Anda di halaman 1dari 64

DERET BILANGAN

Tujuan pembelajaran
Setelah mempelajari pokok bahasan ini, peserta didik
diharapkan mampu :
1. Menentukan jumlah suku ke - n dari deret aritmatika dan
deret geometri
2. Menyelesaiakan permasalah sehari - hari yang berkaitan
dengan konsep deret aritmatika dan deret geometri
Apersepsi
1. Apa itu barisan bilangan ?
2. ½,¼,⅛,... apakah termasuk
barisan bilangan ? Jika ya, apakah
bilangan tersebut membentuk
barisan aritmatika atau barisan
geometri ?
3. Sebutkan contoh barisan
aritmatika dan barisan geometri.
Berikut ini adalah salah satu
permasalahan sehari- hari yang
berkaitan dengan DERET
BILANGAN
Masalah 1

Coba kalian buat kelompok


sebanyak 2, 3, 4, 5, atau 6 orang,
kemudian lakukan jabat tangan
bersama teman satu kelompokmu
Setelah itu jawab pertanyaan
berikut.
1. Jika ada 2 orang dalam
kelompokmu, berapa banyak
jabat tangan yang terjadi ?
2. Jika ada 3 orang dalam
kelompokmu, berapa banyak
jabat tangan yang terjadi ?
3. Jika ada 4 orang dalam
kelompokmu, berapa banyak
jabat tangan yang terjadi ?
4. Berapa total siswa dalam
kelompokmu dan berapa banyak
jabat tangan yang terjadi
5. Apakah banyak jabat tangan
diatas membentuk barisan
aritmatika atau geometri
Sekarang, coba cermati lagi deret
bilangan diatas
1 + 2 + 3 + 4 + ... + 98 + 99 + 100
= ...

1. Apakah bilangan pada deret


diatas membentuk barisan ?
2. Barisan apakah yang dibentuk
dari suku - suku pada deret
diatas ?
Bilangan - bilangan pada deret
diatas membentuk barisan
bilangan, barisan bilangan itu
adalah barisan aritmatika,karena
memiliki beda yang tetap
Dari uraian pertanyaan diatas
diperoleh definisi dari deret
aritmatika sebagai berikut.

DERET ARITMATIKA adalah


suatu deret yang diperoleh dari
menjumlahkan suku - suku pada
barisan aritmatika.
Ayo mencoba

Sekarang coba hitung jumlah


deret bilangan 1+2+3+...
+98+99+100 menggunakan
rumus diatas.Apakah hasilnya
sama dengan perhitungan gauss
Contoh 1
Diketahui deret
13+16+19+22+...
Tentukan jumlah 30 suku pertama
deret tersebut.
2. DERET GEOMETRI

Disuatu kota tercatat peningkatan


yang signifikan dari jumlah
pasien yang terinveksi covid 19.
Jawab pertanyaan berikut yang
terkait data pada tabel diatas
1. Apakah jumlah pasien
membentuk barisan bilangan ?
2. Berapa beda atau rasio dari
barisan diatas ?
3. Terdiri dari berapa suku barisan
tersebut ?
Susunan bilangan jumlah pasien
yang terinfeksi covid 19
membentuk barisan bilangan,
barisan bilangan itu adalah
barisan geometri, karena memiliki
rasio yang tetap.

Barisan geometri tersebut terdiri


dari lima suku.
Contoh 2
Hasil produksi sebuah perusahaan
sepeda pada tahun 2020
meningkat setiap bulannya dan
membentuk barisan geometri.
produksi pada bulan januari
sebanyak 120 unit. Pada bulan
April, hasil produksi mencapai
3.240 unit. Berapakah total hasil
produksi sepeda hingga bulan mei
3. DERET GEOMETRI TAK HINGGA

Bola tenis dilemparkan ke atas setinggi


1m. Bola tersebut akan terus memantul
sampai akhirnya berhenti. Setelah
dicermati, setiap kali bola memantul,
tingginya menjadi ¼ kali dari tinggi
pantulan sebelumnya. Kira-kira berapa
panjang lintasan bola dari awal
memantul sampai berhenti.
Lakukan percobaan melempar
bola bersama kelompokmu, lalu
jawablah pertanyaan di bawah ini.
Pertanyaan
1. Menurutmu, apakah tinggi
pantulan bola pada permasalahan di
atas membentuk deret geometri ?
Bagaimana kalian mengetahuinya ?
2. Setelah melakukan percobaan,
Apakah kalian mengetahui dengan
pasti berapa kali bola memantul
sampai akhirnya berhenti ?
Tinggi pantulan bola pada
masalah diatas membentuk deret
geometri karena disebutkan pada
permasalahan bahwa setiap kali
bola memantul tingginya menjadi
¼ kali dari tinggi pantulan
sebelumnya, maka ¼ adalah rasio
pada deret.
Setelah melakukan percobaan
tidak diketahui secara pasti
berapa kali bola memantul sampai
akhirnya berhenti, karena banyak
pantulan bola tidak terhitung atau
tak hingga banyak.
Contoh 3
Sebuah bola dijatuhkan ke lantai
dari ketinggian 2 m dan memantul
kembali dengan tinggi ¾ dari
ketinggian semula. Hitung
panjang lintasan bola tersebut
sampai bola berhenti.

Anda mungkin juga menyukai