Anda di halaman 1dari 14

CARA

BELAJAR
EFEKTIF
DAN
EFISIEN
Syifa Safira Miftaqul Jannah, S.Pd
MATERI 01 Manfaat Mempelajari
Cara Belajar Efektif dan Efisien

02 Pengertian Belajar

03 Pengertian Efektif dan


Efisien

04 Cara Belajar
Efektif dan Efisisen
Manfaat Mempelajari
“CBEE”
Sebagai seorang murid, kita bukan
cuma berkewajiban untuk belajar.

Tapi, lebih dari itu, tahu caranya


belajar dengan menyenangkan. Tahu
caranya “untuk apa kita belajar”
sehingga materi-materi yang masuk,
benar-benar dipahami secara konsep.
BELAJAR
Belajar adalah suatu proses atau upaya yang
dilakukan setiap individu untuk mendapatkan
perubahan tingkah laku, baik dalam bentuk
pengetahuan, keterampilan, sikap dan nilai positif
sebagai suatu pengalaman dari berbagai materi yang
telah dipelajari.
Pengertian Pengertian efektif yaitu lebih
Belajar Efektif terarah pada tujuan yang
dicapai tanpa mementingkan
pengorbanan yang
dikeluarkan.
Belajar efektif adalah
cara belajar yang sesuai dengan kondisi personal
pembelajar, baik dari
segi metode,
penggunaan tempat, ataupun
penggunaan waktu.
Pengertian Efisien
Efisiensi lebih menitikberatkan pada
pencapaian hasil yang besar dengan
pengorbanan yang sekecil
mungkin.

Belajar efisien adalah cara belajar yang


meminimalkan usaha tetapi mendapatkan
hasil yang maksimal.
KOMBINASI EFEKTIF DAN EFISIEN

TIDAK EFEKTIF EFEKTIF

- Tidak mencapai - Mencapai tujuan


tujuan - Menghamburkan
TIDAK - Menghamburkan sumber daya
EFISIEN sumber daya

- Tidak mencapai - Mencapai tujuan


tujuan - Tidak
- Tidak menghamburkan
EFISIEN menghamburkan sumber daya
sumber daya
Cara belajar yang efektif adalah
dengan belajar singkat. Maksud
dari belajar singkat adalah belajar
dengan batas waktu pendek-
pendek.

Kok malah belajar sebentar


yang lebih efektif?

Hal ini, untuk menghindari keram


otak.

Keram otak adalah momen di mana


“otak kita sudah tidak mampu
menampung informasi tambahan
untuk mengingat”.
Cara Belajar
Efektif
Berdasarkan
Hasil Penelitian
Cara
Belajar
Teknik
Pomodoro
(Belajar 25 Menit)
Sudahkah
Kamu
Menerapkan
Hal di Atas?
Bagaimanakah
Cara Belajar
yang Efektif
dan Efisien
menurut kamu?
THANK YOU
Any Question?

Anda mungkin juga menyukai