Anda di halaman 1dari 10

Barisan Monoton

ANALISIS REAL Oleh


Ratu Sarah Fauziah I
DEFINISI 2.3.1
Diberikan barisan bilangan real
i. Barisan dikatakan naik (increasing) jika untuk semua
ii. Barisan dikatakan naik tegas (strictly increasing) jika untuk semua
iii. Barisan dikatakan turun (decreasing) jika untuk semua
iv. Barisan dikatakan turun tegas (strictly decreasing) jika untuk semua
DEFINISI 2.3.2
Barisan dikatakan monoton jika berlaku salah satu naik atau turun.
CONTOH 2.3.3.
a. Barisan berikut ini naik (monoton)
(i)
(ii)
(iii) jika
b. Barisan berikut ini turun (monoton)
(i)
(ii)
(iii) jika
c. Barisan berikut ini tidak monoton
(i)
(ii)
2.3.4. TEOREMA
KONVERGENSI MONOTON
a. Jika naik (monoton) dan terbatas ke atas, maka konvergen dengan

b. Jika turun (monoton) dan terbatas ke bawah, maka konvergen dengan


BUKTI
Karena terbatas ke atas, maka terdapat sedemikian hingga untuk semua .
Namakan , maka , terbatas ke atas dan tidak kosong.
Menurut Sifat Lengkap ℝ , maka supremum ada, namakan . Diambil , maka
terdapat sedemikian hingga . Karena naik monoton, maka untuk berlaku

atau
CONTOH 2.3.5
Diketahui barisan dengan dan .
Apakah konvergen? Jika iya, tentukan
JAWAB
Akan ditunjukkan menggunakan induksi bahwa naik monoton.
Untuk , diperoleh (benar).
Misalkan benar untuk , yaitu .
Akan dibuktikan benar untuk , yaitu

Berari benar untuk


Jadi, menurut induksi naik monoton. Selanjutnya, ditunjukkan bahwa terbatas ke
atas (oleh 3), yaitu , untuk semua
LANJUTAN
Untuk benar, sebab .
Misalkan benar untuk yaitu . Maka yang berarti benar untuk . Jadi, menurut induksi
terbukti bahwa , untuk semua . Karena naik monoton dan terbatas ke atas, maka
menurut Teorema 2.3.4 barisan konvergen.
Misalkan , maka diperoleh

Diperoleh atau Untuk jelas tidak mungkin, sebab untuk semua .


Jadi, terbukti bahwa konvergen dan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai