Anda di halaman 1dari 12

BAB VIII

PERANAN WIRAUSAHA
DAN ETIKA BISNIS
DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 9
EBBY ABADI TPT211033
RERI ARIYANTI TPT211018
LENI FEBRIANI TPT211035
DAFTAR ISI

Peran dan Fungsi


Wirausaha

Merintis Usaha
Baru dan Model
Pengembangan

Usaha Kecil dan


Model
Pengembangannya

Etika Bisnis
A. PERAN DAN FUNGSI WIRAUSAHA
1. Peran Wirausaha
Berdasarkan perannya Kewirausahaan rutin
Kewirausahaan arbitrase
Kewirausahaan inovatif

Berdasarkan intensitas
Part-time enterprenuer
Home-base new ventures
Family own business
Copreneurs
2. Fungsi Makro dan Mikro
a. Fungsi Makro
1. Berperan sebagai fungsi pemasok,produksi,penyalur,dan pemasaran.
2. Meningkatkan efisiensi ekonomi.
3. Dipandang sebagai sarana pendistribusian pendapatan nasional,alat pemerataan dalam
berusaha ,dan pemerataan dalam pendapatan.
b. Fungsi Mikro
1. Pengembangan teknologi baru
2. Penemuan pengetahuan baru
3. Perbaikan produk dan jasa yang ada

3. Tantangan kewirausahaan dalam konteks global


Penduduk dunia yang semakin cepat disertai persaingan yang tinggi akan menimbulkan berbagai
angkatan kerja yang kompetitif dan menimbulkan pengangguran bagi sumber daya manusia.
B. MERINTIS USAHA BARU DAN MODEL PENGEMBANGANNYA
1. Merintis usaha Baru
Seseorang mengongrganisasi,mengelola,dan memiliki keberanian menghadapi resiko.seorang wirausaha
harus memiliki:
a. Kecakapan untuk bekerja
b. Kemampuan mengorganisasi
c. Kreatif
d. Lebih menyukai tanangan

2. Membeli perusahaan yang sudah didirikan.


Alasan seseorang memilih membeli perusahaan yang sudah ada drioada merintis usaha baru,antara lain:
a. Risiko lebih rendah
b. Lebih mudah
c. Memiliki peliuang untuk membeli dengan harga yang dapat ditawar.

3. Franchising (Kerja Sama Mnajemen/Waralaba)


Franching adalah kerja sama manajemen untuk menjalankan perusahaan cabang/penyalur.
C. USAHA KECIL DAN MODEL PENGEMBANGANNYA
1. Makna Usaha Kecil
Kriteria usaha kecil sebagai berikut:
a. Manajemen berdiri sendiri, manajer adalah pemilik
b. Modal disediakan oleh pemilik
c. Daerah operasi bersifat lokal
d. Ukuran dalam keseluruhan relatif kecil

Usaha kecil memiliki kekuatan dan kelemahan :


Kekuatan :
1). Memiliki kebebasan untuk bertindak
2). fleksibel
3). Tidak mudah goncang
Kelemahan:
1). Kelemahan struktural
2). Kelemahan kultural
2. Pengelolaan Usaha Kecil dan Strategi Kewirausahaan
Perencaaan usaha adalah suatu cetak biru tertulis yang berisikan misi usaha, ususlan usaha, rincian
finansial, strategi usaha, peluang pasar yang mungkin diperoleh, dan kemampuan serta keterampilan
pengelolaannya.

Perencaan usaha memiliki 2 fungsi :


a. Pedoman untuk mencapai keberhasialan menejemen usaha
b. Alat untuk mengajukan kebutuhan permodalan yang bersumber dari luar.

3. Teknik dan Strategi Pengembangan Usaha Baru


a. Teknik pemasaran
pemasaran adalah kegiatan meneliti kebutuhan dan keinginan konsumen (probe/searc),menghasilkan

barang dan jasasesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen (product),menentukan tingkat
harga
(price), mempromosikannya agar produk dikenal konsumen (promotion),dan menditribusikan produk

ke tempat konsumen (place).


