Anda di halaman 1dari 7

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA

GELOMBANG LAUT

OLEH :

1. BAYU HIMAWAN AJITAMA

2. CHOIRUL RIZAL RIFALDI

3. CLARA NOVITASARI
Kebutuhan Listrik
SLIDE 2 di Indonesia

JUMLAH PELANGGAN LISTRIK PLN 2017 SEBANYAK 66,63 juta pelanggan,

Sementara penjualan listrik PLN sepanjang Januari-Agustus 2017 mencapai 146,37


Giga Watt Hour (GWH)

Guna meningkatkan layanan listrik masyarakat serta mencapai target elektrifikasi 100
persen pada 2024, pemerintah mencanangkan pembangunan pembangkit listrik 35.000
MW. Selain itu, pemerintah juga akan menargetkan pengadaan gardu induk sebesar
108.000 MVA dengan transmisi sepanjang 46.760 KMS. Adapun kebutuhan pendanaan
pembangunan infrastruktur listrik periode 2015-2019 mencapai Rp 1.250 triliun.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Potensi Gelombang Laut Di
Indonesia
Kecepatan arus pasang-surut di pantai-pantai perairan Indonesia umumnya
kurang dari 1,5 m/detik, kecuali di selat-selat diantara pulau-pulau Bali, Lombok, dan
Nusa Tenggara Timur, kecepatannya bisa mencapai 2,5 - 3,4 m/detik.

Arus pasang-surut terkuat yang tercatat di Indonesia adalah di Selat antara


Pulau Taliabu dan Pulau Mangole di Kepulauan Sula, Propinsi Maluku Utara, dengan
kecepatan 5,0 m/detik. Berbeda dengan energi gelombang laut yang hanya terjadi pada
kolom air di lapisan permukaan saja, arus laut bisa terjadi pada lapisan yang lebih
dalam. Kelebihan karakter fisik ini memberikan peluang yang lebih optimal dalam
pemanfaatan konversi energi listrik.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Komponen – Komponen
SLIDE 4
Pembangkit Listrik
Tenaga Gelombang Laut

1. Struktur dan penggerak utama yang menangkap energi gelombang


2. Pondasi yang menjaga struktur dan penggerak utama di tempat.
3. Power take-off (PTO) sistem dimana energi mekanik diubah menjadi
energi listrik.
4. Sistem kontrol untuk menjaga dan mengoptimalkan kinerja dalam
kondisi operasi.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Pembangkit Listrik Tenaga
SLIDE 5
Gelombang Laut
Oscillating Oscillating Overtopping
Water Bodies
Column

OWC merupakan salah satu PLTGL tipe oscillating bodies PLTGL Overtopping terdiri
sistem dan peralatan yang merupakan PLTGL yang dari struktur waduk tetap yang
dapat mengubah energi menggunakan benda terapung mengambang dan
gelombang laut menjadi energi dengan mengikuti gerakan menggunakan system ketika
gelombang tiba, waduk akan
listrik dengan menggunakan arah gelombang sebagai menampung tumpahan air laut
kolom osilasi. penggerak utama. tersebut
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Kelebihan dan Kekurangan PLTGL
Kelebihan PLTGL
 Energi ombak adalah energi yang bisa didapat setiap hari,
tidak akan pernah habis
 Tidak menimbulkan polusi karena tidak ada limbahnya
Kekurangan PLTGL
 Mudah untuk mengkonversi energi listrik dari energi • Diperlukan alat khusus yang memerlukan teknologi
mekanik pada ombak tinggi, sehingga tenaga ahli sangat diperlukan.
 Mempunyai intensitas energi kinetik yang besar • Output dari pembangkit listrik tenaga pasang surut
dibandingkan dengan energi terbarukan yang lain. Hal ini mengikuti grafik sinusoidal sesuai dengan respons
disebabkan densitas air laut 830 kali lipat densitas udara pasang surut akibat gerakan interaksi Bumi-Bulan-
sehingga dengan kapasitas yang sama, turbin arus laut akan Matahari.
jauh lebih kecil dibandingkan dengan turbin angin. • Biaya instalasi dan pemeliharaannya yang cukup
 Tidak perlu perancangan struktur yang kekuatannya besar.
berlebihan seperti turbin angin yang dirancang dengan • Tantangan teknis tersendiri untuk para insinyur dalam
memperhitungkan adanya angin topan karena kondisi fisik desain sistem turbin, sistem roda gigi, dan sistem
pada kedalaman tertentu cenderung tenang dan dapat generator yang dapat bekerja secara terus-menerus
diperkirakan. selama lebih kurang lima tahun.
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Thank You!
Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai