Anda di halaman 1dari 31

UNIT PENANGGULANGAN KEBAKARAN DI

TEMPAT KERJA
TUJUAN

MENCEGAH MENGURANGI DAN


MEMADAMKAN KEBAKARAN UNDANG-UNDANG NO. 1 TAHUN 1970
TENTANG
MENCEGAH DAN MENGURANGI KESELAMATAN KERJA
BAHAYA PELEDAKAN
AKIBAT KEBAKARAN DI TEMPAT
KERJA:
1. KERUGIAN MATERIEL / HARTA BENDA
2. KORBAN MANUSIA : CIDERA - MENINGGAL
3. KEPENTINGAN PEMBANGUNAN NASIONAL

PERLUNYA
TINDAKAN
PENCEGAHAN
AKIBAT KEBAKARAN
PENCEGAHAN

PENGENDALIAN ENERGI

PRNYEDIAAN SARANA

KETERSEDIAAN PRSONIL

PELATIHAN

UJI KOPETENSI
PENGENDALIAN

PROSEDUR

PEMELIHARAAN SARANA
PROTEKSI

KOPETENSI PETUGAS
KLASIFIKASI RESIKO
KLASIFIKASI TINGKAT POTENSI BAHAYA

KETERSEDIAAN
PETUGAS DG
TINGKAT
KOPETENSI
PETUGAS PEMADAMAN
KEBAKARAN

TERSERTIFIKASI
• MELALUI UJI KOPETENSI
• PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
• DRIL TENTANG DAMKAR DI UNIT KERJA / PERUSAHAAN
PETUGAS PEMADAMAN
KEBAKARAN
KETERSEDIAAN PETUGAS

TERGANTUNG KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA


DI TEMPAT KERJA DAN JUMLAH TENAGA
KERJA

Masing-masing jenjang kopetensi memiliki peran


fungsi dan tanggung jawab.
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
PETUGAS PERAN KEBAKARAN :

Jenjang pendidikan
TELAH MENGIKUTI KURSUS TEKNIS PENANGGULANGAN SLTP
KEBAKARAN TINGKAT DASAR I
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
REGU PENANGGULANGAN KEBAKARAN :
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
REGU PENANGGULANGAN KEBAKARAN :

Jenjang pendidikan
TELAH MENGIKUTI KURSUS TEKNIS PENANGGULANGAN SLTA
KEBAKARAN TINGKAT DASAR II
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
KOORDINATOR UNIT PENANGGULANGAN KEBAKARAN :

MASA KERJA 5 TAHUN


Jenjang pendidikan
TELAH MENGIKUTI KURSUS TEKNIS PENANGGULANGAN SLTA
KEBAKARAN TINGKAT DASAR I DASAR II TINGKAT AHLI K3
PRATAMA
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
AHLI K3 SPECIALIS PENANGGULANGAN KEBAKARAN:
PERAN FUNGSI & TANGGUNG JAWAB PETUGAS
AHLI K3 SPECIALIS PENANGGULANGAN KEBAKARAN :

MASA KERJA 5 TAHUN


Jenjang pendidikan D.III
TELAH MENGIKUTI KURSUS TEKNIS PENANGGULANGAN
KEBAKARAN TINGKAT DASAR I DASAR II TINGKAT AHLI
MADYA
AHLI K3 SPECIALIS PENANGGULANGAN KEBAKARAN :

TATA CARA PENUNUKAN PERATURAN


MENTERI
DAFTAR JENIS TEMPAT KERJA BERDASARKAN
KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA
DAFTAR JENIS TEMPAT KERJA BERDASARKAN
KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA
DAFTAR JENIS TEMPAT KERJA BERDASARKAN
KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA
DAFTAR JENIS TEMPAT KERJA BERDASARKAN
KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA
DAFTAR JENIS TEMPAT KERJA BERDASARKAN
KLASIFIKASI POTENSI BAHAYA
TRAINING PETUGAS TINGKAT D
(DASAR I)

25 JP X 45
MENIT
TRAINING PETUGAS TINGKAT C
(DASAR II)

28 JP X 45
MENIT
MATERI PELATIHAN
• Dasar-dasar K3 Penanggulangan Kebakaran
• Dasar-dasar Manajemen Kebakaran
• Teori Api dan Anatomi Kebakaran
• Sistem kebakaran Aktif
• Fire Emergency Plan (APAR, Hydrant)
• Konsep Perencanaan System Proteksi Kebakaran
• Penerapan 5R di Tempat Kerja
• Evaluasi Potensi Bahaya Kebakaran
• Penanganan Benda-benda dan pekerjaan berbahaya
• Instalasi listrik dan penyalur petir
• Manajemen penanganan kebakaran
• Peraturan wajib lapor kecelakaan
MATERI PELATIHAN
• System analisa kasus kecelakaan dan kebakaran
• System pelaporan kecelakaan dan kebakaran
• Asuransi kebakaran
• Perilaku manusia dalam menghadapi kebakaran
• Penyusunan buku penanganan kebakaran
• Scenario penanggulanan kebakaran
• Teknik pemeriksaan dan pengujian system proteksi kebakaran
• Pengembangan Program Keselamatan & Kesehatan Kerja
• Penaksiran Resiko Kebakaran.
• Perancangan Sistem Proteksi Kebakaran berdasarkan Basis Kinerja.
• Model dan Simulasi Kebakaran (visualisasi menggunakan komputer).
• Prinsip Analisa Biaya & Metode Penilaian Investasi pada Kebakaran.
MATERI PELATIHAN
• Perlindungan Terhadap Bahaya Peledakan.
• Sistem Pengendalian Asap.
• Konstruksi Bangunan yang Berkaitan dengan Penanggulangan
Kebakaran.
• Dampak Lingkungan pada Penanggulangan Kebakaran.
• Evaluasi Sistem Proteksi Kebakaran.
• Uji Sifat Bakar Bahan Banguna dan Uji Ketahanan Api Komponen
Struktur Bangunan.
• Audit Kebakaran Internal.
• Praktek Perancangan Sistem Proteksi Kebakaran
• Evaluasi
Sistem proteksi kebakaran :
AKTIF :
Sistem proteksi kebakaran :
PASIF :
Isilah titik titik pada kolom klas kebakaran dengan V bila sesuai dan tanda X bila tidak
sesuai!
Dan isilah pula bagaimana cara pemadamannya!

Media pemadaman
A
Klas Kebakaran
B C D Cara Pemadaman

Selimut/kain/karung ......... ......... ......... ......... ...........................

Tepung kimia ......... ......... ......... ......... ...........................

AIR ......... ......... ......... ......... ...........................

Pasir ......... ......... ......... ......... ...........................

Gas CO2 ......... ......... ......... ......... ...........................

Busa ......... ......... ......... ......... ...........................


SYARAT SARANA EVAKUASI
1 Aman sementara, terjamin kedap asap & panas;
2 Tidak dikunci, tidak terhalang oleh benda apapun;
3 Memiliki lampu darurat;
4 Bukaan pintu kearah pelarian;
5 Mudah dijangkau (pajang jarak tempuh sependek mungkin)

6 Ada petunjuk arah yang dapat dilihat dalam keadaan gelap.


e PENYELENGGARAAN LATIHAN DAN GLADI PENANGGULANGAN KEBAKARAN SECARA
BERKALA

Anda mungkin juga menyukai