Anda di halaman 1dari 20

PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

Tujuan Umum POKOK BAHASAN :


Setelah mengikuti materi ini, peserta
mampu memahami dengan baik Strategi dan Upaya
mengenai berbagai upaya Pemberantasan Korupsi
pemberantasan korupsi di Indonesia.
SUB POKOK BAHASAN
Tujuan Khusus
Setelah selesai mengikuti materi ini 1. Konsep pemberantasan
peserta diharapkan dapat : korupsi
1. Menjelaskan konsep 2. Strategi pemberantasan
pemberantasan korupsi korupsi
2. Menjelaskan strategi 3. Upaya penindakan
pemberantasan 4. Upaya pencegahan
5. Kerjasama Internasional dalam
3. Menjelaskan upaya penindakan
pemberantasan Korupsi
4. Menjelaskan upaya pencegahan
5. Menjelaskan kerjasama
internasional dalam pemberantasan
korupsi

KEMENTERIAN KESEHATAN RI Upaya Pemberantasan Korupsi 3


PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

Upaya Pemberantasan Korupsi 3


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 4
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

BAGAIMANA MASA DEPAN MEREKA ??

Upaya Pemberantasan Korupsi 4


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 4
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

KONSEP PEMBERANTASAN KORUPSI

Mengapa korupsi timbul dan berkembang demikian masif


di sebuah negara ?
Sulit untuk dibereskan karena tidaklah sederhana

Korupsi di Indonesia menempel pada semua aspek atau


bidang kehidupan masyarakat.

Dimanapun dan sampai pada tingkatan tertentu, korupsi


akan selalu ada dalam suatu negara atau masyarakat

Strategi pemberantasan harus disesuaikan dengan


konteks masyarakat maupun organisasi yang dituju,
Upaya Pemberantasan Korupsi 5
KEMENTERIAN KESEHATAN RI 5
a. Konsep Pemberantasan Korupsi
INDONESIA
NEGARA KAYA PERLU
PEMBERANTASAN

RAKYAT MELIBATKAN
MISKIN BERBAGAI PIHAK

TERJADI PADA
KORUPSI TAK
SEMUA ASPEK
BERUJUNG
KEHIDUPAN
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

STRATEGI PEMBERANTASAN KORUPSI

1. Pencegahan
2. Penegakan hukum
3. Harmonisasi peraturan perundang-
undangan
4. Kerjasama internasional dan
penyelamatan aset hasil tipikor
5. Pendidikan budaya anti korupsi
6. Mekanisme pelaporan pelaksanaan
pemberantasan korupsi
Upaya Pemberantasan Korupsi 7
KEMENTERIAN KESEHATAN RI 6
b.Strategi Pemberantasan Korupsi
UU NO 30 THN 2002
TTG PEMBENTUKAN KPK
STRATEGI
1. REPRESIF, PENINDAKAN TERHADAP SESEORANG
BERDASARKAN SAKSI DAN ALAT BUKTI

2. PERBAIKAN SISTEM, KAJIAN SISTEM, PENATAAN


LAYANAN PUBLIK, TRANPARANSI

3. EDUKASI DAN KAMPANYE, TERHADAP SEGENAP


LAPISAN MASYARAKAT SEJAK USIA DINI
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

STRATEGI PEMBERANTASAN KORUPSI

Komisi Pemberantasan Korupsi

1. Strategi Represif Penindakan

2. Strategi Perbaikan Sistem Penataan


layanan publik, supervisi, transparansi

3. Strategi Edukasi dan kampanye 


Edukasi kepada semua lapisan masy 9
KEMENTERIAN KESEHATAN RI Upaya Pemberantasan Korupsi 6
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

UPAYA PENINDAKAN
• Upaya penindakan merupakan perwujudan dari
strategi represif.

• Upaya represif yaitu upaya penanganan yang


menitik beratkan pada sifat penumpasan setelah
kejahatan korupsi terjadi

• Diharapkan dapat memberikan efek jera.

Upaya Pemberantasan Korupsi 10


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 6
C. UPAYA PENINDAKAN
UPAYA PENANGANAN BERUPA PENUMPASAN
SETELAH KEJAHATAN KORUPSI TERJADI DGN
HUKUM PIDANA
TAHAPAN

PENANGANAN
PENYELIDIKAN PENYIDIKAN PENUNTUTAN EKSEKUSI
LAPORAN

-MENEMUKAN -OLEH JAKSA


-TAHAP BUKTI -TERSANGKA ATAS
PENYELIDIKAN PERMULAAN TIPIKOR WAJIB -PELIMPAHAN KEPUTUSAN
DENGAN YANG CUKUP MEMBERIKAN KASUS KE YG TELAH
VERIFIKASI TTG DUGAAN KETERANGAN PENGADILAN MENDAPAT
DAN TIPIKOR, 7 HR KPD PENYIDIK TIPIKOR KEKUATAN
PENELAAHAN PENYIDIK HUKUM
LAPOR KE KPK

MEMBERI EFEK JERA TERHADAP PELAKU


PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

Silakan identifikasi melalui


sumber sumber yang dapat
dipercaya, pada tahun 2013
berapa jumlah koruptor yang
dihukum karena tindak pidana
korupsi ? karena kasus apa ?

Upaya Pemberantasan Korupsi 12


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 7
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

Upaya Pemberantasan Korupsi 13


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 7
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

Upaya Pemberantasan Korupsi 14


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 7
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

LANGKAH UPAYA PENINDAKAN

1. Penanganan laporan pengaduan


masyarakat perlu verifikasi dan penelaahan

2. Penyelidikan apabila ditemukan bukti


permulaan yg cukup dlm waktu paling lambat
7 hari kerja laporkan ke KPK

3. PenyidikanTersangka wajib memberikan


keterangan kepada penyidik
KEMENTERIAN KESEHATAN RI Upaya Pemberantasan Korupsi 6
15
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

UPAYA PENINDAKAN

4. Penuntutan  Penuntut umum melimpahkan


kasus ke Pengadilan Tipikor disertai berkas
perkara dan surat dakwaan

5. Pelaksanaan putusan pengadilan (eksekusi)


 Eksekusi yg telah memperoleh kekuatan
hukum tetap dilakukan oleh jaksa

Upaya Pemberantasan Korupsi 16


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 6
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

1. Bagaimana menurut pengamatan


saudara apakah hukuman yang
dijatuhkan kepada koruptor
memberikan efek jera ? Berikan
contoh !
2. Apakah saudara akan berani
melaporkan adanya tindak pidana
korupsi di lingkungan saudara ?
Berikan alasan !

Upaya Pemberantasan Korupsi 17


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 7
PENDIDIKAN ANTI-KORUPSI

UPAYA PENCEGAHAN

Pencegahan ditujukan untuk


mempersempit peluang terjadinya
tindak pidana korupsi pada tata
kepemerintahan dan masyarakat,
menyangkut pelayanan publik
maupun penanganan perkara yang
bersih dari korupsi.

Upaya Pemberantasan Korupsi 18


KEMENTERIAN KESEHATAN RI 6
d. UPAYA PENCEGAHAN
MEMPERSEMPIT PELUANG TERJADINYA TIPIKOR PADA
TATANAN PEMERINTAHAN DAN MASYARAKAT

1. Pembentukan
A. KPK
YANG DILAKUKAN lembaga anti B. OMBUDSMAN
korupsi
1. STRATEGI PERBAIKAN
SISTEM, TERMASUK C. PENINGKATAN 1. PENYEDIA SARANA BAGI
LEMBAGA PENEGAKAN KINERJA LEMBAGA MASYARAKAT UNTUK
HUKUM. IRJEN MENGADUKAN APA YG
2. STRATEGI KAMPANYE, DILAKUKAN OLEH
MEMBANGUN D. REFORMASI LEMBAGA
PERILAKU BUDAYA BIROKRASI DAN PEMERINTAH DAN
ANTI KORUPSI PELAYANAN PUBLIK PEGAWAINYA
LANJUTAN ..........

2. PENCEGAHAN KORUPSI DI SEKTOR PUBLIK

LHKPN LPSE

Anda mungkin juga menyukai