Anda di halaman 1dari 44

PENTINGNYA PENELITIAN TINDAKAN

UNTUK PROFESI GURU


Dari berbagai rujukan Tujuan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) adalah untuk mengatasi berbagai
persoalan nyata guna memperbaiki atau meningkatkan kualitas proses pembelajaran di kelas (sbg
salah satu wujud guru profesional)
PTK sudah diwajibkan bagi mahasiswa calon guru
& Peserta PPG

Mahasiswa calon
pendidik
PENTINGNYA PENELITIAN TINDAKAN
UNTUK Pengembangan Keprofesian
Berkelanjutan (PKB)
DASAR HUKUM:Permenpan Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kreditnya
Sebagai tenaga kependidikan menyandang jabatan fungsional baik guru, pengawas, kepala sekolah
wajib melaksanakan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) salah satunya unsurnya adalah
Publikasi Ilmiah (piki) dengan kegiatan melakukan penelitian di institusi bertugas

Pengawas dan Kepala


Guru =PTK
sekolah = PTS
penelitian
(Penelitian Tingkat
Tindakan Kelas)
Sekolah)
Berdasarkan Permenpan Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka
Kreditnya,
KEBUTUHAN PIKI BERDASARKAN GOLONGAN
KONDISI TEMUAN DI LAPANGAN
TEMUAN KTI DARI TIM PENILAI NAIK PANGKAT

 Sangat Umum, belum terkait masalah disekolah/ dikelasnya


 Mirip “klipping pendapat orang lain” tak ada pendapat ybs
 Menganalisis hubungan yang sudah sangat jelas, tidak jelas
manfaatnya
 Tidak jelas (Alasan mengapa ) ybs mempermasalahkan hal yang
ditulisnya
TEMUAN KTI DARI TIM PENILAI NAIK PANGKAT

 Sangat jelas terlihat KTI karya orang lain/institusi lain


 KTI berupa skripsi, tesis ybs
 KTI dari suatu daerah : sama (sangat Mirip) satu dengan lainnya
 KTI dari orang lain : sama (sangat mirip) isi, daftar isi, daftar pustaka,
kata pengantarnya
 KTI orang yang sama berbeda kualitasnya
KONDISI TEMUAN DI LAPANGAN
Masalah Yang dihadapi Guru , Pengawas , Kepala Sekolah

1. PIKI (PTK/PTS ) syarat wajib bagi guru, pengawas dan kepala


sekolah dalam PKB untuk kenaikan pangkat namun banyak diantara
kita tidak paham cara melaksanakan PTK/PTS dengan benar dan
praktis
2. Sulit merumuskan masalah dan mencarikan solusi tindakan kelas
/tindakan sekolah
3. Sulit menciptakan Judul sesuai dengan kriteria penulisan judul yang
benar
4. Sulit Menyusun Kajian Pustaka, Melakukan Pembahasan Hasil
Penelitian Laporan PTK /PTS
5. Sulit mengimplementasikan masalah dan solusi dilapangan menjadi
proposal PTK / PTS
6. Kurang Percaya diri dengan hasil Laporan Karya Tulis sendiri
TRIK MUDAH MENULIS PTK/PTS
TEMPLATE APIK ALA PRAKTISI

Solusi
Kami
eguru.id
Apapun Status Jabatan Kepangkatan sekarang
TINGKATKAN KEMAUAN

TARGETKAN PTK APIK


DALAM 2 TAHUN
MENGHASILKAN ALA
MINIMAL 1 KTI PTK
PRAKTISI

PENSIUN
MINIMAL
IV d
GP 5jutaan
TAKUT
AKADEMISI VS PRAKTISI
MENYUSUN PTK
MENYUSUN PTK
Mengikuti Alur Praktisi
Mengikuti Alur akademisi  Kita adalah Tenaga Kependidikan /praktisi
 Kumpulkan teori-teori terbaik terkait pendidikan
variabel terikat, variabel bebas  Kumpulkan Teori dan kajian empirik
 Kumpulkan kajian empirik seperlunya
 Banyak teori-teori terbaik, banyak  Ibaratkan atau umpamakan kita Sebagai
kajian Empirik malah kebingungan Dokter Kelas
 Tahapan harus ikuti prosedur ini –  Kelas Normal = Sehat,
harus ikuti prosedur itu , saat  Kelas Bermasalah = Kelas Sakit
dijalani malah mentok, jalan buntu  Diagnosa Penyakit dengan melihat Gejalanya
Temukan Akar Masalah
 Analisa carikan Pengobatan yang Tepat,
Terbuka jalan untuk melaksanakan PTK.
SOLUSI TRIK MUDAH PTK/PTS
METODE TEMPLATE APIK ALA PRAKTISI.
 Konsep umum PTK APIK BUKU 4 PKB
 Implementasi Trik APIK ALA PRAKTISI dari Judul Bab I, II dstnya
 Rumus Excel sederhana untuk “menyusun Alternatif Judul, Rumusan Masalah, Hipotesis,
Prediksi Kesimpulan”
 Template PTK/PTS APIK ALA PRAKTISI Per Bab sehingga mudah dipahami dan
diimplementasikan dalam menyusun dan melaksanakan PTK
 Paket Pelatihan khusus lengkap paket merancang PTK, melaksanakan dan menyusun Laporan
PTK, Pelaksanaan seminar serta Penulisan Jurnal /Artikel PTK
 Bonus ebook Strategi dan Model Pembelajaran sebagai pendukukung Kajian Pustaka
 Bonus Contoh PTK/PTS sudah naik pangkat ke golongan IV/a; ke IV/b dan IV/c
 Bonus Master PTK bisa dimodifikasi ke seluruh jenjang dan mata pelajaran.
 Bonus Contoh Jurnal PTK/PTS dan laporan pelaksanaan seminar PTK
 Bonus laporan PKB Pelatihan Khusus Trik Mudah PTK/PTS Metode Template APIK.
PTK APIK VERSI BUKU PKB

A ASLI

P PERLU

I ILMIAH

KKONSISTEN
PENGGUNAAN RUMUS EXCEL APIK ALA
PRAKTISI

A kar Masalah =>Penyakit/Masalah

Perlakuan Tindakan => Pengobatan /Solusi

Identifikasi => 1) Mapel/ Materi; 2) Subjek; 3) lokasi

K emungkinan judul, rumusan masalah, hipotesis, prediksi


kesimpulan
Contoh Akar (A) masalah & Pengobatan (P) PTK
PENYAKIT/ PENGOBATAN/SOLUSI
AKAR MASALAH (A) /PERLAKUAN (P)
1. Hasil Belajar Rendah 1. Media Pembelajaran
2. Prestasi Belajar Rendah 2. Alat Peraga Pendidikan
3. Pemahaman .........Rendah 3. Pendekatan Pembelajaran
3. Kemampuan...... Rendah 4. Metode Pembelajaran
4. Aktivitas ......Rendah 5. Strategi Pembelajaran
5. Motivasi.......Rendah 6. Teknik Mengajar
6. Minat.......Rendah 7. Model Pembelajaran
Contoh Akar (A) masalah & Pengobatan (P) PTS
PENYAKIT/ PENGOBATAN/SOLUSI
MASALAH (A) /PERLAKUAN (P)
1. Kemampuan menyusun RPP 1. Supervisi Akademik
2. Belum Optimalnya Akreditasi 2. Supervisi Klinis
sekolah 3. Lokakarya
3. Kemampuan Pembuatan Soal 4. In House Training
HOTS 5. Supervsi Berkelanjutan
3. Kompetensi TIK dalam 6. Pemberdayaan Guru Sejawat
pembelajaran
7. Kegiatan MGMP
4. Penerapan Model Pembelajaran
Dengan Rumus Excel APIK (± 10 menit akan muncul
ALTERNATIF JUDUL & RUMUSAN MASALAH PTK)
Contoh Penggunaan PTS
GUNAKAN TEMPLATE BAB I, II dstnya
CONTOH TEMPLATE BAB I
CONTOH TEMPLATE BAB I
CONTOH TEMPLATE BAB I
CONTOH TEMPLATE BAB I
CONTOH TEMPLATE BAB I
TRIK APIK ALA PRAKTISI
BAB II ANTI PLAGIAT
Apa PLAGIAT ????

“Plagiat adalah perbuatan sengaja atau tidak sengaja dalam


memperoleh atau mencoba memperoleh kredit atau nilai untuk
suatu karya ilmiah, dengan mengutip sebagian atau seluruh karya
dan atau karya ilmiah pihak lain yang diakui sebagai karya
ilmiahnya, tanpa menyatakan sumber secara tepat dan memadai
(Permendikbud RI No 17 th 2010
TRIK PENULISAN PTK APIK
ALA PRAKTISI ANTI PLAGIAT

AMATI SUMBER PENELITIAN


TULISAN YANG RELEVAN DENGAN
KTI YANG AKAN KITA TULIS
(TINJAUAN PUSTAKA/KAJIAN
EMPIRIK)
TRIK PENULISAN PTK APIK
ALA PRAKTISI ANTI PLAGIAT

PARAFRASE HARUS KITA LAKUKAN


YAITU MENGUNGKAPKAN IDE/
GAGASAN ORANG LAIN DENGAN
MENGGUNAKAN KATA-KATA SENDIRI,
TANPA MERUBAH MAKSUD ATAU MAKNA
IDE/GAGASAN DENGAN TETAP
MENYEBUTKAN SUMBERNYA
TRIK PENULISAN PTK APIK
ALA PRAKTISI ANTI PLAGIAT

IKUTI TATA CARA PENULISAN


KTI BERDASARKAN SALAH SATU
INSTITUSI PERGURUAN TINGGI
KALAU KITA KURANG MERASA
YAKIN MELAKUKAN PARAFRASE
TRIK PENULISAN PTK APIK
ALA PRAKTISI ANTI PLAGIAT

KESIMPULAN SENDIRI SETELAH


MERUJUK BERBAGAI TULISAN
SUATU KEHARUSAN YANG HARUS
KITA RUMUSKAN DALAM MENULIS
KTI SEBAGAI WUJUD GURU
ROFESIONAL
APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

TIDAK MENGERTI MENGERTI


APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

AWAL SULIT LEBIH MUDAH


APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

TEMPLATE LANGKAH SISTEMATIS


MENULIS
APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

AWAL BINGUNG LEBIH MENGERTI


APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

RINCI DARI JUDUL SD BAB AKHIR


SEMINAR DAN JURNAL
APA KATA ALUMNI PELATIHAN PTK/PTS
APIK ALA PRAKTISI ??

DIKLAT SEBELUMNYA BAYAR MAHAL


HASIL NIHIL
SEKARANG HASILNYA MEMUDAHKAN
(GAMBLANG)
Materi pelatihan sudah dicetak dalam bentuk buku dan sudah
dipasarkan
Mari berdiskusi

Anda mungkin juga menyukai