Anda di halaman 1dari 29

Kegiatan Kolektif Guru

Kegiatan guru dalam mengikuti kegiatan pertemuan


ilmiah atau mengikuti kegiatan bersama yang dilakukan
guru baik di sekolah/madrasah maupun di luar
sekolah/madrasah (seperti KKG/MGMP, KKKS/MKKS,
Asosiasi Profesi lainnya) yang bertujuan utk
meningkatkan keprofesian guru

18/06/2013 KEMDIKBUD 1
Kegiatan KKG dan MGMP
• kegiatan wajib semua guru pada setiap jenjang
jabatan sebagaimana telah diatur dlm Rambu-
rambu Penyelenggaraan KKG/MGMP.
• Dalam 1 tahun, guru diwajibkan mengikuti
kegiatan KKG/MGMP paling sedikit 12 kali
pertemuan (dapat berarti dalam setiap bulan ada
1 kali pertemuan) dalam beberapa paket kegiatan.
• Setiap 1 paket kegiatan paling sedikit memerlukan
3 kali pertemuan.
18/06/2013 KEMDIKBUD 2
Paket kegiatan guru di KKG/MGMP dlm 1 tahun
dpt berupa:
a. Paket Pengembangan Silabus, RPP, Bahan Ajar perlu
minimum 3 kali pertemuan = 0.15
b. Paket Pengembangan Instrumen Penilaian perlu
minimum 3 kali pertemuan = 0.15
c. Paket Pengembangan Model-model Pembelajaran dan
Jurnal Belajar perlu minimum 3 kali pertemuan = 0.15
d. Paket Pembuatan/Pengembangan Alat Peraga perlu
minimum 3 kali pertemuan = 0.15
e. Paket Pengembangan Karya Ilmiah Guru (PTK/Tinjauan
Ilmiah/Buku/Modul/Diktat/ Kajian Buku/karya
terjemahan) perlu minimal 4 kali pertemuan = 0.15
18/06/2013 KEMDIKBUD 3
• Untuk mendapatkan AK, setiap paket yang
diambil oleh KKG/MGMP atau guru adalah paket
minimal dan kelipatannya.

• misalnya apabila kegiatan KKG/MGMP Kota


Bunga dalam 1 tahun merencanakan 4 paket
kegiatan huruf a, b, c, dan d yg memenuhi kriteria
minimal 3 kali pertemuan , maka setiap guru yg
aktif akan memperoleh AK sebesar 4 x 0.15 =
0.60.
18/06/2013 KEMDIKBUD 4
• Jika yg diperlukan adalah huruf a adalah 4 kali
pertemuan, maka nilai AK yg diperoleh tetap
0.15.

• Apabila kebutuhan guru utk mendapatkan


pengetahuan dan keterampilan dari kegiatan di
atas lebih besar, , maka yang diambil harus 2
paket yang sama, dan konsekuensinya guru akan
mendapatkan AK yg lebih besar dari 0.15, yaitu 2
x 0.15 = 0.3.
18/06/2013 KEMDIKBUD 5
• Setiap paket kegiatan yang diikuti oleh setiap
guru harus dibuatkan laporannya dan produk
kegiatannya.

• Apabila dalam 1 tahun seorang guru


mengambil 4 paket kegiatan, maka ia harus
menyiapkan 4 laporan hasil kegiatan
KKG/MGMP beserta lampiran hasil/produk
kegiatannya dan bukti fisik pendukung.
18/06/2013 KEMDIKBUD 6
• Seorang guru dpt memperoleh angka kredit
dari kegiatan KKG/MGMP paling sedikit telah
hadir aktif sebanyak 85%.

• Satuan hasil pelaksanaan paket kegiatan tsb


berupa Surat Keterangan dari Kepala Dinas
Pendidikan setempat atas usulan dari Ketua
KKG/MGMP.

18/06/2013 KEMDIKBUD 7
Kegiatan Kolektif Guru

Kegiatan guru dlm mengikuti kegiatan pertemuan ilmiah atau mengikuti kegiatan
bersama yg dilakukan guru baik di sekolah/madrasah maupun di luar sekolah/madrasah
(seperti KKG/MGMP, KKKS/MKKS, Asosiasi Profesi lainnya) yg bertujuan utk meningkatkan
keprofesian guru ybs.

Angka
No Macam Kegiatan Kolektif yang Diikuti Guru Bukti Fisik
Kredit
1. Lokakarya atau kegiatan bersama (spt kelompok/ 0,15 • Foto copy
musyawarah kerja guru) untuk penyusunan sertifikat/
perangkat kurikulum dan atau pembelajaran Surat
keterangan
• Foto copy
2. Kegiatan ilmiah, spt seminar, koloqium, diskusi surat
panel atau bentuk pertemuan ilmiah yg lain: penugasan /
• Sebagai pembahas atau pemakalah 0,20 surat
• Sebagai peserta 0,10 persetujuan
• Makalah

3. Kegiatan kolektif lainnya yg sesuai dgn tugas dan 0,10


kewajiban guru
18/06/2013 KEMDIKBUD 8
Bukti fisik Kegiatan Kolektif Guru:

• Fotokopi surat tugas dari kepalala sekolah atau


instansi lain yang terkait, yang telah disyahkan
oleh kepala sekolah . Apabila penugasan bukan
dari kepsek/madrasah (misalnya dari institusi
lain atau kehendak sendiri), harus disertai dgn
surat persetujuan mengikuti kegiatan dari
kepsek/madrasah.
• Laporan untuk setiap kegiatan yg diikuti yg
dibuat oleh guru ybs
18/06/2013 KEMDIKBUD 9
Sistematika Laporan Kegiatan Kolektif Guru
1) Bagian Awal:
Memuat judul kegiatan yang diikuti, keterangan tentang kapan waktu pelaksanaan, dimana
kegiatan dilaksanakan dan tujuan dari pelaksanaan kegiatan, lama waktu pelaksanaan kegiatan,
surat penugasan, surat persetujuan dari kepala Sekolah/madrasah, serta fotokopi sertifikat
atau keterangan dari pelaksana kegiatan (jika ada).
Kegiatan kolektif guru yang dilaksanakan di kelompok kerja/musyawarah guru (KKG, MGMP,
KKKS, MKKS), sertifikat diberikan satu kali dalam satu tahun sesuai dengan tahun ajaran di akhir
pelaksanaan pertemuan kegiatan rutin kelompok/ musyawarah kerja guru.
2) Bagian Isi:
a) tujuan kegiatan yang dilakukan;
b) penjelasan isi kegiatan;
c) tindak lanjut yang akan atau telah dilaksanakan oleh guru peserta kegiatan tersebut; dan
d) penutup.
3) Bagian Akhir
Lampiran, yang terdiri dari:
a) makalah (materi) yang disajikan dalam kegiatan pertemuan;
b) matriks ringkasan pelaksanaan kegiatan kolektif yang disajikan sebagaimana tabel
berikut:

Peran Guru
Nama-Nama
(Sebagai
Nama Institusi Tempat Waktu Fasilitator
Peserta/
Kegiatan Penyelanggara Kegiatan Kegiatan /Pemakalah Dampak
Pemalakah/Pe *)
/Pembahas
mbahas

*) Adanya penambahan kompetensi pada guru sendiri maupun adanya perubahan dalam KBM yang
lebih baik dan prestasi siswa.
18/06/2013 KEMDIKBUD 10
Laporan Pengembangan Diri

LEMBAR SAMPUL
PENGEMBANGAN DIRI (2 dst)
LEMBAR IDENTITAS
1. Waktu Pelaksanaan dan
LEMBAR PENGESAHAN Penyelenggara Kegiatan
KATA PENGANTAR 2. Jenis Kegiatan
DAFTAR ISI 3. Tujuan PD
PENDAHULUAN 4. Uraian Materi PD
1. Latar Belakang 5. Tindak Lanjut
2. Tujuan Umum 6. Dampak PD
PENGEMBANGAN DIRI (1) PENUTUP
3. Waktu Pelaksanaan dan
Penyelenggara Kegiatan
4. Jenis Kegiatan
5. Tujuan PD
6. Uraian Materi PD
7. Tindak Lanjut
8. Dampak
18/06/2013 PD KEMDIKBUD 11
LAMPIRAN-LAMPIRAN
• Format Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri
• Foto Copy Sertifikat/Surat Keterangan
• Foto Copy Surat Penugasan Kepala Sekolah/Madrasah
(Apabila penugasan bukan dari kepsek/madrasah (misalnya
dari institusi lain atau kehendak sendiri), harus disertai dgn
surat persetujuan mengikuti kegiatan dari kepsek/
madrasah)
• Makalah (materi) yg disajikan dlm kegiatan pertemuan,
apabila ybs sbg peserta maupun pembahas dlm kegiatan
kolektif guru

18/06/2013 KEMDIKBUD 12
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI
 
 
 
 

 
NAMA GURU
NIP
ASAL UNIT KERJA
 

 
UNIT KERJA
ALAMAT UNIT KERJA
TAHUN PEMBUATAN LAPORAN

18/06/2013 KEMDIKBUD 13
IDENTITAS :GURU
1. Nama Sekolah
2. Nama Guru :
3. NIP :
4. NUPTK :
5. Sertifikat Pendidik :
6. Jabatan/Golongan Guru :

Alamat Sekolah : Jalan :


7. Kabupaten, Provinsi :
Telpon/Fax :

8. Mengajar Mata Pelajaran :


9. SK Pengangkatan
a. Sebagai CPNS :
 Pejabat yang mengangkat :
 Nomor SK :
 Tanggal SK
a. Pangkat Terakhir :
 Pejabat yang mengangkat :
 Nomor SK :
 Tanggal SK
10.
Alamat Rumah: Jalan :
 Kabupaten, Provinsi :
 Telpon/Fax :
:

18/06/2013 KEMDIKBUD 14
Tambahkan NUPTK, NRG, dan email
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI
 
 

  
Oleh:
NAMA GURU
NIP
 
 
........, .................. 20...

Kepala Sekolah, Koordinator PKB,


 
 
 
 
NAMA NAMA
NIP NIP

18/06/2013 KEMDIKBUD 15
BAGIAN PENDAHULUAN
• Latar Belakang: mengapa guru melakukan Pengembangan Diri (PD)
• Tujuan: tujuan guru melakukan PD

BAGIAN ISI
• Uraian rinci dari waktu dan lama pelaksanaan,
penyelenggara kegiatan, nama kegiatan, dan tujuan PD yg
diikuti
• Penjelasan isi materi yg disajikan dlm PD serta uraian
kesesuaian dgn peningkatan keprofesian guru ybs
• Tindak lanjut yg akan atau telah dilaksanakan oleh guru
peserta PD berdasarkan hasil mengikuti/ melaksanakan PD
tsb
• Dampak terhadap peningkatan kompetensi guru dalam
peningkatan mutu KBM dan
18/06/2013
siswanya
KEMDIKBUD 16
REKAPITULASI KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

Nama Materi PD/ Peran Waktu/ Nama Tempat Institusi


No
Kegiatan Kompetensi Guru Jam PD Fasilitator Kegiatan Penyelenggara

18/06/2013 KEMDIKBUD 17
Jumlah Angka Kredit Minimal dan Jenis Kegiatan
Dari Jabatan Ke Jabatan Golong
Golongan Ruang Ruang
Subunsur
Jenis Kegiatan
Pengembangan Diri
Guru Pertama Guru Pertama 3 (tiga) Ketiga angka kredit diperoleh
golongan ruang golongan ruang III/b dari Diklat Fungsional
III/a dan / atau Kegiatan Kolektif
Guru

Guru Pertama Guru Muda golongan 3 (tiga) Minimal 2 AK diperoleh dari


golongan ruang ruang III/c Diklat Fungsional
III/b dan 1 AK Kegiatan Kolektif
Guru

18/06/2013 KEMDIKBUD 18
Guru Muda Guru Muda 3 (tiga) Minimal 2 AK diperoleh
golongan ruang golongan ruang dari Diklat Fungsional
III/c III/d dan 1 AK Kegiatan
Kolektif Guru

Guru Muda Guru Madya 4 (empat) Minimal 2AK diperoleh


golongan ruang golongan ruang dari Diklat Fungsional
III/d IV/a dan 2 AK Kegiatan
Kolektif Guru

Guru Madya Guru Madya 4 (empat) Minimal 2AK diperoleh


golongan IV/a golongan IV/b dari Diklat Fungsional
dan 2 AK Kegiatan
Kolektif Guru

18/06/2013 KEMDIKBUD 19
Guru Madya Guru Madya 4 (empat) Minimal 2AK diperoleh dari
golongan ruang IV/b golongan ruang Diklat Fungsional
IV/c dan 2 AK Kegiatan Kolektif
Guru

Guru Madya Guru Utama *) 5 (lima) Minimal 2AK diperoleh dari


golongan ruang IV/c golongan ruang Diklat Fungsional
IV/d dan 3 AK Kegiatan Kolektif
Guru

Guru Utama Guru Utama 5 (lima) Minimal 2AK diperoleh dari


golongan ruang IV/d golongan ruang Diklat Fungsional
IV/e dan 3 AK Kegiatan Kolektif
Guru

18/06/2013 KEMDIKBUD 20
Penilaian Pengembangan Diri
Langkah Pertama
• Siapkan format penilaian yg sdh disediakan
• Siapkan bukti fisik yaitu (a) Fotocopi Surat Tugas
melakukan Kegiatan PD dari Kepsek atau atasan
langsung, bagi guru disahkan Kepsek, sedangkan
bagi Kepsek oleh Kadis Pendidikan sbg atasan
langsung; (b) Fotocopy Sertifikat Kelulusan
mengikuti kegiatan PD yg telah disahkan oleh
Kepsek dan atasan langsung; (c) Laporan
pelaksanaan kemudian cek/teliti kebenarannya.
• Cek kebenaran identitas guru pd data di format
deskripsi diri dan surat tugas serta sertifikat
kegiatan PKB yg akan dinilai dgn guru yg
melaksanakan;
18/06/2013 KEMDIKBUD 21
Penilaian Pengembangan Diri
Langkah Kedua
• Cermati apakah kegiatan PKB yg tertuang dlm deskripsi
diri memenuhi kriteria diklat fungsional dan/atau kolektif
sesuai dgn ketentuan yg diatur dlm Permenneg PAN dan
RB No. 16 Thn 2009 dan Permendiknas No. 35 Thn 2010.
• Baca dan teliti Deskripsi Diri dgn cermat dan perhatikan
komponen, aspek dan indikator-indikator sbgmana tertera
pd panduan penskoran penilaian deskripsi diri kegiatan PD
diklat fungsional atau kolektif.
• Jika tdk memenuhi syarat, tuliskan nomor alasan penolakan
pada format penilaian.
• Jika memenuhi syarat teruskan dgn meneliti lebih cermat
dan menentukan jenis kegiatan
18/06/2013
PD.
KEMDIKBUD 22
Penilaian Pengembangan Diri
Langkah Ketiga
• Teliti deskripsi diri, kemudian berikan skor terhdp
setiap aspek dalam komponen PD yg dilakukan oleh
guru;
• Utk memberikan skor gunakan ketentuan/ kriteria spt yg
tercantum dlm Tabel. 1 Panduan Skoring Penilaian
Kegiatan Pengembangan Diri;
• Nilai setiap komponen diperoleh dgn menjumlah nilai
aspek dlm komponen;
• Utk memperoleh nilai deskripsi diri yaitu dgn
menjumlahkan seluruh nilai komponen sesuai dgn
bobot masing-masing komponen.
18/06/2013 KEMDIKBUD 23
FORMAT PENILAIAN PENGEMBANGAN DIRI