Teknik pemasaran meliputi: perancanaan, pemasaran, segmentasi pasar, produk, harga.
Strategi pengembangan usaha baru meliputi antara lain : Pengembangan skala ekonomis, perluasan
4. Teknik penentuan Harga
a. Produk baru
b. Barang Komsusi
c. Brang Industri
d. Jasa
e. promosi 5. Kiat Pemasaran Usaha Baru.
a. Peluang Dasar
b. Barang dan jasa yang paling dibutuhkan konsumen
c. Jumlah yang dibutuhkan
d. Kualitas yang paling tepat
e. Banyak jumlah kualitas
f. Tempat yang tepat
g. Jumlah barang yang dibutuhkan
h. Target yang hendak dicapai
D. ETIKA BISNIS.
1. Batasan Etika dan Akhlak
Kegagalan etika bisnis bukan terletak pada ketidaktahuan atau keengganan para pelaku bisnis untuk
menyelenggarkan bisnis secara etis (faktor internal),melainkan terletak pada faktor eksternal.
Hal ini disebabkan dua hal :
1. Konsep normatif yang kaku sarat dengan rambu-rambu,moralitas yang menjadi kendala bagi prakik
bisnis di lapangan.
2. Lingkungan bisnis yang tidak kondusif bagi berlakunya bisnis secara etis . Hal ini mudah di pahami
karena bisnis adalah kegiatan yangterfokus pada uang,efisien ,dan ekspansi.

2. Mitos Bisnis Amoral


Mitos bisnis Amoral mengungkapkan suatu keyakinan bahwa antara bisnis dan moralitas tidak ada
hubungannya sama sekali . Melakukan bisnis sebaik mungkin untuk mendapatkan keuntungan ,maka yang
menjadi yang menjadi pusat bisnis adalah bagaimana memproduksi,mengedarkan ,menjual dan membeli
barang untuk memproleh keuntugan . Hal ini yang membuat bisnis Amoral tidak menjadi (good bisnis)
karena tidak memperhatikan norma-norma dalam beretika sehingga sering kali terjadi tindal korupsi ,
suap ,sogok dll.
a. Contoh Mitos Bisnis Amoral yang melanda pebisnis :
1. Usaha tidak pernah dapat ditinggalkan pemiliknya
2. Pebisnis harus seorang yang ahli pada bidangnya
3. Seorang pengusaha tidak perlu mentor atau konsultan
4. perlu passion dan keturunan untuk menadi pengusaha
5. promosi maupun iklan menghabiskan biaya

3. Sunbangan Etika Bisnis


Etika bisnis merupakan bidang etika khusus (terapan) yang baru berkembang pada awal tahun 1980-an .
Sampai sekarang banyak telaah tentang etika bisnis berasal dari Amerika. Etika bisnis membantu
membantu para manejer dan pelaku bisnis lainnya untuk menangkap hal yang tidak dapat di tangkap oleh
mata ekonomi manajemen murni.
Etika bisnis juga bertujuan memecahkan banyak persoalan dengan menggunakan pendekatan yang lebih
dari sekedar pendekatan ekonomi manajemen.
4. Prinsip-prinsip Etika Bisnis
a. Prinsip-prinsip Etika Dalam Perilaku Bisnis
1). Kejujuran (honesty) 6). Suka membantu orang lain (caring for others)
2). Integritas (integrity) 7). Hormat kepada orang lain (respect for others
3). Memelihar janji (promise keeping) 8). Kewarganegaraan yang bertanggung jawab
4). Kesetiaan (fidelity) 9). Mengejar keunggulan
5). Kewajaran/ keadilan (fairness) 10). Dapat bertanggung jawab

b. Masalah Yang Dihadapi Etika Bisnis


1). Hubungan antara bisnis dengan pelanggan
2). Hubungan dengan karyawan
3). Hubungan antar bisnis
4). Hubungan dengan investor
5). Hubungan dengan lembaga-lembaga keuangan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai