Anda di halaman 1dari 43

EKSTRAKSI VAKUM &

FORCEPS
EKSTRAKSI VAKUM
PRINSIP
MEMBUAT CAPUT BUATAN KARENA
PEMBERIAN TEKANAN NEGATIP
10-15 MENIT SEJAK DIMULAI PENARIKAN
DIHARAPKAN ANAK SUDAH DILAHIRKAN
PRESENTASI KEPALA DAN PEMBUKAAN
HAMPIR LENGKAP
DIJUMPAI KALA II YANG MEMANJANG.
PERALATAN
POMPA
BOTOL VAKUM
SLANG
MANGKUK/CUP BERBAGAI UKURAN
ALAT PENARIK
METER PENUNJUK TEKANAN
PERIKSA FUNGSI ALAT SEBELUM DIGUNAKAN
INDIKASI
KALA II MEMANJANG
KELELAHAN IBU
MALPOSISI
GAWAT JANIN RINGAN
UPAYA UNTUK MEMPERSINGKAT KALA II
KARENA ALASAN TERTENTU MISALNYA
PERSALINAN P/V PASKA SEKSIO SESARIA
DAN PENYAKIT LAIN.
PERSYARATAN
PRESENTASI KEPALA
TURUNNYA HODGE III
PEMBUKAAN LENGKAP/HAMPIR
LENGKAP
KONTRAKSI BAIK
REFLEKS MENGEDAN BAIK .
PROSEDUR
INDIKASI/ SYRAT TERPENUHI
PERIKSA KELENGKAPAN ALAT
POSISI IBU
PERIKSA DALAM ULANG
PEMASANGAN CUP/UKURAN
PENURUNAN TEKANAN BERTAHAP
MELAHIRKAN ANAK/RESUSITASI
EVALUASI JALAN LAHIR
LANGKAH KLINIK
POSISI IBU/MAC ROBERT
PILIH MANGKUK/CUP YANG SESUAI
PASANG PADA BAGIAN TERENDAH
MENJAUHI UBUN-UBUN BESAR DAN
PERHATIKAN POSISI UBUN2 KECIL
TEKANAN NEGATIP SETIAP 2 MENIT
DITURUNKAN –0.2/KG/CM2 SAMPAI –0,6.
PERIKSA DALAM ULANG UNTUK
MEMASTIKAN TIDAK ADA PENJEPITAN
JALAN LAHIR
LANGKAH KLINIK
LAKUKAN TRAKSI WAKTU KONTRAKSI
KOrdinasi YANG BAIK ANTARA TANGAN KIRI
DAN KANAN.
IKUTI KELENGKAPAN PUTAR PAKSI DALAM
DIMANA UBUN2 KECIL DIBAWAH SIMPISIS
PUBIS.
HENTIKAN PENARIKAN KALAU KONTRAKSI
BERHENTI.
KEPALA JANIN DILAHIRKAN DENGAN
MENARIK KE DEPAN ATAS.
MANUVER
McROBERTS
BEBERAPA PERTIMBANGAN
EPISIOTOMI PERLU ATAU TIDAK
PERHATIKAN SEWAKTU MULAI
MENARIK APAKAH KESANNYA BERAT.
ANTISIPASI KEMUNGKINAN GAGAL.
KESADARAN ATAS KETERBATASAN
PERALATAN DAN KEMAMPUAN.
KRITERIA KEGAGALAN
MANGKUK TERLEPAS 3 KALI WAKTU
TRAKSI.

DALAM ½ JAM SEJAK DILAKUKAN


TRAKSI JANIN TIDAK LAHIR
KENAPA CUP TERLEPAS ?
TENAGA VAKUM TERLALU RENDAH
TEKANAN NEGATIP TERALU CEPAT
ADA SELAPUT KETUBAN
ADA BAGIAN JALAN LAHIR YANG TERJEPIT
KORDINASI TANGAN KIRI DAN KANAN TIDAK
BAIK
TRAKSI TERLALU KUAT
CACAT PADA ALAT/KEBOCORAN
ADA DISPROPORSI FETO PELVIC
KOMPLIKASI
KEGAGALAN
TRAUMA JALAN LAHIR/LASERASI
TRAUMA JANIN
KAPUT YANG PANJANG/BESAR
CEPHAL HEMATOMA
TRAUMA CEREBRAL
FORCEPS
DEFINISI
Forseps
Fungsi: ekstraktor, rotator, kombinasi
Pemakaian: forseps tinggi (floating head) 
SC; forseps tengah (kepala engaged) 
SC/EV; forseps rendah (kepala mencapai
pintu bawah panggul, SS antero-posterior)
Indikasi:
- relatif: de Lee (kehilangan tenaga
mengejan akibat anestesi), Pinard
(mengejan > 2 jam)
- absolut: ibu (eklampsia, PEB, RUI,
penyaakit jantung/paru-paru), janin (gawat
janin, prematur), waktu (kala II memanjang)
Syarat-syarat EF

Tidak ada CPD


Pembukaan lengkap
Kepala engaged
Kepala dapat dipegang dengan cunam
Janin hidup
Ketuban sudah pecah/dipecahkan
FORCEPS
SEBELUM TINDAKAN
INDIKASI

KONTRAINDIKASI

SYARAT
LANGKAH-LANGKAH
FORCEPS
LANGKAH-LANGKAH
FORCEPS
LANGKAH-LANGKAH
FORCEPS
Ekstraksi Forseps
Gagal
- Bila: sendok tidak dapat dikunci, 3x traksi
dgn tenaga cukup janin tidak lahir
- Penyebab: kesalahan denominator
kepala, lingkaran konstriksi, CPD
Komplikasi: ibu (perdarahan, trauma,
infeksi), janin (luka kulit kepala, cedera m.
Sterno-kleido-mastoideus, paralisis N VII,
fraktur tulang tengkoral, perdarahan
intrakranial)

Anda mungkin juga menyukai