Anda di halaman 1dari 19

BAPPEDA KOTA SERANG

Forum Konsultasi Publik

Disampaikan Oleh:
Ina Linawati, SE, AK, MM
SEKRETARIS BAPPEDA KOTA SERANG
Perlu dilakukan perubahan

?
PROGRAM PRIORITAS, 1. Kualitas sumber daya manusia
2. Aksesibilitas infrastruktur wilayah
PROGRAM UNGGULAN 3. mutu lingkungan hidup, penataan
DAN PROGRAM MENDESAK ruang dan mitigasi bencana
4. kualitas dan daya saing
perekonomian daerah
5. tata kelola pemerintahan yang baik
melalui reformasi birokrasi

1. Alun-alun/ruang publik di
setiap kecamatan
2. Kampung/kelurahan tematik 1. Penataan PKL
3. Pembangunan Mesjid Agung 2. Pengurangan Kemacetan
4. Pengembangan Serang Smart 3. Pengelolaan persampahan
City dan pengurangan spot
5. Peningkatan destinasi wisata genangan air
4. Penegakan Perda K3
LANDASAN HUKUM PERUBAHAN RPJMD Kota Serang Tahun 2018-2023

1 2

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Permendagri Nomor 86 Tahun 2017


Pasal 264 ayat (5) Pasal 342 Ayat (1)

RPJMD dapat diubah 1. Hasil pengendalian dan evaluasi menunjukkan bahwa proses
apabila berdasarkan hasil perumusan, tidak sesuai dengan Permendagri 86 Tahun 2017;
pengendalian dan evaluasi 2. Hasil pengendalian dan evaluasi menunjukkan bahwa
tidak sesuai dengan substansi yang dirumuskan, tidak sesuai dengan Permendagri
perkembangan keadaan 86 Tahun 2017; dan
atau penyesuaian 3. Terjadi perubahan yang mendasar. Perubahan yang
terhadap kebijakan yang mendasar mencakup terjadinya bencana alam, goncangan
ditetapkan oleh politik, krisis ekonomi, konflik sosial budaya, gangguan
pemerintah pusat keamanan, pemekaran daerah, atau perubahan kebijakan
nasional. 5
5
PERUBAHAN YANG MENDASARI

PANDEMI PERUBAHAN KEBIJAKAN KEBIJAKAN KOTA


COVID-19 : KEBIJAKAN NASIONAL : PROVINSI BANTEN : SERANG :
Berimplikasi Peraturan Pemerintah Peraturan Daerah substansi yang belum
pada kinerja Nomor 12 Tahun 2019 Provinsi Banten Nomor terakomodir pada RPJMD
penyelenggaraan tentang Pengelolaan 10 Tahun 2019 tentang Kota Serang Tahun 2018-
pemerintahan Keuangan Daerah Perubahan Atas Peraturan 2023, (diantaranya :
daerah baik skala Peraturan Presiden Nomor Daerah Provinsi Banten terkait kebijakan rencana
makro dan mikro 18 tahun 2020 tentang Nomor 7 tahun 2017 pembentukan BUMD dan
(sektoral) Rencana Pembangunan tentang Rencana penyertaan modal)
Kebijakan Jangka Menengah Nasional Pembangunan Jangka Menyelaraskan dengan
Refocusing Tahun 2020-2024. Menengah Daerah Perubahan RTRW Kota
Realokasi Peraturan Menteri Dalam Provinsi Banten Tahun Serang
Anggaran Negeri Nomor 70 Tahun 2019 2017-2022
tentang Sistem Informasi
Pemerintah Daerah (SIPD)
Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 90 Tahun 2019
Harmonisasi Perubahan RPJMD Kota Serang Sesuai dengan RPJMN
Tahun 2020-2024 dan Perubahan RPJMD Provinsi Banten 2017-2022
PRIORITAS P.RPJMD KOTA
PRIORITAS RPJMN PRIORITAS RPJMD PROV
SERANG
Perda Nomor 10 Tahun 2019 tentang
Perpres Nomor 18 Tahun 2020 tentang RPJMN Tahun 2020 – RPJMD KOTA SERANG
RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017 –
2024 TAHUN 2018-2023
2022
1. Memperkuat Ketahanan Ekonomi untuk Pertumbuhan 1. Penanggulangan Kemiskinan dan 1. Peningkatan kualitas
yang Berkualitas dan Berkeadilan Peningkatan Kesejahteraan Sosial sumber daya manusia
2. Mengembangkan Wilayah untuk Mengurangi Kesenjangan 2. Peningkatan Daya Saing Sumber Daya 2. Peningkatan aksesibilitas
dan Menjamin Pemerataan Manusia infrastruktur wilayah
3. Meningkatkan Sumber Daya Manusia yang Berkualitas dan 3. Peningkatan Daya Saing Perekonomian 3. Peningkatan mutu
Berdaya Saing 4. Peningkatan Daya Saing Pelayanan lingkungan hidup,
4. Revolusi Mental dan Pembangunan Kebudayaan Prasarana dan Sarana pengelolaan penataan
ruang dan mitigasi bencana
5. Memperkuat Infrastruktur untuk Mendukung 5. Pengelolaan Tata Ruang, Sumber Daya
Pengembangan Ekonomi dan Pelayanan Dasar Alam dan Lingkungan Hidup 4. Peningkatan kualitas dan
daya saing perekonomian
6. Membangun Lingkungan Hidup, Meningkatkan Ketahanan 6. Penyelenggaraan Pemerintahan yang daerah
Bencana, dan Perubahan Iklim Baik dan Bersih
5. Peningkatan tata kelola
7. Memperkuat Stabilitas Polhukhankam dan Transformasi 7. Pengembangan dan Pembangunan pemerintahan yang baik
Pelayanan Publik serta Optimalisasi Fungsi dan Peran melalui reformasi birokrasi
Pusat Pertumbuhan dan Kawasan
Strategis
Kegiatan Strategis Jangka Menengah Nasional di Kota Serang
(RPJMN 2020-2024)

