Anda di halaman 1dari 16

Teknik Pemeliharaan dan

Perawatan PLTS
Kelompok C:
 Ninda Nurfadhilah S.
 Nur Musyarrafah
 Nurul Hidayah
 Nurul Hijrawati
Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS)
merupakan sistem yang memanfaaatkan energi
foton dari matahari menjadi energi listrik.
Berdasarkan lokasi pemasangan sistem PLTS
Prinsip dibagi menjadi dua jenis yaitu, sistem PLTS pola
tersebar (distributed PV plant) dan sistem PLTS
Kerja pola terpusat (centralized PV plant).

PLTS Berdasarkan aplikasi dan konfigurasinya,


secara garis besar PLTS diklasifikasikan menjadi
dua yaitu, sistem PLTS yang tidak terhubung
jaringan (off-grid PV plant dan sistem PLTS yang
terhubung dengan jaringan (ongrid PV plant)
Diagram PLTS On Grid Diagram PLTS Off Grid
 Sel atau modul Photovoltaic

Komponen  Regulator
Utama
PLTS  Inverter

 Baterai
Teknik Pemeliharaan dan Perawatan PLTS
1. Modul Surya
• Pemeriksaan kebersihan modul surya

• Pemeriksaan bayangan modul surya


• Pemeriksaan wilayah modul surya

• Pemeriksaan kondisi modul surya


2. Solar Charge Controller/Inverter Baterai
• Pemeriksaan kebersihan ventilasi
inverter/solar charge controller

• Pencatatan tegangan solar charge


controller/inverter baterai pada pagi hari
dan malam hari
• Periksa indicator discharging atau
penggunaan beban menyala pada malam
hari

• Periksa solar charge controller/inverter


baterai
3. Baterai
• Pemeriksaan kebersihan

• Periksa kebocoran cairan pada baterai dan


koneksi terminal
• Periksa suhu baterai

• Pemeriksaan fisik baterai


4. Combiner Box
• Periksa kondisi combiner box
5. Panel distribusi AC dan DC
• Pemeriksaan kebersihan

• Pencatatan panel distribusi AC


• Periksa panel distribusi AC

• Periksa panel distribusi DC


6. Seluruh Komponen
• Pemeriksaan sistem grounding
Thank You

Anda mungkin juga menyukai