Anda di halaman 1dari 13

Listrik Statis

(Muatan Listrik)
Tino Purnamantha
Senyum, Salam, Sapa
Apersepsi
Permainan Waktu di Sekolah Dasar
Tujuan, Manfaat, dan Penilaian
 Melalui kerjasama dan diskusi kelompok, peserta didik dapat membuat elektroskop sederhana
dengan baik.
 Melalui percobaan dan diskusi kelompok, peserta didik dapat membuktikan adanya muatan
listrik pada suatu benda melalui elektroskop sederhana dengan tepat.
 Melalui kegiatan percobaan dan diskusi kelompok, peserta didik dapat menyajikan data
ekperimen menggunakan elektroskop sederhana untuk membuktikan adanya muatan listrik di
dalam LKPD 1 (Muatan listrik) dengan tepat.
Manfaat bagi kehidupan kalian.
Penilaian
Sikap: Bekerja Sama, Jujur, Tanggung Jawab, Disiplin
Keterampilan: Mengajukan pertanyaan, Mengerjakan tugas dalam kelompok, Mempresentasikan
hasil kerja kelompok, Menanggapi pertanyaan
Pengetahuan: Posttest
Osientasi Pada Masalah

Di berikan video permasalahan kontekstual dengan judul “Fenomena Listrik Statis” yang dapat
diakses pada alamat link: https://www.youtube.com/watch?v=0gHPqia6_oo . Terdapat 3
fenomena yaitu rambut berdiri ketika tangan menyentuh kepala generator Van de Graff, bola
aluminium foil bergerak di bawah kaca, serta air keran membengkok saat didekatkan dengan
pipa.

LKPD Akses Link: https://


docs.google.com/document/d/1Jem2HT4gZllFwo_bEOXDjxh-j061KMmZ/edit?usp=sharing&ouid=1
01149560826706418660&rtpof=true&sd=true
let's study in group
Ayo Membuat Elektroskop Sederhana 

“Cara Membuat Elektroskop


Sederhana1”
https://www.youtube.com/watch?v=W7
0jglO16t0
Uji Elektroskop, Kumpulkan Data, Kaji
Literatur yang Sesuai, dan Simpulkan
No Benda yang digosok Hasil pengamatan daun elektroskop

1 Pipa PVC digosok dengan handuk kering  

2 Pipa PVC digosok dengan rambut kering  

3    

4    

5    

6    
let's present the results of group work
General Conclusion of Learning
 Fungsi Elektroskop:

 Cara Kerja Elektroskop:

 Jenis Muatan Pada Listrik Statis:


Next Episode

Mari kita kaji lebih dalam pada pertemuan berikutnya


mengenai:

Interaksi dua muatan listrik


Ayo Uji Kemampuan dan Pemahaman Kita
Apresiasi Kelompok dan Refleksi Diri

 Best Performance Group  Setelah pembelajaran hari ini


 Best Confident Group akhirnya saya mampu:
 Best Cooperation Group
 Setelah pembelajaran hari ini,
akhirnya memahami bahwa:
 Best Participation Group
 Perasaan saya setelah melakukan
 Best Discipline Group pembelajaran hari ini adalah:
 Setelah melakukan pembelajaran
hari ini, target saya berikutnya
adalah
Terimakasih kepada Tuhan Atas
Pengetahuan yang Didapat Hari Ini

Anda mungkin juga menyukai