Kegiatan Nasional di Kota Serang


Pusat Pengembangan Keahlian/Skill
Development Center (Fungsi Pendidikan) (Jumlah Pusat Pengembangan Keahlian)
Jalan Tol Non Trans Jawa (Panjangn jalan tol serang panimbang yang dibangun)
SPALD-T Skala Permukiman (jumlah sumbangan rumah yang terlayani SPALD-T skala pemukiman
(SR))
SPALD-S Skala Kota (IPLT) (Jumlah pembangunan dan rehabilitasi IPLT (unit))
Sistem Pengelolaan Persampahan Skala
Kota (TPA) (Jumlah TPA baru yang terbangun (unit))

Sistem Pengelolaan Persampahan Skala


Kawasan (TPST) (Jumlah TPST yang terbangun (unit))
Sistem Pengelolaan Persampahan
Berbasis Masyarakat (TPS3R) (Jumlah TPS3R yang terbangun (unit))
PERUBAHAN RPJMD PROPINSI BANTEN 2017-2022
TEMATIK KOTA METROPOLITAN SERANG
MENINGKATNYA AKTIFITAS PENATAAN
WILAYAH SERANG YANG MENGUKUR
KINERJA PENCAPAIAN MENUJU KOTA
METROPOLITAN SERANG
PERUBAHAN TEMA PEMBANGUNAN
KOTA SERANG TAHUN 2018-2023
RPJMD
(Perda No 3 Tentang RPJMD PERUBAHAN RPJMD
Kota Serang Tahun 2018-2023)
Tahun 2019 Pemantapan sinergitas Tahun 2019 Peningkatan Pertumbuhan
(Konsolidasi pembangunan melalui penguatan (Konsolidasi Ekonomi Berbasis Perdagangan,
dan Sinergitas) ekonomi, sumber daya manusia dan Sinergitas) Pertanian, dan Pariwisata Melalui
dan infrastruktur menuju Kota Penguatan Sumber Daya Manusia
Serang sebagai kota peradaban dan Infrastruktur
Tahun 2020 Peningkatan kualitas dan Tahun 2020 Peningkatan Kualitas
(Kualitas pemerataan pembangunan yang (Kualitas Pembangunan Melalui Penguatan
Pembangunan) berkeadilan menuju Kota Serang Pembangunan) Sumber Daya Manusia dan
sebagai kota peradaban Infrastruktur Serta Pengembangan
Potensi Daerah
Tahun 2021 Peningkatan akselerasi Tahun 2021 percepatan pembangunan menuju
(Akselerasi) pembangunan menuju Kota (Akselerasi) pemulihan sosial, ekonomi dan
Serang sebagai kota peradaban peningkatan Daya Saing Daerah
Tahun 2022 Peningkatan daya saing daerah Tahun 2022 Peningkatan daya saing daerah
(Daya Saing menuju Kota Serang sebagai kota (Daya Saing menuju Kota Serang sebagai kota
Daerah) peradaban Daerah) peradaban
Tahun 2023 Peningkatan kualitas kehidupan Tahun 2023 Peningkatan kualitas kehidupan
(Kesejahteraan) masyarakat menuju Kota Serang (Kesejahteraan) masyarakat menuju Kota Serang
sebagai kota peradaban sebagai kota peradaban
PROYEKSI PENDAPATAN
NO URAIAN PROYEKSI APBD 2021 PROYEKSI APBD 2022 PROYEKSI APBD 2023

