Anda di halaman 1dari 26

UKS DAN PHBS SEKOLAH

Usaha kesehatan di sekolah diantaranya ditujukan


untuk menanamkan nilai-nilai perilaku hidup
bersih dan sehat (PHBS) serta menciptakan
lingkungan sekolah yang sehat, yang disebut
sebagai PHBS di Sekolah.

PHBS di Sekolah" berarti Dokter kecil harus dapat


menjadi teladan dalam berperilaku hidup bersih
dan sehat serta memberikan pelayanan
kesehatan preventif dan promotif di sekolah.
APA ITU PHBS DI SEKOLAH?

Pengertian PHBS di Sekolah


"PHBS di Sekolah", berarti anak sekolah harus
diberdayakan agar sadar, mau dan mampu
melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat di
sekolah.
MANFAAT PHBS DI SEKOLAH
Terciptanya sekolah yang bersih dan sehat,
sehingga anak sekolah dan guru dilindungi dari
berbagai gangguan dan ancaman penyakit.
Semakin meningkatnya semangat proses belajar
mengajar yang berdampak pada prestasi belajar
anak sekolah.
Dapat menjadi percontohan sekolah ber-PHBS
bagi sekolah lain
SIAPA SAJA YANG HARUS MELAKSANAKAN
PHBS DI SEKOLAH?
PESERTA DIDIK
WARGA SEKOLAH
MASYARAKAT LINGKUNGAN SEKOLAH
PGRI, KOMITE SEKOLAH
TIM PEMBINA UKS DAN TIM PELAKSANA UKS.
PENENTU KEBIJAKAN / PENGAMBIL
KEPUTUSAN ( KEPALA DINAS PENDIDIKAN,
KEPALA DINAS KESEHATAN, KEPALA DAERAH,
DPR/DPRD ).
INDIKATOR PHBS Dl SEKOLAH
Indikator adalah suatu alat ukur
untuk menilai keadaan atau
permasalahan kesehatan di
sekolah. Indikator PHBS di
sekolah yaitu :
1. Aktivitas Fisik Minimal 30 Mnt/olahraga Secara
Teratur dan Terukur
AYO KITA BEROLAH RAGA DI SEKOLAH
 OLAHARAGA
- Manfaat olahraga

1. Terhindar dari penyakit tidak menular

2. BB terkendali

3. Otot lebih lentur dan tulang lebih kuat

4. Bentuk tubuh ideal dan proposional

5. Lebih percaya diri

6. Lebih bertenaga dan bugar

7. Daya tahan tubuh terhadap penyakit

lebih baik
2. Tersedianya Sarana Pendukung Utk Cuci Tangan dg
Air Bersih dan Pakai Sabun

 SD/sederajat yang Menyediakan

Sarana Pendukung Berupa Air

Bersih dan Tempat Cuci Tangan


3. Menimbang Berat Badan dan Tinggi Badan
Peserta Didik

 SD/sederajat Melakukan

Pengukuran Berat Badan dan

Tinggi Badan Perserta Didik

Setiap 6 Bulan
6. Menimbang BB dan mengukur TB
Manfaat penimbangan siswa
Untuk mengetahui siswa yang dicurigai gizi kurang dan gizi
lebih

Tanda-tanda gizi buruk :


1. Sangat kurus, tulang iga tampak jelas
2. Wajah terlihat lebih tua
3. Tidak bereaksi terhadap rangsangan
4. Rambut tipis, kusam, warna rambut jagung
5. Kulit keriput
6. Pantat kendur dan keriput
7. Perut cekung
8. Bercak merah kehitaman pada tungkai dan pantat
Lanjutan
Tanda-tanda gizi lebih :
1. Berat badan jauh diatas berat normal
2. Bentuk tubuh terlihat tidak seimbang
3. Tidak dapat bergerak bebas
4. Nafas mudah tersenggal-senggal jika
melakukan kegiatan
5. Mudah lelah
6. Malas melakukan kegiatan
4. Menyediakan Tempat Sampah

 SD/Sederajat Menyediakan

Tempat Sampah di Kelas Dan

Lingkungan Sekolah
7. Membuang sampah pada tempatnya
Sampah dibedakan menjadi tiga jenis :
1. Sampah anorganik/kering : logam, besi
2. Sampah organik/basah : sayuran, rempah2
3. Sampah berbahaya : batere, botol racun,
jarum suntik

Dalam pemanfaatan sampah, sampah basah dijadikan


kompos dan makanan ternak, sampah kering dpt dipakai
kembali, dan didaur ulang (pemilahan, pengumpulan,
pemrosesan, pendistribusian dan pembuatan
produk/material bekas pakai.
Penerapan Kawasan tanpa Rokok

 SD/Sederajat Melakukan

Kawasan Tanpa Rokok di

Lingkungan Sekolah
6. Pemberantasan Sarang Nyamuk

 SD/Sederajat Melakukan

Pemebrantasan Sarang Nyamuk

di Lingkungan Sekolah

Seminggu Sekali
 Kegiatan memberantas jentik

1. Lakukan PSN dengan cara 3 M (Menguras,


menutup, mengubur, plus menghindari
gigitan nyamuk

Plus menghindari gigitan nyamuk :


- Memakai obat yg dapat mencegah gigitan nyamuk
- Mengupayakan pencahayaan dan ventilasi
- Memperbaiki saluran dan talang air yang rusak
- Menaburkan larvasida
- Memelihara ikan pemakan jentik
- Menanam tumbuhan pengusir nyamuk misalnya
Zodia, Lavender, Rosemary
7. Adanya Jamban Sehat
 Syarat jamban sehat

1. Tidak mencemari sumber air minum

2. Tidak berbau

3. Tersedia air,sabun dan alat pembersih

4. Tidak mencemari tanah sekitarnya

5. Dilengkapi dinding dan atap pelindung

6. Penerangan dan ventilasi cukup

7. Lantai kedap air dan luas ruangan memadai

8. Tidak terjamah oleh serangga dan tikus


8. Tersedianya Kantin Sehat di Sekolah
 JAJAN HARUS DI KANTIN SEKOLAH YG BERSIH DAN SEHAT

- MAKANAN DAN MINUMAN BERGIZI DAN

BERSIH

- TERSEDIA AIR BERSIH YANG MENGALIR DAN

SABUN UNTUK MENCUCI TANGAN DAN

PERALATAN MAKAN

- TERSEDIA TEMPAT SAMPAH YANG TERTUTUP DAN

SALURAN PEMBUANGAN AIR KOTOR

- ADA PENGAWASAN OLEH GURU, SISWA DAN

KOMITE SEKOLAH

Anda mungkin juga menyukai