Anda di halaman 1dari 7

BAKTI

MILENIAL

MANAJEMEN ORGANISASI

Oleh : Sauli Alfath


Ditya Jessica
Yang Akan Dibahas :

Pengertian Fungsi Efektivitas Tujuan


Manajemen Manajemen Organisasi Manajemen
Organisasi Organisasi Organisasi
MANAJEMEN
ORGANISASI

Manajemen Organisasi terdiri dari 2 kata, yaitu Manajemen


dan Organisasi. Manajemen sendiri berarti pemrograman,
cara, ataupun perencanaan terhadap sesuatu. Sedangkan
Organisasi merupakan suatu perkumpulan dengan tujuan
tertentu. Sehingga jika digabungkan maka Manajemen
Organisasi adalah suatu perencanaan pada suatu
perkumpulan untuk mencapai tujuannya.
01 Perencanaan(Planning)
Perencanaan adalah fungsi paling utama dari
manajemen organisasi. Perencanaan berarti membuat
sasaran capaian tujuan, cara pengembangan dan
pembentukannya. Planning juga merupakan cara paling
baik untuk mencapai tujuan dan menerapkan strategi
F UNGSI
MANAJEMEN
ORGANISASI
organisasi.

02 Pengorganisasian(Organizing)
Pengorganisasian mengacu pada hubungan
antarindividu dalam sebuah organisasi. Organizing juga
berkaitan dengan kemampuan dan sumber daya yang
digunakan untuk mencapai tujuan organisasi.

03 Kepegawaian(Staffing)
Kepegawaian atau karyawan merupakan sumber daya
terpenting dalam sebuah organisasi. Staffing mencakup
perekrutan, seleksi, pemerolehan, pelatihan serta
penilaian karyawan. Kepegawaian menjadi salah satu
penentu keberhasilan organisasi untuk mencapai
tujuannya.
Pengarahan(Directing)

04 Pengarahan biasanya dilakukan oleh manajer. Tugasnya memberi


instruksi, membimbing serta meninjau pegawai, sebagai salah satu cara
mencapai tujuan. Directing harus dilakukan dengan baik karena menjadi
penentu keberhasilan organisasi, selain kepegawaian.

Motivasi(Motivating)

05 Motivasi diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan dalam organisasi.


Motivating ini diperlukan supaya karyawan bisa melakukan pekerjaannya
dengan baik, sehingga dengan demikian tujuan Organisasi tercapai.

Pelaksanaan(Actuating)

06 Pelaksanaan berarti organisasi melaksanakan apa yang sudah


direncanakan sebelumnya. Actuating menekankan pada kegiatan
kumpulan orang dalam sebuah organisasi untuk mencapai tujuan

FUNGSI organisasi.

Pengawasan(Controlling)
MANAJEMEN 07 Pengawasan berarti manajer mengawasi bagaimana proses
pelaksanaan kegiatan oleh pegawai. Controlling juga termasuk

ORGANISASI penentuan apakah tujuan organisasi bisa tercapai dengan rencana dan
pelaksanaan kegiatan tersebut.
EFEKTIVITAS ORGANISASI
a. ) kepribadian, b. ) harapan dan c. ) karakteristik,
pengalaman masa perilaku para harapan dan
lalu dan harapan atasan perilaku para
pemimpin bawahan

Efektivitas organisasi
dipengaruhi oleh
efektivitas
kepemimpinan. GOALS
Sedangkan efektivitas
kepemimpinan
dipengaruhi oleh 6
faktor:
d. ) kebutuhan e. ) iklim dan f. ) harapan dan
tugas kebijaksanaan perilaku rekan.
organisasi; dan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai