA PRODUKSI/LEVEL METHOD, DISTRIBUSI MERATA/KESTABILAN
3. INVENTORY/LEVEL METHOD, AKUMULASI OUTPUT/TERJADI KELEBIHAN PERMINTAAN
4. RENCANA PRODUKSI/CHSE STRATEGY, MEMPERTAHANKAN KESTABILAN INVENTORY
5. INVENTORY/CHASE STRATEGY, INVENTORY AWAL + 4 – 1 = BARIS 5
6. RENCANA PRODUKSI/COMPROMISE, KOMPROMI ANTARA KE 2 METHODE PERENC
7. INVENTORY/COMPROMISE, INVENTORY AWAL + ( 6 ) - ( 1 ) = BARIS 7
djoko@jatim.go.id 134
NILAI KUMULATIF PERMINTAAN – PRODUKSI
BERDASARKAN COMPROMISE

PERIODE WAKTU ( BULAN )


DESKRIPSI
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1.PERMINTAAN - 5 5 5 15 25 35 35 35 35 25 15 5
TOTAL

2.KUM.PERMINTAAN - 5 10 15 30 55 90 125 160 195 220 235 240


TOTAL

3.RCN PRODUKSI - 0 0 0 0 40 40 40 40 40 40 0 0
COMPROMISE

4.KUM.PRODUKSI - 0 0 0 0 40 80 120 160 200 240 240 240


COMPROMISE

5.INVENTORI 30 25 20 15 0 15 20 25 30 35 50 35 30
COMPROMISE

djoko@jatim.go.id 135
300

250

200

150

100
KUMULATIF
PERMINTAAN
50
KUMULATIF
PRODUKSI

0
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
136
LESSON 13
JUST IN TIME AND KANBAN

JUST IN TIME MERUPAKAN SALAH SATU KONSEP YANG MENDUKUNG MANAJEMEN


BIAYA GUNA MENGANTISIPASI PERUBAHAN YANG TERJADI DI LINGKUNGAN INDUSTRI
SEBAGAI AKIBAT KEMAJUAN TEKNOLOGI DAN OTOMATISASI

TUJUAN JUST IN TIME


 MENIADAKAN PERSEDIAAN / ZERO INVENTORIES
 MENIADAKAN PRODUK CACAT / ZERO DEFECTS
 MENIADAKAN GANGGUAN PADA SCHEDUL PRODUKSI / ZERO SCHEDULE INTERUPTION

KANBAN : MENANDAI KEBUTUHAN KOMPONEN DAN MEYAKINKAN BAHWA TELAH


DIPRODUKSI TEPAT WAKTU
DEMAND = 5 / KIRIM ; PRODUKSI = 10 GAUGE / JAM ; SAFETY STOCK = 20%
LEAD TIME = 2 JAM ; DEMAND = 10 X 2 = 20 / 2 JAM ; CONTAINER = 10 GAUGE

K = d L ( 1 + S ) / C = 2 x 10 x 2 x ( 1 + 0,2 ) / 10
K = 4,8 ~ 5

120 90 60 30 0
2 JAM

30 30 30 30

djoko@jatim.go.id 137
LESSON 14
QUALITY CONTROL

AVERAGE INTERVAL
Group X1 X2 X3 X4 X R
1 1.337 1.080 1.086 1.242 1.186 257
2 1.212 1.326 1.175 1.380 1.273 205
3 1.286 1.278 1.151 1.359 1.269 208
4 1.401 1.313 1.384 1.466 1.391 153
5 1.114 1.096 1.060 1.204 1.119 144
6 1.119 974 1.007 1.212 1.078 238
7 1.001 1.030 1.063 1.037 1.033 62
8 1.152 1.161 1.159 1.046 1.130 115
9 1.000 882 870 823 894 177
10 1.117 1.201 1.034 929 1.070 272
Jumlah 11.442 1.831

138
TQM Control_Chart
AVERAGE INTERVAL
Group X1 X2 X3 X4 X R
1 1.337 1.080 1.086 1.242 1.186 257
2 1.212 1.326 1.175 1.380 1.273 205
3 1.286 1.278 1.151 1.359 1.269 208
4 1.401 1.313 1.384 1.466 1.391 153
5 1.114 1.096 1.060 1.204 1.119 144
6 1.119 974 1.007 1.212 1.078 238
7 1.001 1.030 1.063 1.037 1.033 62
8 1.152 1.161 1.159 1.046 1.130 115
9 1.000 882 870 823 894 177
10 1.117 1.201 1.034 929 1.070 272
Jumlah 11.442 1.831

139
RANGE – R

300

250

200
183,1

150

100

50

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

R¯ =  Ri /m = 1.831 / 10 = 183,1 ; X¯ =  Xi / m = 11.442 / 10 = 1.144,2

UCLR = D4R¯ = 2,282 x 183,1 = 417,83 ; LCLR = 0 x 214,83 = 0

140
Qualitas - Presisi

300

250

200 183,1
Average R

150

100

50

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Sub - Group

141
AVERAGE – X

1.600

1.400
1.277,68

1.200 1.144,2
1.010,72
1.000

800

600

400

200

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
UCLX = X¯ + A2R¯ = 1.144,2 + 0,729 x 183,1 = 1.277,68 ; LCLX = 1.144,2 – 133,48 = 1.010,72

142
Qualitas - Akurasi

1.600
1.400

1.200
Average X

1.000

800

600
400
200
0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Sub - Group

143
FACTOR – FACTOR PETA CONTROL

SUBGROUP LCLR UCLR CLX¯ R/


SIZE FACTOR FACTOR FACTOR RATIO
N D3 D4 A2 d2
2 0 3,276 1,880 1,128
3 0 2,575 1,023 1,693
4 0 2,282 0,729 2,059
5 0 2,115 0,577 2,326
6 0 2,004 0,483 2,534
7 0,076 1,924 0,419 2,704
8 0,136 1,864 0,373 2,847
9 0,184 1,816 0,337 2,970
10 0,223 1,777 0,308 3,078
11 0,256 1,744 0,285 3,173
12 0,284 1,716 0,266 3,258
13 0,308 1,692 0,249 3,336
14 0,329 1,671 0,235 3,407
15 0,348 1,652 0,223 3,472
16 0,364 1,636 0,212 3,532
djoko@jatim.go.id 144
COST OF QUALITY, CAN BE DIVIDED INTO

 OPERATING QUALITY COST


 PREVENTION COST ; COST TO PREVENT FAILURES.
 APPRAISAL COST; COST TESTING, INSPECTION AND EXAMINATION.
 FAILURE COST ; LOSSES / WASTE / REJECT, CONSIST OF.
 INTERNAL FAILURE ; COST RESULTING FROM REWORK, REPAIR, SCRAP.
 EXTERNAL FAILURE ; COST RESULTING FROM EXTERNAL, SUCH AS
PRODUCT SERVICES, WARRANTIES AND RETURN.

 EXTERNAL ASSURANCE QUALITY COST


COST RELATING TO THE DEMONSTRATION AND PROOF REQUIRED BY
CUSTOMER, SUCH AS : COST OF TESTING FOR SPECIFIC REQUIREMENT
BY INDEPENDENT TESTING BODIES.

145
LESSON 15
TOTAL QUALITY MANAGEMENT

QUALITY MANAGEMENT PRINCIPLES

 CUSTOMER FOCUS

 LEADERSHIP

 INVOLVEMENT OF PEOPLE

 PROCESS APPROACH

 SYSTEM APPROACH

 CONTINUAL IMPROVEMENT

 FACTUAL APPROACH TO DECISION MAKING

 MUTUALLY BENEFICIAL SUPPLIER RELATIONSHIPS

146
Maintenance
147

Anda mungkin juga menyukai