• Periode Penilaian :

Identitas Guru
• Nama :
• Unit Kerja :
• Jabatan, Pangkat/Gol :

18/06/2013 KEMDIKBUD 24
 
No Aspek yang Dinilai Ya /Tidak Nilai Angka Kredit Rekomendasi
1 Kelengkapan Dokumen      
Dokumen Laporan    
Lampiran per Kegiatan    
 
   
 
2 Kebenaran Dokumen      
Dokumen Laporan    
Lampiran per Kegiatan    
     
3 Kesesuaian /Kebermanfaatan    
Program

4 Jenis dan/atau Lamanya Kegiatan    


Kegiatan 1  
Kegiatan 2  
Kegiatan 3  
Kegiatan 4  
   
   
JUMLAH  
  …………………….., 20
…………… Penilai,    
………………………….  
18/06/2013 KEMDIKBUD 25
Penilaian Pengembangan Diri
No Kegiatan Angka Kredit
1 Diklat Fungsional
a. Lamanya lebih dari 960 jam
15
b. Lamanya antara 641 s.d 960 jam
9
c. Lamanya antara 481 s.d 640 jam
6
d. Lamanya antara 181 s.d 480 jam
3
e. Lamanya antara 81 s.d 180 jam
2
f. Lamanya antara 30 s.d 80 jam
1
2 Kegiatan Kolektif
a. Lokakarya atau kegiatan bersama (seperti kelompok
0,15
kerja guru) utk penyusunan perangkat kurikulum dan atau
pembelajaran
b. keikutsertaan pd kegiatan ilmiah (seminar, kologium dan
0,2
diskusi panel)
1) Menjadi pembahas pada kegiatan ilmiah 0,1
2) Menjadi peserta pada kegiatan ilmiah
c. Kegiatan kolektif lainnya yg sesuai dgn tugas dan kewajiban
0,1
guru
18/06/2013 KEMDIKBUD 26
Alasan Penolakan Laporan
No Alasan Penolakan dan Saran
24. a.  Laporan tidak dilengkapi dengan surat tugas, surat
keterangan keikutsertaan kegiatan, dan dokumen hasil
kegiatan.
Saran:
 dilengkapi dengan surat tugas, surat keterangan
keikutsertaan kegiatan, dan dokumen hasil kegiatan..
b.  Kegiatan tidak termasuk dalam kriteria kegiatan yang dapat
dinilai angka kreditnya.
Saran:
 Melaporkan kegiatan yang sesuai kriteria kegiatan yang
dapat diberikan angka kredit.

18/06/2013 KEMDIKBUD 27
LATIHAN
1. Bagaimana kelengkapan dan bukti fisik Laporan Hasil
Pengembangan Diri Guru tersebut?
2. Bagaimana kebenaran Laporan Hasil Pengembangan Diri
Guru tersebut?
3. Bagaimana sistematika Laporan Hasil Pengembangan Diri
Guru tersebut?
4. Bagaimana kualitas Laporan Hasil Pengembangan Diri Guru
tersebut?
5. Jika Bapak/Ibu menilai Laporan Hasil Pengembangan Diri tst,
berapa angka kredit yg dapat diperoleh?
6. Apa dan bagaimana saran Bapak/Ibu Calon Penilai Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kredit terhadap Laporan Hasil
Pengembangan Diri Guru tersebut?
18/06/2013 KEMDIKBUD 28
TERIMA KASIH

18/06/2013 KEMDIKBUD 29

Anda mungkin juga menyukai