Anda di halaman 1dari 15

EKONOMI

MONETER
MEETING 2 :

LINGKUP EKONOMI MONETER

UANG, FUNGSI, MOTIF, JENIS

DAN KRITERIA UANG


PENGANTAR

• Ekonomi moneter Adalah bagian dari ilmu ekonomi khusus


makro ekonomi yang khusus mempelajari bagaimana
peranan atau pengaruh uang terhadap kegiatan ekonomi
secara menyeluruh
• Persoalan ekonomi moneter adalah berkenaan dengan
bagaimana jumlah uang yang beredar di masyarakat (tidak
hanya uang milik negara saja), kredit dan bank
MENGAPA KITA PERLU
MEMPELAJARINYA
• Dengan mempelajari ekonomi moneter akan diketahui
beberapa hal yaitu ;
• 1. Mekanisme penciptaan uang, tingkat bunga, pasar uang,
• 2. Sistim moneter dan kebijaksanaan moneter dan sistim
lalu lintas pembayaran internasional,
• 3. Menganalisis kebijaksanaan moneter yang dikeluarkan
oleh pemerintah dan pengaruhnya terhadap aktivitas
perekonomian.
UANG DAN PENGERTIANNYA.

• Robertson. Money is something which is widely accepted in payments for goods‖. Artinya uang
adalah segala sesuatu yang umum diterima dalam pembayaran barang (dalam buku ‖money‖ cetakan I,
1922).

• R. S. Sayers Money is something that is widely accepted for the settlement of debts.‖ Artinya uang
adalah segala sesuatu yang umum diterima sebagai pembayar hutang.
•  
• A. C. Pieagou Money are those things that are widely used as a media for exchange.‖ Artinya uang
adalah segala sesuatu yang umum dipergunakan sebagai alat tukar. (The Veil of money, 1950).

• A. G. Hart Money is property with which the owner can pay off the debt with certainly and without
delay.‖ Artinya uang adalah kekayaan dengan mana si empunya dapat melunaskan hutangnya
dalam jumlah tertentu pada waktu itu juga.
UANG

• disimpulkan beberapa pengertian tentang uang yaitu :


• Suatu medium yang dapat digunakan untuk menyatakan nilai
benda-benda dan mempermudah proses pertukaran.
• Segala sesuatu yang umum diterima sebagai pembayaran untuk
benda-benda atau untuk melunasi kewajiban dalam dunia usaha.
• Segala sesuatu yang umum diterima sebagai alat penukar dan
sebagai alat penukar nilai, yang pada waktu bersamaan bertindak
sebagai alat penimbun kekayaan.

FUNGSI UANG

Sebagai alat tukar (Medium of exchange)

Sebagai alat bayar (means of payments)

Sebagai alat hitung (unit of account / measure of value)

Sebagai penimbun kekayaan (store of wealth)


MOTIF PEGANG UANG

Transaction motive/transaksi

Precautionary motive/berjaga-jaga

Speculative motive/spekulasi
JENIS UANG

Full bodied Token Uang


money money kertas

Near
Uang giral
money
1. FULL BODIED MONEY

• Full bodied money : mata uang yang nilai instrinsiknya


(nilai bahanya) = nilai nominal (yang tertulis). Terbuat dari
logam mulia biasanya emas dan perak
• Jaman sekarang full bodied money sudah tiadak ada lagi
2. TOKEN MONEY

• Token money adalah Mata uang yang nilai nominalnya


(tandanya) lebih besar daripada nilai materinya.
• Uang yang ada sekarang (kertas dan logam) adalah token
money
3. UANG KERTAS

• Pertimbangan gunakan uang kertas :


1. Bea pembuatan uang kertas relatif murah
2. Kertas mudah dibawa kemana mana
3. Kertas cukup tahan lama
4. Supply kertas cukup banyak, bila pemerintah mau nambah tidak
kesulitan
• Uang kertas disebut pula “Folding Money” karena uang kertas bisa dilipat
• Mengapa masyarakat mau nerima uang kertas? Karena uang kertas dibuat
pemerintah
4. UANG GIRAL

• Uang giral : hutang suatu bank kepada nasabahnya yang


dapat diambil kapan saja dengan cek atau giro
• Cek : surat perintah membayar kepada bank untuk
membayar uang tunai bagi pemegangnya/atau yang ditunjuk
• Giro : surat perintah membayar dengan pemindahbukuan
atas nama seseorang atau sesuatu badan hukum
• Uang giral merupakan deposito pada bank yang bisa diambil
sewaktu-waktu
5. NEAR MONEY

• Near money (uang kuasi) : bentuk kekayaan yang dianggap


likuid dalam waktu dekat dapat diuangkan pada bank. Atau
hutang bank pada nasabahnya dalam waktu dekat harus
dibayar
• Misal uang kuasi : deposito berjangka, tabungan, oblgasi
pemerintah, uang beredar dll
KRITERIA UANG

Diterima • Accetability dan


masyarakat, cognizability
bernilai • Stability of value
• Elastisity of
Jml yg cukup, supplay
mudah dibawa • Portability

Terjaga fisiknya, • Durability


terjaga nilainya • Divisibility
TOBE CONTINUE

Anda mungkin juga menyukai