Anda di halaman 1dari 4

Bagaiman paham

kebangsaan dan
nasionalisme
menjaga NKRI
• Paham kebangsaan merupakan pandangan, perasaan,
wawasan, sikap, dan perilaku suatu bangsa yang
terjalin karena persamaan sejarah, nasib dan
sepenanggungan untuk hidup bersama-sama secara
merdeka dan mandiri.
nasionalisme dapat diartikan sebagai suatu paham yang
menganggap kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi harus
disertakan kepada Negara kebangsaan (nation state) atau
sebagai sikap mental dan tingkah laku individu maupun
masyarakat yang menunjukkan adanya loyalitas dan
pengabdian yang tinggi terhadap bangsa dan negaranya.
Bagaimana paham kebangsaan nasionalisme dalam
hubungan dengan menjaga keutuhan NKRI?
Paham kebangsaan bertujuan untuk selalu menjaga
kesatuan NKRI serta Pancasila sebagai ideologi
bangsa. Sementara paham nasionalisme
merupakan suatu paham yang beranggapan bahwa
kesetian tertinggi atas setiap individu harus
diserahkan kepada negara sebagai wujud sikap dari
kebangsaan

Anda mungkin juga menyukai