1. Pendapatan Daerah 1.352.473.171.000 1.360.098.856.000 1.368.105.825.250

1.1 Pendapatan Asli Daerah 190.281.881.000 197.907.566.000 205.914.535.250

1.2 Pendapatan Transfer 1.075.577.840.000 1.075.577.840.000 1.075.577.840.000


REFORMULASI TARGET INDIKATOR MAKRO

PERDA NO 3 Tentang RPJMD Kota Serang 2018-2023 PERUBAHAN RPJMD


Indikator
Pembangunan Target Capaian Target Target Target Target Target Target Target Target
2019 2019 2020 2021 2022 2023 2020 2021 2022 2023

Laju Pertumbuhan
6,51 6,44 6,61 6,71 6,81 6,91 0-1 5,6 5,7 5,8
Ekonomi

Tingkat Kemiskinan 5,26 5,28 5,16 5,06 4,96 4,86 7 6,7 6,2 5,85

Tingkat Pengangguran 8,08 8,08 8,05 8,03 7,98 7,93 9,26 9,06 8,96 8,56

IPM 72,07 72,10 72,47 72,89 73,37 73,92 72,16 72,62 72,92 73,22

Indeks Gini - 0,342 - - - - 0,351 0,350 0,348 0,346


PERUBAHAN RTRW KOTA SERANG DIANTARANYA
1. Kota Serang sebagai kota pusat pelayanan perdagangan dan jasa, pendidikan,
pertanian dan pariwisata religi di Provinsi Banten Menjadi Kota Serang sebagai
kota pusat pelayanan perdagangan dan jasa, pendidikan, dan pariwisata religi di
Provinsi Banten

2. Arahan pengembangan sistem angkutan umum (yang sebelumnya belum


diatur)

3. Kawasan peruntukan industri (kasemen dan Walantaka)

4. Berubahnya kawasan waterfront city menjadi Kawasan Serang Utara Terpadu

5. Program Strategis Nasional Tol Serang Panimbang


PROGRAM UNGGULAN
No Program Unggulan 2019 2020 2021

1.Penys DED Kec.Taktakan & Kec. Curug


1.Pemb.RTH Kec.Walantaka (Lanjutan)
Membangun alun-alun/ruang
1
publik di setiap Kecamatan
  1.Pengadaan Lahan RTH Kec.Taktakan & Kec. Curug 2.Lahan & Pemb RTH Kec.Taktakan
1.Pembangunan RTH Kec.Walantaka 3. RTH Tamansari
1.Pemeliharaan RTH Alun-alun Timur dan Area Patung Debus  

Membangun Mesjid Agung


1.Penys DED Pembangunan Mesjid Mesjid Agung
2   (Landscape ,bongkar,bangun)
sebagai land mark Kota Serang
Pemb Islamic Center
1.Penys DED Pembangunan Islamic Centre

Membangun Serang Smart City


1.Pengadaan perangkat network & instalasi Data Centre Collocation  
3
(Kota Serang Cerdas)
  1.Pengadaan jaringan Fiber Optic  
1.Peralatan Command Center  
1.Kampung Karangjaya Kelurahan Kelurahan Banten (Pancer) (Kampung Kampung Tematik (Resik Lan Aman)
Wisata Bahari) - akses jalan masuk

4
Pembangunan
 
1.Pesisir Kelurahan Banten, Margaluyu dan Sawah Luhur (Kampung
Kampung/Kelurahan Tematik Ekowisata Mangrove) – peningkatan jalan akses  
1.Kampung Pancalaksana Kelurahan Pancalaksana (Kampung Pengrajin
Tas) - akses jalan masuk  
    Pengembangan Usaha ;  
1.Kel. Sukawana : pengerajin Konveksi  
2. Kp. Magelaran Cilik : Industri Kue Kering  
  3. Kp. Pancalaksana : Dompet dan tas,  
4. Kp. Cilowong : Coklat,  
5. Kec. Taktakan : Pengerajin Perak dan  
Emas)  
Meningkatkan kualitas dan
1.Pengembangan Pokdarwis  
5
kuantitas destinasi wisata
  1.Pembinaan dan Fasilitasi Usaha Jasa Wisata  
1.Pembinaan Sumber Daya Pariwisata  
PROGRAM MENDESAK
No Program Mendesak 2019 2020 2021
Penangganan Dampak Covid 19 (Buffer
Stock & PMKS, Pelatihan UMKM,
1.RELOKASI & PENATAAN PKL (Kepandean) 1.Relokasi PKL Rau (pindah ke dalam) Pelatihan Tenaga Kerja)

1.DED Rev. POCIS-CALUNG 1.Relokasi PKL Taman Sari ke Serang Plaza  


1 Penataan Pedagang Kaki Lima (PKL)
1.DED PASAR LAMA 1.Relokasi PKL Karangantu ke Margaluyu  
PENATAAN PKL DAN PEDAGANG (Pasar Rau)
Pencegahan dan Pengawasan ketertiban PKL
 
PENATAAN PKL (Kemang)
   

1.Membuat Kajian Lalu Lintas area komersil dan area


Pendidikan di Kota Serang, Lokasi area Komersil Pasar Rau
dan Pasar Lama dan Area Pendidikan Sekolah Al-Azhar
Kaujon.
 
  1.Membuat PERWAL pelaksanaan sistem satu arah area di
sekolah Al Azhar Pelaksanaan Manajeman Rekayasa Lalu
Terobosan pengurangan kemacetan dan Lintas.  
2
peningkatan disiplin berlalu-lintas 1.Pemenuhan fasilitas keselamatan Lalu Lintas dengan
pengadaan Marka jalan Zona selamat sekolah dan rambu-
rambu Lalu Lintas khususnya kewenangan Kota Serang.  
1. FS Jalan Kemang-Kebun Kubil  
  2. Betonisasi Jl. Kebon Sayur-Calung (Jl. Nunung Bakri)
 
  1. FS Sub Terminal Wilayah Barat & Selatan
 
PROGRAM MENDESAK
No Program Mendesak 2019 2020 2021
Pemb Jln TPA Cilowong, drainase dan
  1.Penyediaan TPS Bronjong

  1.Perluasan Lahan Cilowong  

  1.Peningkatan sarpras persampahan  

  1.Pembentukan Bank Sampah  

 
1.Perencanaan Drainase Lingkungan Perumahan di 6  
Kecamatan
1.Pemeliharaan Drainase Ling. Perumahan TBL, Persada
  Banten, Citra Gading, Permata Banjar Asri, Lopang Indah,  
Peningkatan efektivitas pengelolaan Kidemang Unyur, & Komp. Korem
3 persampahan & pengurangan spot
genangan air  
1.Pemb Drainase Lingkungan Perumahan Taman Angsoka  
Permai

  1.Pembangunan saluran drainase Jl. Sochari  

  1.Pembangunan Drainase Cigeplak  

  1.Pembangunan Drainase Ayip Usman - Unyur  

  1.Pembangunan Drainase Ki Sochari  

 
1.Normalisasi / pembersihan sampah irigasi kebon sayur  
– calung (Jl.Nunung Bakri)
  1. Masterplan drainase Kota Serang  
  1. Penguatan Operasi pelanggaran Perda K3  
Penegakan Perda K3 (ketertiban, 2. Penguatan Kepatuhan Masyarakat terhadap Perda K3
   
4 Kebersihan dan Keindahan) secara Melalui Pembinaan, Penindakan Non Yustisial dan Yustisial
konsisten      
PROGRAM MENDESAK
No Program Mendesak 2019 2020 2021

    Penerapan New Normal

5 Penanganan COVID-19 Penangganan Dampak Covid 19 (Buffer


Stock & PMKS, Pelatihan UMKM,
Pelatihan Tenaga Kerja)
   
JADWAL PENYUSUNAN PERUBAHAN RPJMD
Permendagri nomor
No Agenda Pelaksanaan
86 tahun 2017
1 Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Pasal 48 Selasa ,1 Desember 2020
2 Penyampaian Rancangan Awal RPJMD Pasal 49 Minggu ke III Desember 2020
kepada DPRD
3 Walikota menyampaikan Ranwal P- Pasal 50 Minggu ke II Januari 2021
RPJMD kepada Gubernur untuk (15 Januari 2021)
dikonsultasikan
4 Musrenbang RPJMD Pasal 64 Minggu ke I Maret 2021
(3 Maret 2021)
5 Pembahasan dan Persetujuan bersama Pasal 69 Minggu ke IV Maret – Minggu ke
DPRD dan Walikota terhadap Raperda II April 2021
tentang P-RPJMD
Walikota menyampaikan Raperda Pasal 70 Minggu ke III April 2021
tentang P-RPJMD kepada Gubernur (21 April 2021)
melalui Kepala Bappeda Provinsi untuk
dievaluasi
6 Penetapan Perda RPJMD Pasal 70 Minggu ke II Mei 2021
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai