Anda di halaman 1dari 23

SANDWICH

Dra. Lucia Tri Pangesthi, M.Pd.


SANDWICH
Hidangan dari satu atau beberapa potong
roti yang diberi bahan pengoles dan diisi
sayur, buah, protein hewani & nabati
Kedudukan Sandwich
*Appetizer
* Main course
Appetizer Sandwich
*Porsi kecil
50-75 g

*Membangkitkan selera
@ Bahan segar, bervariasi dg aneka warna
@ Beraroma, berasal dari bahan pengoles atau
bahan pengisi dg cita rasa yang tajam
(sosis, smooked beef, corned beef)
@ Pemberian bahan isi secukupnya, tersusun
menarik dan rapi.
Appetizer Sandwich
Main course Sandwich
Adalah sandwich yang disajikan sebagai main course

*Porsi besar
150-200 g, sesuai ketentuan main course
*Komponen sesuai main course
@ Terkandung bahan pangan hewani, sayuran dan
karbohidrat
*Membangkitkan selera
@ Bahan segar, bervariasi dg aneka warna
@ Beraroma, berasal dari bahan pengoles atau
bahan pengisi dg cita rasa yang tajam
@ Penataan menarik dan rapi
Main Course Sandwich

Hot Sandwich
Main Course
Sandwich

Hot Sandwich
Komponen Sandwich
Bread
☺Roti merupakan wadah yang menampung bahan
pengisi sandwich, oleh karena itu:
ᴥ Roti harus cukup kuat ± berumur 1 hari
ᴥ Roti bertekstur lembut dan tidak kering
ᴥ Ketebalan irisan 10-16 mm
☺ Jenis roti yg digunakan berupa dinner roll, french
roll, loaf bread maupun sandwich bread dari
gandum putih atau coklat (whole wheat bread)
Komponen Sandwich
Komponen Sandwich
Bahan Pengoles

Penggunaan bahan pengoles bertujuan:


☺Melindungi roti menjadi lembab oleh bahan
pengisi
☺ Memberikan cita rasa dan aroma
☺ Memudahkan untuk ditelan
☺ Merekatkan bahan pengisi pada roti
☺ Pengolesan dilakukan secukupnya secara rapi
Komponen Sandwich
Bahan Pengoles
jenis-jenis bahan pengoles: Butter
☺Bertekstur lunak shg mudah dioleskan tanpa
merobek roti
☺ Memberikan cita rasa lebih gurih dan beraroma
Komponen Sandwich
Bahan Pengoles
jenis-jenis bahan pengoles: Margarin
☺Bertekstur agak keras shg harus dilunakkan pada
suhu kamar agar mudah dioleskan tanpa
merobek roti
☺ Memberikan cita rasa dan aroma tdk tajam
Komponen Sandwich
Bahan Pengoles
jenis-jenis bahan pengoles: Mayonnaise
☺ Konsistensi pengoles lebih kental dibanding
kriteria saus pd umumnya
☺ Bertekstur lunak shg mudah dioleskan tanpa
merobek roti
☺ Memberikan cita rasa dan aroma khas
Komponen Salad
Pengisi (Fillings)
☺Umumnya berupa sayuran, pangan hewani/nabati
yg dimasak ataupun awetan (sosis, corned beef,
smooked beef), ragout
☺Penggunaan bahan pengisi dilakukan dalam bentuk
potongan dice, julienne, slice
☺ Pengisian dalam jumlah secukupnya agar tdk
merobek roti
Aneka fillings sandwich
Jenis Sandwich

Rolled sandwich

Pinwheel
sandwich
Jenis Sandwich

Open sandwich (canape)

Hot sandwich
Jenis Sandwich

Loaf sandwich

Dekker sandwich
Pedoman Penyajian Sandwich
1. Penataan sandwich tidak dilakukan secara
menumpuk.
Pedoman Penyajian Sandwich
2. Pemilihan warna bahan seimbang.
Warna mrpk unsur daya tarik utama dari indra
penglihatan, akan tetapi batasi jml penggunaan
warna tidak melebihi tiga.
Pedoman Penyajian Sandwich
2. Kerapihan
Kerapihan terkait dengan bentuk, cara memberikan
bahan pengoles, cara menata filling.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai