Anda di halaman 1dari 4

Apa itu Permukiman Kumuh…?

Sumber : UU No.1/2011 Psl 95

Penurunan kualitas
Ketidakteraturan dan rumah, perumahan, dan
kepadatan bangunan permukiman, serta
yang tinggi prasarana, sarana dan
utilitas umum

Pembangunan
rumah, perumahan,
Ketidaklengkapan
dan permukiman
prasarana, sarana,
yang tidak sesuai
dan utilitas umum
dengan rencana tata
ruang wilayah
Permukiman kumuh pesisir ?
Merupakan permukiman yang tidak layak huni karena
ketidakteraturan bangunan, tingkat kepadatan bangunan yang tinggi,
dan kualitas bangunan serta sarana dan prasarana yang tidak
memenuhi syarat yang terletak pada pesisir laut atau pinggir laut
Penyebab pemukiman kumuh ......?
Menurut Khomarudin, 1997 penyebab utama tumbuhnya permukiman kumuh adalah
sebagai berikut :
• 1.      Urbanisasi dan migrasi yang tinggi terutama bagi kelompok masyarakat
berpenghasilan rendah,
• 2.      Sulit mencari pekerjaan,
• 3.      Sulitnya mencicil atau menyewa rumah,
• 4.      Kurang tegasnya pelaksanaan perundang-undangan,
• 5.     Perbaikan lingkungan yang hanya dinikmati oleh para pemilik rumah serta disiplin
warga yang rendah,
• 6.      Semakin sempitnya lahan permukiman dan tingginya harga tanah.
PETA KOTA SEMARANG DAN LOKASI TAMBAK LOROK

Anda mungkin juga menyukai