Anda di halaman 1dari 22

Kemampuan Penalaran

Matematis
Kelompok 1
1. Annisa Devia Rahman
2. Indah Cahyani
3. Nurhalisa
4. Nurkumala Sari
5. Raisa Adela

Dosen Pengampu : Dr. Nahor. M. Hutapea, M.Pd


Pengertian Kemampuan Penalaran Matematis
Menurut Gardner et al(Lestari dan Yudhanegara:2015) Kemampuan Penalaran
matematis adalah kemampuan menganalisis, mengeintegrasikan, memberikan alasan
yang tepat dan menyelesaikan maalah yang tidak rutin.

Kemampuan Penalaran Matematis kemampuan menganalisis,


menggeneraliskasikan, mensintesis, membuat asumsi yang logis, menjelaskan ide
dan memberikan kesimpulan (Permendikas Nomor 22 Tahun 2006)

Kemampuan Penalaran Matematis kemampuan untuk


menganalisis, mensisntesis, memberikan alasan yang tepat,
menyelesaikan masalah yang tidak rutin, dan memberikan
kesimpulan.
Pentingnya Kemampuan Penalaran
Matematis
Membuktikan
Argumen/Pernyataan
Matematika
Membuat
Argumen/Pernyataan
Matematika

Membangun gagasan baru

Menyelesaikan
Permasalahan Matematika
Jenis Jenis Kemampuan Penalaran
Matematis (KPM)
Secara garis besar kemampuan penalaran matematis ada dua jenis:
Menurut Sumarmo
(2010) :

Induktif
Menarik suatu kesimpulan atau membuat suatu pernyataan
baru yang bersifat umum berdasarkan pada pernyataan khusus
yang diketahui benar.
Nilai kebenaran dapat benar atau salah tergantung
argument yang diberikan

Deduktif
Penarikan kesimpulan berdasarkan aturan yang disepakati dan
kebenaran dari suatu konsep atau pernyataan diperoleh sebagai
akibat logis dari kebenaran sebelumnya.
- Nilai kebenaran bersifat mutlak yaitu benar atau
salah
Jenis Jenis Kemampuan Penalaran
Matematis (KPM)

Menurut Stremberg (dalam Nike,2015) penalaran induktif


Induktif adalah proses dari fakta-fakta atau observasi-observasi
spesifik untuk mencapai kesimpulan yang dapat
menjelaskan fakta-fakta tersebut secara koheren.

Menurut Stremberg (dalam Nike,2015)


penalaran deduktif adalah proses penalaran dari
satu atau lebih pernyataan umum terkait
Deduktif dengan apa yang diketahui untuk mencapai satu
kesimpulan logis tertentu.
Indikator Kemampuan Penalaran
Matematis
Berdasarkan karya Alawiyah (2017) mengungkapkan
bahwa indikator kemampuan penalaran matematis adalah sebagai berikut.

2. Melakukan 3. Menarik kesimpulan,


1. Mengajukan menyusun bukti, memberikan
manipulasi
dugaan. alasan atau bukti terhadap
matematika. kebenaran solusi.

6. Menemukan pola atau


4. Menarik 5. Memeriksa
sifat dari gejala
kesimpulan dan kesahihah suatu matematis untuk
pernyataan. argumen. membuat generalisasi.
Menurut Sumarmo (dalam Tina:2015) dalam pembelajaran matematika adalah
sebagai berikut :

(3)
(2) Memberikan
(1) Menarik Memperkirakan (4) Menggunakan
penjelasan
kesimpuln logis jawaban dan pola dan hubungan
dengan model,
proses solusi untuk menganalisis
fakta, sifat-sifat,
situasi matematis
dan hubungan
(5) Menyusun (6) Merumuskan (7) Menyusun (8) Menyusun
dan mengkaji lawan, mengikuti argument yang pembuktian
konjektur aturan inferensi, valid langsung, tak
memeriksa langsung, dan
validitas menggunakan
argument induksi matematis.
Rubrik Penilaian Kemampuan Penalaran Matematis

Indikator
No Kemampuan Kriteria Skor
Penalaran
mengajukan kemungkinan jawaban 3
dengan benar dan lengkap
Mengajukan Mengajukan kemungkinan jawaban
1 dugaan dengan benar tetapi tidak lengkap 2
(conjuctures) atau sebaliknya
Mengajukan kemungkinan jawaban 1
yang salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menemukan hubungan antara fakta,
konsep, prinsip dalam menyelesaikan 3
masalah dengan benar dan lengkap
Melakukan Menemukan hubungan antara fakta,
2 Manipulasi konsep, prinsip dalam menyelesaikan 2
Matematika masalah tetapi ada beberapa kesalahan
Menemukan hubungan antara fakta,
konsep, prinsip dalam menyelesaikan 1
masalah tetapi salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menyusun bukti, memberikan alasan
Menarik atau bujti terhadap beberapa solusi 3
keimpulan, dengan benar dan lengkap
menyusun Menyusun bukti, memberikan alasan
3 bukti, atau bukti terhadap beberapa solusi 2
memberikan tetapi ada beberapa kesalahan
alasan atau
Menyusun bukti, memberikan alasan 1
bukti
atau bukti terhadap beberapa solusi
terhadap
tetapi salah
beberapa
solusi Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menarik kesimpulan dari pernyataan 3
dengan benar dan lengkap
Menarik Menarik kesimpulan dari pernyataan 2
4 kesimpulan tetapi ada beberapa kesalahan
dari
Menarik kesinmpulan dari pernyataan 1
pernyataan
tetapi salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menyelidiki kebenaran dengan
menyebutkan 2 pernyataan yang ada 3
dengan benar dan lengkap
Memeriksa Menyelidiki kebenaran dengan
5 kesahihan menyebutkan 2 pernyataan tetapi ada 2
suatu beberapa kesalahan
argumen
Menyelidiki kebenaran dengan
menyebutkan 1 pernyataan yng ada 1
dengan benar
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menentukan pola atau cara dari suatu
pernyataan dan dapt menarik kesimpulan 3
Menentukan bersifat umum dengan benar dan
pola atau lengkap
6 sifat dari Menentukan pola atau cara dari suatu
gejala pernyataan dan dapat menarik 2
matematis kesimpulan bersifat umum tetapi ada
untuk beberapa kesalahan
membuat
Menentukan pola atau cara dari suatu
generalisasi
pernyataan dan dapat menarik 1
Rubrik Penilaian Kemampuan Penalaran Matematis

Indikator
No Kemampuan Kriteria Skor
Penalaran
mengajukan kemungkinan jawaban 3
dengan benar dan lengkap
Mengajukan Mengajukan kemungkinan jawaban
1 dugaan dengan benar tetapi tidak lengkap 2
(conjuctures) atau sebaliknya
Mengajukan kemungkinan jawaban 1
yang salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menemukan hubungan antara fakta,
konsep, prinsip dalam menyelesaikan 3
masalah dengan benar dan lengkap
Melakukan Menemukan hubungan antara fakta,
2 Manipulasi konsep, prinsip dalam menyelesaikan 2
Matematika masalah tetapi ada beberapa kesalahan
Menemukan hubungan antara fakta,
konsep, prinsip dalam menyelesaikan 1
masalah tetapi salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menyusun bukti, memberikan alasan
Menarik atau bujti terhadap beberapa solusi 3
keimpulan, dengan benar dan lengkap
menyusun Menyusun bukti, memberikan alasan
3 bukti, atau bukti terhadap beberapa solusi 2
memberikan tetapi ada beberapa kesalahan
alasan atau
Menyusun bukti, memberikan alasan 1
bukti
atau bukti terhadap beberapa solusi
terhadap
tetapi salah
beberapa
solusi Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menarik kesimpulan dari pernyataan 3
dengan benar dan lengkap
Menarik Menarik kesimpulan dari pernyataan 2
4 kesimpulan tetapi ada beberapa kesalahan
dari
Menarik kesinmpulan dari pernyataan 1
pernyataan
tetapi salah
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menyelidiki kebenaran dengan
menyebutkan 2 pernyataan yang ada 3
dengan benar dan lengkap
Memeriksa Menyelidiki kebenaran dengan
5 kesahihan menyebutkan 2 pernyataan tetapi ada 2
suatu beberapa kesalahan
argumen
Menyelidiki kebenaran dengan
menyebutkan 1 pernyataan yng ada 1
dengan benar
Tidak menjawab 0
No Indikator Skor
Kemampuan Kriteria
Penalaran
Menentukan pola atau cara dari suatu
pernyataan dan dapt menarik kesimpulan 3
Menentukan bersifat umum dengan benar dan
pola atau lengkap
6 sifat dari Menentukan pola atau cara dari suatu
gejala pernyataan dan dapat menarik 2
matematis kesimpulan bersifat umum tetapi ada
untuk beberapa kesalahan
membuat
Menentukan pola atau cara dari suatu
generalisasi
pernyataan dan dapat menarik 1
Thankyou

Anda mungkin juga menyukai