Anda di halaman 1dari 20

Air Kristal, Pereaksi Pembatas,

Konsentrasi Latutan, dan Fraksi Mol


Air Kristal
Air yang terjebak di dalam kristal disebut
air kristal.
Contoh:

Kristal Zn(NO3)2.xH2O dipanaskan hingga semua air kristalnya


menguap. Ternyata, massanya berkurang 36,54%. Jika diketahui A r
Zn = 65, N = 14, O = 16, H =1; tentukan harga x.
Diketahui:
✘ Misal Kristal Zn(NO3)2.xH2O = 100 gram
✘ Massa kristal berkurang : 36,54%
✘ Ar Zn = 65, N = 14, O = 16, H =1
Ditanyakan:
✘ Harga x?
Jawab:
 Mr Zn(NO3)2 = ƩAr
Mr Zn(NO3)2 = (1 x Ar Zn) + (2 x Ar N) + (6
x Ar O)
Mr Zn(NO3)2 = (1 x 65) + (2 x 14) + (6 x 16)
Mr Zn(NO3)2 = 65 + 28 + 96
Mr Zn(NO3)2 = 189
Mm Zn(NO3)2 = 189 gram/mol
 Mr H2O = ƩAr
Mr H2O = (2 x Ar H) + (1 x Ar O)
Mr H2O = (2 x 1) + (1 x 16)
Mr H2O = 2 + 16
Mr H2O = 18
Mm H O = 18 gram/mol
 Massa Zn(NO3)2 = (100-36,54) gram = 63,46 gram
Massa H2O = 36,54 gram
 Perbandingan mol Zn(NO3)2 : H2O = :
Perbandingan mol Zn(NO3)2 : H2O = 0,34 : 2,03
Perbandingan mol Zn(NO3)2 : H2O = 1 : 6
 Jadi, harga x adalah 6 dan rumus kimia kristalnya adalah
Zn(NO3)2.6H2O
Soal

38 gram kristal Na3PO4.xH2O dipanaskan


hingga semua air kristalnya menguap. Setelah
penguapan, massa kristal tinggal 16,4 gram.
Jika Ar Na = 23, P = 31, O = 16, dan H = 1,
tentukan jumlah air kristal dalam kristal
tersebut.
Pereaksi Pembatas

Pereaksi yang membatasi hasil reaksi


disebut dengan pereaksi pembatas. Cara
penentuan reaksi pembatas adalah dengan
membagi jumlah mol zat yang tersedia
dengan koefisien masing-masing. Hasil yang
paling rendah menyatakan bahwa zat itulah
pereaksi pembatasnya.
Contoh

Sebanyak 10 gram tembaga direaksikan dengan


20 gram belerang dengan reaksi:
Cu (s) + S (s) CuS (s)
Ar Cu = 63,5; S = 32
Tentukan:
✘ Pereaksi pembatas
✘ Massa CuS yang terbentuk
✘ Massa zat yang bersisa
Diketahui:
✘ Ar Cu = 63,5; S = 32
✘ Cu = 10 gram; S = 20 gram
✘ Mm Cu = 63,5 gram/mol; S = 32 gram/mol
Ditanyakan: Pereaksi pembatas, massa CuS yang
terbentuk, dan massa zat yang bersisa?
Jawab:
Pereaksi pembatas:
= 0,157 mol
S = 0,625 mol
Cu (s) + S (s) CuS (s)
m: 0,157 mol 0,625 mol -
r: 0,157 mol 0,157 mol
0,157 mol

h: - 0,468 mol
0,157 mol
✘ Massa CuS yang terbentuk

Massa CuS = 14,99 gram.


✘ Massa S yang bersisa

Massa CuS = 14,976 gram.


✘ Massa CuS yang terbentuk

Massa CuS = 14,99 gram.


✘ Massa zat yang bersisa

Massa S yang bersisa = 14,976 gram


Soal

Sebanyak 3 gram logam magnesium


direaksikan dengan 40 gram asam klorida
dengan reaksi:
Mg (s) + HCl (aq) MgCl2 (aq) + H2 (g)
Ar Mg = 24; Cl = 35,5; H = 1
Tentukan:
✘ Pereaksi pembatas
1. Pada pemanasan 38 gram kristal MgSO4.xH2O didapatkan 20
gram MgSO4 anhidrat. Jika Mr MgSO4 = 120 dan Mr H2O =
18, tentukanlah harga x.
2. Logam bismuth dapat dibuat dari reaksi bismuth (III) oksida
dengan karbon sesuai reaksi:
Bi2O3 (s) + 3C (s) 2Bi (s) + 3CO (g)
Bila direaksikan 50 gram Bi2O3 dan 100 gram karbon, tentukan:
a. pereaksi pembatasnya,
b. massa logam Bi yang dihasilkan. (Ar Bi = 208, O= 16, dan
C=12)
This is a slide title

✘ Here you have a list of items


✘ And some text
✘ But remember not to overload your slides
with content

Your audience will listen to you or read the


content, but won’t do both.
Konsentrasi Larutan (ppm)

Bagian Per Juta (bpj) atau Part Per Million


(ppm)
✘ Kadar zat yang menyatakan banyaknya
bagian zat yang terdapat dalam setiap satu
juta bagian campuran
Contoh:

Didalam udara kering yang bersih terdapat


gas CO2 sebanyak 0,03% volume, nyatakan
kadar tersebut dalam bagian perjuta.

Anda mungkin juga menyukai