Anda di halaman 1dari 33

UANG & PENCIPTAAN UANG

1
Konsep dasar
• Berdasarkan pada sifat perdagangan yang dijalankan,
perekonomian dibedakan pada dua jenis, yaitu
• Perekonomian barter suatu sistem kegiatan ekonomi
mayarakat dimana kegiatan produksi & perdagangan masih
sederhana, kegiatan tukar menukar masih terbatas & jual beli
dilakukan secara pertukaran barang
• Perekonomian uang  perekonomian yang sudah menggunakan
uang sebagai alat pertukaran dalam perdagangan
2
Kelemahan perdagangan
barter
• Penentuan harga sulit dilakukan
• Membatasi pilihan pembeli
• Mempersulit pembayaran tertunda
• Sulit untuk menyimpan kekayaan

• Harus ada keinginan yang sama

3
Uang
• Uang diciptakan dalam perekonomian dengan tujuan
untuk melancarkan kegiatan tukar menukar &
perdagangan
• Maka uang dikatakan sebagai suatu benda yang
disepakati bersama sebagai alat perantara untuk
mengadakan tukar menukar / perdagangan

4
Syarat – syarat uang
• Nilainya tidak mengalami perubahan dari waktu ke waktu
• Mudah dibawa – bawa
• Mudah disimpan tanpa mengurangi nilainya
• Tahan lama

• Jumlahnya terbatas
• Bendanya mempunyai nilai yang sama

5
Peranan uang dalam kegiatan
ekonomi
• Semakin berkembangnya perekonomian, maka semakin
pesat perkembangan uang sebagai alat transaksi /
perdagangan
• Dalam kegiatan perdagangan uang memegang peranan
yang penting, yaitu ……

6
1. Untuk memperlancar kegiatan tukar - menukar

• Dengan adanya uang, kegiatan tukar-menukar akan jauh


lebih mudah dijalankan dibandingkan jaman dulu
• Dengan adanya uang telah memungkinkan seseorang
untuk mendapatkan barang yang diinginkannya tanpa
harus mencari orang yang menjual barang yang
diinginkannya (barter)

7
2. Untuk menjadi satuan nilai

• Merupakan satuan ukuran yang menentukan besarnya


nilai dari berbagai jenis barang
• Dengan adanya uang, nilai suatu barang dapat
dinyatakan sehingga bisa membandingkan nilai dari
berbagai jenis barang
• Misal : harga baju Rp 50.000 , sepatu Rp 200.000 , beras
1 kg Rp 10.000
8
3. Untuk ukuran bayaran yang tertunda

• Transaksi-transaksi dalam perekonomian yang sudah


berkembang banyak sekali dilakukan dengan
mengadakan pembayaran tertunda
• Pembeli memperoleh barangnya terlebih dahulu &
membayarnya di masa yang akan datang
• Syarat agar fungsi ini dapat berjalan dengan baik adalah
bahwa nilai uang yang digunakan harus tetap stabil
9
4. Sebagai alat penyimpan nilai

• Penggunaan uang memungkinkan kekayaan seseorang


disimpan dalam bentuk uang
• Dalam perekonomian yang sudah maju, jenis uang yang
utama adalah uang bank atau uang giral
• Uang jenis ini sangat mudah dalam peyimpanannya,
tidak membutuhkan biaya penyimpanan

10
• Jenis uang yang banyak digunakan untuk menyimpan
kekayaan adalah uang kertas, karena mudah dalam
penyimpanannya, tidak membutuhkan ruangan untuk
menyimpannya

11
Perkembangan penggunaan
uang kertas & uang bank
• Penggunaan uang kertas sebagai alat perantara dalam
perdagangan bertambah pesat setelah bank-bank umum
mengeluarkan uang kertas
• Uang kertas tidak lagi dikeluarkan oleh bank umum
tetapi oleh bank sentral sedangkan bank umum
mengeluarkan uang giral

12
TEORI PERMINTAAN UANG

• Teori Permintaan Uang sebelum Keynes biasa

disebut teori permintaan uang klasik

• Pada teori ini, banyak para ahlinya diantaranya adalah

Irving Fisher, Cambridge


Teori permintaan uang fisher

• Menunjukkan apabila terjadi suatu transaksi antara

penjual & pembeli, maka terjadi pertukaran antara

uang dan barang/jasa sehingga nilai dari uang yang

dipertukarkan sama dengan nilai barang/jasa tersebut


• Secara matematis, teori permintaan uang Fisher

dapat dinyatakan sebagai berikut :

• MV = PT
Rumus diatas menyatakan, bahwa :
M = jumlah uang yang beredar (penawaran uang)
V = velocity (perputaran uang)  berapa kali uang
tersebut berpindah tangan
P = harga barang/jasa
T = jumlah transaksi
Persamaan MV = PT bisa diubah kedalam bentuk…..

P = MV / T

Berdasarkan persamaan tersebut dikatakan bahwa tingkat

harga berkaitan erat dengan jumlah uang beredar


• Apabila uang yang beredar meningkat dua kali maka

tingkat harga juga akan naik dua kali lipat.

• Untuk mencapai keseimbangan di pasar uang maka

JUB harus sama dengan yang diminta Ms = Md


Teori permintaan uang cambridge

• Menurut Cambridge uang bukanlah sebagai alat tukar tapi sebagai

penyimpan kekayaan

• Kaum ekonomi Cambridge yaitu Marshall & Pigou, menganalisis faktor-

faktor yang mempengaruhi seseorang untuk memegang uang tunai

yang ditentukan oleh tingkat bunga, jumlah kekayaan yg dimiliki,

tingkat harga
• Kaum Cambridge menyatakan bahwa keinginan

seseorang untuk memegang uang tunai secara

nominal adalah proporsional terhadap pendapatan

nominal seseorang
Secara matematis diformulakan sebagai berikut :

Mc = k Y
Mc = jumlah uang yg dipegang masyarakat
k = konstanta yg menunjukkan prosentase jmlh
uang tunai yg dipegang thd pendapatan
Y = pendapatan
Perbedaan fisher & cambridge

• Teori permintaan uang Fisher :

• didasarkan pada pendekatan transaksi

• Teori permintaan uang Cambridge :

• didasarkan pada kebutuhan masyarakat memegang uang tunai

• Menurut Cambridge, apabila terdapat kenaikan pada penghasilan

nominal secara riil maka permintaan uang tunai juga akan naik
Teori permintaan uang menurut keynes

Keynes menganalisis bahwa permintaan akan uang (Md) terdiri

dari 3 tujuan, yaitu :

1. Motif transaksi

2. Moti berjaga-jaga

3. Motif spekulasi
Motif transaksi

• Tujuan dari motif ini adalah untuk menjembatani antara

perbedaan pola penerimaan & pengeluaran.

• Seseorang melakukan pengeluaran setiap hari sedangkan

penerimaan tidak, sehingga agar ia dapat membeli barang

& jasa maka diperlukan uang tunai


• Jadi, uang yang dipegang untuk tujuan transaksi menunjukkan besarnya

uang tunai yang diperlukan untuk melakukan transaksi sehari-hari

• Permintaan uang untuk tujuan transaksi (mt) ini dipengaruhi oleh tingkat

pendapatan masyarakat. Secara matematis dinyatakan dengan :

mt = f(Y)
Motif berjaga-jaga

• Setiap orang menghadapi ketidakpastian mengenai apa

yang akan terjadi pada waktu yang akan datang.

• Ketidakpastian ini menyebabkan orang memegang uang

tunai yg lebih besar dari yang dibutuhkan untuk transaksi


• Menurut Keynes jumlah uang yang dipegang untuk

tujuan ini sangat bergantung pada tingkat penghasilan.

• Semakin tinggi penghasilan semakin besar pula uang

yang dipegang untuk tujuan berjaga-jaga


Secara matematis permintaan uang untuk tujuan

berjaga-jaga ini dapat diformulakan sebagai berikut :

m1 = mt + mp

Dengan ketentuan m1 = mt = mp = f(Y)


TUJUAN SPEKULASI

• Keynes mempunyai analisis mengenai pengaruh tingkat bunga &

harapan mengenai harga di masa yang akan datang terhadap

permintaan uang tunai

• Seseorang akan memegang kekayaannya dalam bentuk surat berharga

dengan harapan memperoleh keuntungan dari bunga (i) dan dari

keuntungan modal atau capital gain (g)


• Capital gain atau keuntungan modal adalah

keuntungan bagi pemilih suatu surat berharga karena

harga sekarang surat berharga lebih besar daripada

harga pada waktu pembelian surat berharga tersebut


Teori penawaran uang

• Uang adalah suatu benda yang diterima secara umum sebagai alat

pertukaran untuk barang, jasa, kekayaan dan untuk membayar hutang

• Uang yang beredar di masyarakat atau penawaran uang (ms) adalah

jumlah uang beredar di masyarakat yang berupa penjumlahan dari

uang kartal dan uang giral


• Jumlah uang beredar di masyarakat besarnya sudah

ditentukan didasarkan pada kebijakan otoritas moneter.

Uang yang beredar di masyarakat dapat didefinisikan :

M=C+D
Dimana :

M = jumlah uang secara nominal dipegang oleh


masyarakat di luar sektor perbankan
C = uang tunai yang dipegang oleh masyarakat non
bank
D = giro yang dipegang oleh masyarakat non bank

Anda mungkin juga menyukai