Anda di halaman 1dari 5

DIKOTOMI

S BAHASA
Shela Dwi Aprilia (1860210222057)
Dira Galuh Anindya Putri (1860210223126)
Awalin Syahira (1860210223125)
Dikotomi
Dikotomi, secara umum, adalah pembagian suatu objek
atau konsep menjadi dua bagian yang saling melengkapi
tetapi terpisah.
Kata dikotomi berasal dari dikotomi Yunani yang
mengacu pada pembagian sesuatu menjadi bagian yang
sama. Ini terdiri dari prefiks dis- yang menunjukkan dua,
kata kerja temnein yang berarti memotong dan akhiran -
ia yang memaksakan kualitas.
DIKOTOMI DALAM
LINGUISTIK ALA SAUSSURE
Dikotomi Langue Dikotomi Diakronis dan Dikotomi Signifie
dan Parole Sinkronis dan Signifiant
Dalam pengertian umum, Kata “diakronik” berasal dari Signe (tanda bahasa). tanda
bahasa Yunani “dia” artinya bahasa adalah satuan psikis yang
“langue” adalah abstarksi dan
sepanjang dan kata “chronos” yang bermuka dua (konsep dan
artikulasi bahasa pada tingkat berarti waktu. Dalam istilah gambaran akustis), yang
sosial budaya, sedangkan linguistik, diakronik berarti studi keduanya bersatu padu dan saling
bahasa dari waktu ke waktu. memicu. Bila kata Latin arbor
“parole” merupakan expresi
Sementara kata “sinkronik” juga dicari maknanya, jelaslah bahwa
bahasa pada tingkat individu. hanya pendekatan yang dilakukan
berasal dari bahasa Yunani “syn”
oleh langue yang sesuai dengan
yang artinya bersama. Kata
kenyataan. Konsep itulah yang
sinkronik artinya bersama dalam
disebutnya signifie dan gambaran
DIKOTOMI DALAM
LINGUISTIK ALA SAUSSURE
Dikotomi Bahasa sebagai Fakta
Sosial dan Fakta Psikologis
Dikotomi Bentuk dan
Dikotomi Hubungan
Substansi Bahasa Sebagai sistem tanda, bahasa
Sintagmatik dan Paradigmatik merupakan kesadaran masyarakat
dapat diungkapkan bahwa bentuk
Hubungan sintagmatik adalah (bersama) yang bersifat arbitrer.
(forma) mengacu kepada sistem
hubungan di antara mata rantai Karena sebagai fakta sosial, tidak
relasi, sedangkan substansi adalah
dalam suatu rangkaian ujaran. seorang pun yang dapat menguasai
bendanya, objek materiel bahasa.
bahasa ibu dengan sempurna.
Hubungan ini disebut hubungan Sistem relasi itu terungkap dalam Menurut penjelasan ini bahwa
in praesentia. Hubungan itu hubungan sintagmatik dan seseorang hanya akan dapat
didasari oleh dua atau sejumlah hubungan paradigmatik. Sistem itu mengungkapkan kalimat tertentu
istilah yang juga hadir dalam sendiri terjadi dari tingkat-tingkat bila dia pernah mendengarnya.
suatu seri yang efektif. struktur. Tiap-tiap tingkat terdiri Atau dengan kata lain bahwa
atas unsur yang saling berkontras kalimat yang diungkapkannya itu
Sebaliknya, hubungan
dan berkombinasi untuk telah ada di masyarakat semua
paradigmatik menyatukan istilah- bukan fakta sosial, sebab
membentuk satuan yang lebih
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai